M O M S M O N E Y I D
Santai

Ada Single's Inferno 3, Tonton 4 Dating Show Korea Ini di Netflix

Ada Single's Inferno 3, Tonton 4 Dating Show Korea Ini di Netflix
Reporter: Christ Penthatesia  |  Editor: Christ Penthatesia


MOMSMONEY.ID - Bagi yang suka dengan hiburan Korea, berikut ada beberapa rekomendasi dating show Korea di Netflix.

Tak hanya lekat dengan makanan dan game show, dunia variety show Korea juga banyak yang mengusung tema dating show.

Netflix adalah salah satu yang menyediakan beberapa alternatif pilihan dating show dengan cerita unik dari Korea.

Bisa dijadikan hiburan ringan, tonton sederet dating show Korea yang ada di Netflix ini yuk.

Baca Juga: Perlu Akal Cerdik, 6 Variety Show Korea Ini Bikin Mikir Penontonnya

Change Days

Dating show yang punya dua musim ini juga bisa ditonton di Netflix. Dengan total 16 episode, Change Days mengikuti beberapa kontestan yang sudah berpacaran.

Saat liburan romantis, pasangan-pasangan asli dengan hubungan di ujung tanduk harus memutuskan hubungannya. Antara harus kembali bersama pasangan mereka atau menyalakan api cinta baru yang mereka dapatkan dalam perjalanan tersebut.

Single's Inferno

Menjadi dating show yang populer di Netflix,  Single's Inferno baru saja kembali dengan musim ketiganya pada Desember 2023.

Acara kencan ini memiliki konsep di mana pria dan wanita lajang diminta untuk tinggal di sebuah pulau terpencil bersama untuk saling mengenal dan mencari cinta.

Banyak tantangan yang harus dimenangkan agar bisa memperoleh kesempatan untuk berkencan dengan orang yang mereka inginkan. Pada akhirnya, mereka diminta memilih siapa yang ingin mereka ajak kencan.

Baca Juga: Rekomendasi 4 Variety Show Korea Populer di Disney+, Tonton Semua yuk

Nineteen to Twenty

Merupakan reality show remaja Korea yang tayang di Netflix, acara ini juga menampilkan konsep kencan atau dating show yang manis.

Ceritanya tentang sekelompok muda-mudi yang berbagi pekan akhir mereka sebagai remaja dan pekan pertama mereka menginjak usia 20-an bersama-sama.

Mereka melakukan semua kegiatan pertama mereka sebagai orang dewasa setelah meninggalkan usia remaja dengan hanya satu aturan, yakni tak boleh berpacaran.

Love After Divorce

Satu lagi rekomendasi dating show Korea unik yang bisa disaksikan di Netflix. Dengan judul Love After Divorce, acara ini berkonsep untuk mengumpulkan kontestan janda dan duda.

Para kontestan janda dan duda yang baru melajang dan siap bergaul dikumpulkan di sebuah desa bernama Desa Dolsing. Tujuan mereka adalah untuk berkencan kembali, hidup bersama, dan menemukan kembali cinta yang baru.

Ceritanya manis, romantis, dan penuh drama, itulah tadi beberapa rekomendasi dating show Korea di Netflix.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Apakah Timun Bisa Menurunkan Kolesterol Tinggi atau Tidak? Ini Jawabannya

Sebenarnya, apakah timun bisa menurunkan kolesterol tinggi atau tidak, ya? Cari tahu di sini, yuk!  

5 Ide Dapur Biofilik Modern Ini untuk Rumah Lebih Sehat dan Nyaman, Simak yuk

Simak bagaimana konsep dapur biofilik mampu membuat dapur lebih sehat, menenangkan, dan estetis untuk kebutuhan rumah modern masa kini.

Moto G67 Power Bersaing dengan Samsung S25 FE, Andalkan Vegan leather yang khas!

Moto G67 Power cukup bersaing dengan Samsung S25 FE, sama-sama bawa kamera 50 MP di lensa utamanya. 

5 Alasan Kenapa Traveler Wajib Punya Asuransi Perjalanan di Tahun 2025

Simak alasan traveler wajib punya asuransi perjalanan di 2025 agar liburan makin aman dan nyaman, detailnya ada pada uraian berikut.

7 Tren Kamar Mandi yang Kekinian, tapi Bikin Menyesal dalam Beberapa Tahun

Ini tren kamar mandi yang kelihatannya menarik, tapi sebenarnya bisa bikin ribet dan merugikan dalam jangka panjang jika tak direncanakan matang.

4 Manfaat Buah Nanas untuk Kolesterol Tinggi yang Tak Banyak Orang Tahu

Ini, lho, beberapa manfaat buah nanas untuk kolesterol tinggi yang tak banyak orang tahu!           

Kenapa Banyak Orang Sekarang Tidak Mau Bawa Uang Tunai? Ini 5 Alasannya

Alasan kenapa sekarang banyak orang malas bawa uang tunai dan simak bagaimana tren digital sekarang bikin cara bayar berubah total.

7 Sayuran yang Cepat Turunkan Kadar Kolesterol Tinggi, Ada Kubis!

Intip beberapa sayuran yang cepat turunkan kadar kolesterol tinggi di sini, yuk. Ada apa saja, ya?  

Rahasia Resep Keripik Singkong yang Renyah & Gurih, Bikin Susah Berhenti Ngemil

Resep kerip singkong yang renyah dan gurih ternyata gampang banget bikinnya. Bisa juga dijadikan keripik balado pedas-manis yang nagih banget.

10 Tips Pola Makan ala Jepang yang Bikin Umur Panjang

Yuk, intip beberapa tips pola makan ala Jepang yang bikin umur panjang. Tertarik coba?