MOMSMONEY.ID - BMKG mengeluarkan peringatan dini cuaca besok Sabtu 29 November 2025 dan Minggu 30 November 2025 dengan status Siaga hujan sangat lebat dan Waspada hujan lebat di provinsi berikut ini.
Hujan sangat lebat berpotensi mengguyur Sumatera Utara, Jawa Timur, Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur, Kalimantan Utara, Sulawesi Selatan, Papua Pegunungan.
“Update peringatan dini cuaca Indonesia berlaku untuk 3 hari ke depan (28-30 November 2025)," ujar BMKG di akun Instagram resminya Jumat (28/11).
Baca Juga: 13 Menu Diet Turunkan Berat Badan yang Mengenyangkan dan Rendah Kalori
Peringatan dini Waspada hujan sedang-lebat
Jumat, 28 November 2025
- Sumatera Utara
- Sumatera Barat
- Riau
- Kepulauan Riau
- Jambi
- Sumatera Selatan
- Kepulauan Bangka Belitung
- Bengkulu
- Jawa Barat
- Bali
- Kalimantan Barat
- Kalimantan Tengah
- Kalimantan Timur
- Kalimantan Selatan
- Sulawesi Utara
- Gorontalo
- Sulawesi Tengah
- Sulawesi Barat
- Sulawesi Tenggara
- Maluku Utara
- Maluku
- Papua Barat Daya
- Papua Barat
- Papua Tengah
- Papua Pegunungan
- Papua
Baca Juga: 15 Tips Diet Tetap Makan Nasi dan Tanpa Olahraga yang Dapat Anda Coba
Sabtu, 29 November 2025
- Aceh
- Sumatera Barat
- Riau
- Kepulauan Riau
- Jambi
- Sumatera Selatan
- Kepulauan Bangka Belitung
- Bengkulu
- Jawa Barat
- Jawa Tengah
- Jawa Timur
- Bali
- Nusa Tenggara Barat
- Kalimantan Barat
- Kalimantan Tengah
- Kalimantan Timur
- Kalimantan Utara
- Kalimantan Selatan
- Sulawesi Utara
- Gorontalo
- Sulawesi Tengah
- Sulawesi Barat
- Sulawesi Selatan
- Sulawesi Tenggara
- Maluku Utara
- Maluku
- Papua Barat Daya
- Papua Barat
- Papua Tengah
- Papua
- Papua Selatan
Baca Juga: 10 Obat Tradisional yang Efektif untuk Tekanan Darah Tinggi
Peringatan dini Siaga hujan lebat-sangat lebat
Jumat, 28 November 2025
- Jawa Timur
- Nusa Tenggara Barat
- Nusa Tenggara Timur
- Kalimantan Utara
- Sulawesi Selatan
Sabtu, 29 November 2025
- Sumatera Utara
- Nusa Tenggara Timur
- Papua Pegunungan
Selanjutnya: Grup Adani akan Menggalang Dana US$ 10,06 miliar untuk Belanja Modal
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News