M O M S M O N E Y I D

InvesYuk

Tekanan IHSG Masih Berlanjut, BRI Danareksa Sarankan Buy dan Sell Saham-saham Ini

Berikut proyeksi IHSG dan rekomendasi saham hari ini, Selasa, 24 Juni 2025 dari BRI Danareksa Sekuritas. 

Harga Emas Pegadaian Hari Ini 23 Juni 2025: Antam Tetap, UBS Turun

Harga emas Pegadaian hari ini Antam terpantau stagnan dan UBS turun pada hari ini dibandingkan dengan perdagangan kemarin.

IHSG Dibuka Turun 2%, Saham Market Cap Terbesar Menyeret Indeks

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) langsung merosot pada pembukaan perdagangan Senin, 23 Juni 2025. 

Harga Emas Antam Tetap Rp 1,94 Juta Hari Ini 23 Juni 2025, Berapa Harga Buyback?

Mengutip situs Logam Mulia, harga emas Antam tidak mengalami perubahan harga pada perdagangan Senin (23/6) dibandingkan Minggu (22/6).

5 Saham Pembagi Dividen Tetapkan Cum Date Hari Ini (23/6), Ada Yield Sampai 12%

Lima emiten menetapkan cum date dividen pada hari ini, Senin, 23 Juni 2025. Simak sahamnya agar bisa dapat yield dividen menarik.

Harga Emas Pegadaian 23 Juni 2025 Antam dan UBS Kompak Tak Bergerak

Harga emas Antam dan UBS terpantau tak bergerak pada hari ini bila dibandingkan dengan perdagangan kemarin 

Waspada IHSG turun lagi, Ini Rekomendasi Saham dari BNI Sekuritas (23/6)

Selain proyeksi IHSG, simak rekomendasi saham hari ini, Senin, 23 Juni 2025 dari BNI Sekuritas yang bisa dipertimbangkan investor dan trader. 

Penyedia Alat Kesehatan Diastika Biotekindo (CHEK) Akan IPO Juli Nanti, Ini Profilnya

PT Diastika Biotekindo, distributor alat kesehatan dan alat laboratorium dengan kode saham CHEK berencana IPO Juli nanti.

6 Perusahaan Berencana IPO di Bursa Saham, Apa Saja?

Ada enam perusahaan mengantre untuk IPO di BEI dari sektor infrastruktur, kesehatan, hingga transportasi & logstik.

IHSG Berpotensi Turun ke 6.800, Simak Rekomendasi Saham Hari Ini (23/6)

Berikut adalah proyeksi IHSG dan rekomendasi saham hari ini, Senin, 23 Juni 2025 dari BRI Danareksa Sekuritas.

Pilih Investasi Syariah atau Konvensional, Mana Lebih Baik?

Saat ini berbagai macam investasi bisa Anda lakukan, mulai dari syariah maupun konvensional. Simak perbedaan keduanya berikut ini.

IHSG Masih Fase Bearish, Ini Rekomendasi Saham yang Bisa Dipantau Investor (23/6)

Eskalasi ketegangan Iran-Israel makin panas setelah keterlibatan AS, (IHSG) tertahan dalam fase penurunan.

Harga Emas Global Turun 2% Seminggu, Konflik Timur Tengah Agak Mereda

Ketegangan di Timur Tengah sedikit mereda, sebab Presiden Trump akan memutuskan apakah bergabung dalam serangan terhadap Iran dalam dua minggu.

Melemah Lagi, IHSG Dibuka Turun 0,5% Pada Jumat Pagi (20/6)

IHSG turun 0,5% pada perdagangan Jumat pagi, 20 Juni 2025. Simak saham yang jadi top gainers dan top losers pagi ini.

Harga Emas Antam Turun Rp 1.000 Hari Ini 20 Juni 2025

Mengutip situs Logam Mulia, harga emas Antam mengalami pelemahan harga pada perdagangan Jumat (20/6) dibandingkan Kamis (19/6).

Cek Rekomendasi Saham Hari Ini dari BRI Danareksa Sekuritas, Ada ESSA dan ENRG!

 Berikut proyeksi IHSG dan rekomendasi saham hari ini, Jumat, 20 Juni 2025  dari BRI Danareksa Sekuritas. 

Simak Rekomendasi Saham Hari Ini (20/6) Setelah IHSG Terkoreksi Cukup Dalam

Simak proyeksi pergerakan IHSG dan rekomendasi saham hari ini, Jumat, 20 Juni 2025 dari BNI Sekuritas. 

Harga Emas Pegadaian Hari Ini 20 Juni 2025 Antam dan UBS Kompak Turun

Harga emas Antam dan UBS terpantau melemah pada hari ini bila dibandingkan dengan perdagangan kemarin 

Update! Fitur Welma Kini Bernama Investasi di myBCA lo, Ini Perubahan dan Fungsinya

Mulai 23 April 2025, BCA mengumumkan perubahan nama fitur Welma menjadi fitur Investasi di aplikasi myBCA lo. Simak bentuknya berikut ini.

IHSG Melorot 0,4% ke Bawah Level 7.100 Kamis Pagi (19/6)

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) kembali melorot pada perdagangan Kamis pagi, 19 Juni 2025, turun 0,4%. 

Harga Emas Antam Turun Rp 6.000 Hari Ini 19 Juni 2025

Mengutip situs Logam Mulia, harga emas Antam mengalami pelemahan harga pada perdagangan Kamis (19/6) dibandingkan Rabu (18/6).

Cek 6 Rekomendasi Saham Hari Ini dari BNI Sekuritas, Ada TPIA (19/6)

Simak proyeksi IHSG dari BNI Sekuritas disertai rekomendasi saham yang bisa diperhatikan investor dan trader hari ini (19/6) 

Chandra Daya Investasi (CDIA) Siap IPO, Buka Harga Rp 170 - Rp 190

Anak usaha TPIA, Chandra Daya Investasi (CDIA) siap IPO di awal Juli. Simak jadwal lengkapnya di sini.

Harga Emas Pegadaian Hari Ini 19 Juni 2025 Antam dan UBS Kompak Turun

Harga emas Antam dan UBS terpantau melemah pada hari ini bila dibandingkan dengan perdagangan kemarin 

Gejolak Geopolitik Timur Tengah Berlanjut, Sinyal Bahaya bagi Indonesia?

Jika prospek inflasi AS memburuk, dapat mempersempit ruang gerak The Fed untuk menurunkan suku bunga. Simak efeknya bagi ekonomi Indonesia!