M O M S M O N E Y I D
Santai

Siaga Kemarau, 36% Wilayah Indonesia Sudah Masuk Musim Kemarau

Siaga Kemarau, 36% Wilayah Indonesia Sudah Masuk Musim Kemarau
Reporter: SS. Kurniawan  |  Editor: S.S. Kurniawan


MOMSMONEY.ID - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika atuu BMKG menyebutkan, sebanyak 36% zona musim Indonesia sudah masuk musim kemarau tahun ini.

"BMKG memberikan rekomendasi teknis untuk mitigasi dan antisipasi kekeringan melalui operasi modifikasi cuaca," tulis akun Instagram BMKG, dikutip Selasa (11/6).

Tujuan melaksanakan operasi modifikasi cuaca (OMC) untuk pengisian waduk dan membasahi serta menaikkan muka air tanah pada daerah rawan karhutla atau lahan gambut

Selain OMC, langkah mitigasi dampak kekeringan lainnya adalah menyesuaikan pola dan waktu tanam di wilayah terdampak

Lalu, memanen air hujan melalui tandon atau tampungan air, embung, kolam retensi, dan sumur resapan di wilayah yang mengalami transisi dari musim hujan ke musim kemarau.

Baca Juga: Tips Mencari Penghasilan Tambahan ala Konten Kreator Shopee

Berikut wilayah di Indonesia yang sudah measuk musim kemarau tahun ini:  

  • Sebagian Aceh
  • Sebagian Sumatra Utara
  • Sebagian Riau
  • Sebagian Kepulauan Riau
  • Sebagian Banten
  • Sebagian Jawa Barat
  • Sebagian D.I. Yogyakarta
  • Sebagian Jawa Tengah
  • Sebagian Jawa Timur
  • Sebagian Bali
  • Sebagian Nusa Tenggara Barat
  • Sebagian Nusa Tenggara Timur
  • Sebagian Sulawesi Tengah
  • Sebagian Gorontalo
  • Sebagian Sulawesi Utara

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

10 Kebiasaan yang Bikin Rumah Anda Bau dan Ini Cara Mudah Mengatasinya

Simak kebiasaan sehari hari yang ternyata bikin rumah bau dan temukan cara praktis agar udara di rumah makin segar dan nyaman.

8 Cara Membuat Tamu Terkesima saat Lihat Perubahan Teras Depan Rumah Anda

Berikut cara membuat teras depan rumah Anda jadi lebih rapi dan lebih berkesan, agar tamu merasa disambut sejak langkah pertama datang.

Chelsea vs Barcelona (26/11): Prediksi Duel Raksasa Eropa Menuju Babak 16 Besar

Prediksi Chelsea vs Barcelona padaRabu 26 November 2025 pukul 03.00 WIB, dalam ketatnya persaingan fase liga Liga Champions musim ini.  

Manchester City vs Bayer Leverkusen (26/11): Prediksi Skor dan Berita Terbaru

Prediksi Manchester City vs Bayer Leverkusen pada Rabu 26 November 2025 pukul 03.00 WIB yang jadi ajang gengsi di Liga Champions.   

Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (26/11), Hujan Sangat Lebat Guyur Provinsi Ini

BMKG memberikan peringatan dini cuaca besok Rabu 26 November 2025 dan Kamis 27 November 2025 hujan lebat hingga ekstrem di provinsi berikut ini.

4 Manfaat Rosemary Oil untuk Wajah, Jerawat Jadi Cepat Sembuh!

Selain bagus untuk rambut, rosemary oil juga bermanfaat untuk wajah. Berikut 4 manfaat rosemary oil untuk wajah.  

Promo Indomaret Beli 1 Gratis 1 dan Beli 2 Gratis 1, Berlaku sampai 26 November 2025

Cek Promo Berhadiah Indomaret periode 13-26 November 2025 di sini, ada Beli 1 Gratis 1 dan Beli 2 Gratis 1.  

Buah Mangga Bagus untuk Diet atau Tidak? Ini Jawabannya

Sebenarnya, buah mangga bagus untuk diet atau tidak, ya? Intip jawabannya di sini, yuk!                

Promo The Body Shop Payday 25-27 November 2025, Eyeliner-Body Mist Diskon 50%

Promo The Body Shop November Payday Diskon s/d 50% Periode 25-27 November 2025, cek di sini sebelum belanja.

12 Warna Lipstik yang Cocok Berdasarkan Zodiak, Lipstik Nude Cocok untuk Siapa?

Warna lipstik bisa mencerminkan zodiak Anda, lo. Berikut 12 warna lipstik yang cocok berdasarkan zodiak.