M O M S M O N E Y I D
Santai

Bidik Anak Muda Yang Gemar Multitasking, Ini Spesifikasi Smartphone POCO Terbaru

Bidik Anak Muda Yang Gemar Multitasking, Ini Spesifikasi Smartphone POCO Terbaru
Reporter: Francisca Bertha Vistika  |  Editor: Francisca bertha


MOMSMONEY.ID - Poco Indonesia membeberkan spesifikasi dari #SiPalingGesit yaitu POCO C65 yang bakal dirilis di 4 Januari mendatang. 

Andi Renreng, Associate Director Marketing POCO Indonesia, mengatakan bahwa sebelumnya dirinya telah menyampaikan jika di 4 4 Januari akanljadi tanggal penting buat POCO Indonesia. 

"Karena POCO akan menghadirkan #SiPalingGesitPOCO C65 di Indonesia," kata Andi. 

Smarthphone keluaran terbaru dari POCO ini juga ditujukan untuk anak muda. Terutama bagi mereka yang mencari performa ekstrem, kerap multitasking, gemar gaming, dan memperhatikan desain. 

Baca Juga: Poco Hadirkan Promo Akhir Tahun, Diskon Hingga Rp 800 ribu Lho

#SiPalingGesit ini diklaim untuk menjawab kebutuhan akan smartphone dengan harga yang ekstrem, sesuai kantong anak muda.

"Seperti kita tahu, POCO selalu berusaha menjawab kebutuhan anak muda, yang kian menginginkan segala sesuatu serba cepat, termasuk dalam urusan performa gaming, serta dituntut untuk sanggup multitasking, dan pastinya ingin tampil keren di tengah-tengah pergaulannya," tegas Andi.

POCO C65 ini didorong dengan performa 8 core processor dari chipset high-performance Helio G85 yang dikombinasikan dengan RAM berkapasitas besar. 

Selain itu, POCO C65 dibekali RAM hingga 8GB dengan memory extension technology, yang bisa diupgrader hingga 16GB, serta storage internal hingga 256GB yang mampu ditingkatkan hingga 1TB.

Terkait harganya, Andi masih belum bisa memberitahukan. Akan tetapi, POCO memastikan harganya paling ekstrim di kelasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Provinsi Ini Diguyur Hujan Amat Lebat, Simak Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (11/11)

BMKG mengeluarkan peringatan dini cuaca besok Selasa 11 November 2025 dan Rabu 12 November 2025 dengan status Siaga hujan sangat lebat.

Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (11/11) di Jabodetabek, Hujan Sangat Lebat di Sini

Peringatan dini BMKG cuaca besok Selasa (11/11) dan Rabu (12/11) di Jabodetabek dengan status Waspada hujan lebat dan Siaga hujan sangat lebat.

Pasar Kripto Rebound, Starknet Melejit 52% ke Puncak Top Gainers

Nilai kapitalisasi pasar atau market cap kripto global naik 5,02% menjadi US$ 3,59 triliun. Simak para jawara kripto top gainers.

3 Varian Moisturizer OMG Sesuai Kebutuhan Kulit, Murah Tapi Bagus!

Kali ini MomsMoney akan membagikan informasi tentang 3 varian moisturizer OMG sesuai kebutuhan kulit.  

13 Cara Alami Mengobati Kolesterol Tinggi yang Efektif

Adakah cara alami mengobati kolesterol tinggi yang efektif? Yuk, intip pembahasannya di sini!           

10 Manfaat Makan Wortel untuk Kesehatan Tubuh yang Jarang Diketahui

Apa saja manfaat makan wortel untuk kesehatan tubuh yang jarang diketahui, ya? Cari tahu di sini, yuk!

Apakah Kunyit dan Madu Bisa Menurunkan Berat Badan? Ini Kata Ahli

Sebenarnya, apakah kunyit dan madu bisa menurunkan berat badan atau tidak, ya? Ini dia jawabannya!    

13 Makanan yang Bikin Kadar Kolesterol Tinggi Turun, Ada Bawang Putih

Apa saja makanan yang bikin kadar kolesterol tinggi turun, ya? Mari intip daftarnya di sini!           

3 Manfaat Makan Sayuran Hijau untuk Kesehatan Otak

Tahukah bahwa ada sejumlah manfaat makan sayuran hijau untuk kesehatan otak, lo. Ini pembahasannya! 

Apakah Jalan Kaki Bisa Menurunkan Berat Badan atau Tidak? Ini Jawabannya

Banyak ditanyakan, apakah jalan kaki bisa menurunkan berat badan atau tidak? Intip jawabannya berikut ini, yuk!