M O M S M O N E Y I D
Bugar

Jangan Melanggar Pantangan Asam Urat, Ini 10 Makanan Rendah Lemak yang Bergizi

Jangan Melanggar Pantangan Asam Urat, Ini 10 Makanan Rendah Lemak yang Bergizi
Reporter: Pinky Annisa  |  Editor: Pinky Annisa


MOMSMONEY.ID - Pantangan asam urat sebaiknya dihindari agar bengkak dan nyeri sendi Anda tidak semakin parah. Asam urat normal adalah salah satu indikator penting kesehatan tubuh yang harus selalu dijaga. 

Untungnya, menjaga kadar asam urat tetap normal bukan hal yang sulit jika Anda mengatur pola makan dengan tepat. Salah satu cara paling efektif adalah dengan mengonsumsi 13 makanan rendah lemak favorit berikut ini yang aman dan bergizi.

Makanan rendah lemak tidak hanya membantu menjaga berat badan ideal, tapi juga berperan besar dalam mengontrol kadar asam urat dalam tubuh. Makanan yang aman dan bergizi ini juga memberikan nutrisi lengkap yang dibutuhkan tubuh tanpa menambah beban metabolisme yang dapat memicu kenaikan asam urat.

Baca Juga: Cara Mengobati Asam Urat di Rumah, Nyeri & Bengkak Hilang Tanpa Perlu ke Dokter

Dilansir dari Healthline, hindari pantangan asam urat yang merugikan dan pilih 13 makanan rendah lemak berikut:

1. Buah-buahan

Buah-buahan merupakan pilihan camilan manis yang rendah lemak dan kaya serat, vitamin, serta antioksidan. Antioksidan dalam buah melindungi sel dari kerusakan akibat radikal bebas yang dapat memperparah peradangan. 

2. Ubi Jalar

Ubi jalar adalah sayuran akar rendah lemak dengan kandungan tinggi beta karoten yang berperan sebagai antioksidan. Vitamin A dan C dalam ubi jalar membantu melindungi tubuh dari kerusakan sel akibat radikal bebas. 

Ubi jalar juga kaya kalium yang membantu menjaga keseimbangan elektrolit dalam tubuh.

3. Jus ceri 

Jus ceri dikenal kaya akan polifenol, senyawa antiinflamasi yang membantu menurunkan kadar asam urat dan mengurangi risiko kambuhnya serangan asam urat. 

Selain itu, ceri asam juga membantu meningkatkan fungsi kognitif dan melawan kelelahan.

4. Sayuran

Sayuran seperti brokoli, kembang kol, kubis, dan kubis kaya akan glukosinolat. Senyawa tersebut memiliki potensi antikanker dan antiinflamasi.

Selain itu, sayuran ini rendah lemak dan kaya vitamin C, E, dan K yang membantu memperkuat sistem imun dan menjaga kesehatan sendi.

5. Jamur

Jamur mengandung antioksidan ergothioneine yang kuat untuk melawan peradangan dan meningkatkan sistem imun tubuh. Jamur juga kaya akan kalium, serat, dan vitamin B kompleks. 

Jenis jamur populer seperti shiitake, portobello, dan white button sangat baik dikonsumsi dalam berbagai olahan.

6. Bawang putih

Bawang putih dikenal karena sifat antimikroba dan antiinflamasinya yang kuat. Konsumsi bawang putih dapat membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh serta menurunkan asam urat.

7. Ikan 

Ikan rendah purin adalah sumber protein berkualitas tinggi dengan kandungan lemak sangat rendah. Ikan juga kaya vitamin B12, fosfor, dan selenium yang membantu menjaga kesehatan sendi dan sistem kekebalan.

8. Dada ayam

Dada ayam tanpa kulit adalah sumber protein tanpa lemak yang ideal. Dengan kandungan lemak yang sangat rendah dan protein tinggi, dada ayam membantu memperbaiki jaringan tubuh sekaligus mengontrol asupan lemak yang bisa memperburuk asam urat.

9. Produk susu rendah lemak

Susu skim, yogurt rendah lemak, dan keju adalah sumber kalsium dan vitamin D yang penting untuk kesehatan sendi. Beberapa produk yogurt juga mengandung probiotik yang bisa mengurangi peradangan.

10. Putih telur

Putih telur merupakan sumber protein tanpa lemak dan kolesterol. Mengonsumsi putih telur bisa menjadi pilihan sehat bagi penderita asam urat karena rendah lemak dan kaya protein yang membantu regenerasi jaringan.

Baca Juga: Cara Menurunkan Asam Urat & Redakan Nyeri Sendi dengan 13 Pilihan Makanan Ini!

Daripada mengonsumsi makanan yang menjadi pantangan asam urat, sebaiknya Anda mengonsumsi makanan-makanan di atas. Menjaga kadar asam urat tetap normal sangat penting untuk menghindari kerusakan sendi secara permanen.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Promo Hypermart Beli Banyak Lebih Hemat 9-15 Januari 2026, Detergent Beli 1 Gratis 1

Cek dan manfaatkan katalog promo Hypermart Beli Banyak Lebih Hemat periode 9-15 Januari 2026. Ada Beli 1 Gratis 1.

Hasil India Open 2026: Kalahkah Jagoan Kanada, Putri Lolos ke 16 Besar

Hasil India Open 2026 Babak 32 Besar hari pertama Selasa (13/1), tunggal putri Putri Kusuma Wardani melaju ke babak 16 besar.

Promo Indomaret Harga Spesial 13-26 Januari 2026, Sensodyne-Dove Diskon hingga 40%

Promo Indomaret Harga Spesial Periode 13-26 Januari 2026. Cek dan manfaatkan untuk belanja hemat, Moms.

10 Siswa MISJ Ciptakan Traffigo, Solusi Kemacetan Penjemputan Siswa di Jakarta

​Tim dari MISJ tersebut meraih penghargaan di acara yang juga diikuti oleh inivator muda dari 883 tim dari 24 negara. 

Promo Hypermart Weekday Periode 13-15 Januari 2026, Baby Pakchoy Beli 1 Gratis 1

Jangan lewatkan kesempatan belanja hemat! Promo Hypermart Weekday berlaku 3 hari, ada diskon produk dapur hingga personal care.

Paket 5 Pizza Favorit + 5 Minuman Hanya Rp 100.000, Siap-Siap Serbu Promo PHD

Promo PHD luncurkan paket berlima: 5 fun pizza + 5 minuman cuma Rp 100.000. Cek cara order dan pilihan topping favorit Anda.

Ancaman Dompet Jebol Minggir! 8 Promo Makanan & Minuman Berlaku Hari Ini 13 Januari

Chatime, Kopi Kenangan, dan HokBen berikan harga super hemat hari ini. Lihat daftar 8 promo yang bisa Anda serbu sebelum kehabisan kuota.

5 Beasiswa Luar Negeri Tanpa IELTS, Yuk Kuliah Gratis di Jerman hingga Korea

Tak punya skor TOEFL/IELTS? Beasiswa Jerman dan Korea Selatan ini membuka pintu S1 hingga S3. Simak syarat penggantinya.

Siaga Hujan Sangat Lebat, Cek Peringatan Dini BMKG Cuaca Hari Ini (13/1) Jabodetabek

Peringatan dini BMKG cuaca hari ini Selasa (13/1) di Jabodetabek dengan status Siaga hujan sangat lebat di wilayah berikut.

Didorong Saham Sektor Bahan Baku, IHSG Menguat 0,6% Pada Selasa Pagi (13/1)

Sektor saham bahan baku atau basic materials menjadi pendorong IHSG pagi ini, Selasa (13/1) Kenaikannya sampai 2,23%.