M O M S M O N E Y I D
Hemat

Poco Hadirkan Promo Akhir Tahun, Diskon Hingga Rp 800 ribu Lho

Poco Hadirkan Promo Akhir Tahun, Diskon Hingga Rp 800 ribu Lho
Reporter: Francisca Bertha Vistika  |  Editor: Francisca bertha


MOMSMONEY.ID - Poco mempersembahkan kado spesial jelang tutup tahun 2023 lewat berbagai promo pada program Poco Year End Sale. 

Program ini berlangsung pada 25 sampai 31 Desember 2023 di PO.CO.ID dan toko resmi POCO di Akulaku, Blibli, Lazada, Shopee, dan Tokopedia.

Andi Renreng, Associate Director Marketing POCO Indonesia, mengatakan lewat POCO Year End Sale, pihaknya ingin menutup tahun ini secara manis,dengan memberikan kado manis untuk POCO Fans.

"Yang juga jadi bukti kesetiaan POCO di tahun ini dalam ngasih smartphone performa ekstrem ke lebih banyak pengguna," katanya. 

Baca Juga: Ada yang Baru dari Poco, Tunggu Tanggal Mainnya di 4 Januari 2024

Kado spesial akhir tahun ini berlaku untuk beberapa pilihan smartphone yaitu :

1. POCO M5 

Keunggulan ponsel ini adalah penggunaan chipset octa-core terbaik di kelas mid-range, yakni Helio G99 berkecepatan hingga 2,2 GHz. 

Chipset ini diklaim punya performa 35% lebih baik dibanding sesama chipset 4G berteknologi 6nm lainnya.

Poco M5 dilengkapi dengan MediaTek Hyper Engine 2.0 Lite dan Game Turbo 5. Teknologi software ini cocok untuk performa gaming. 

Untuk harga PayDay produk ini dibanderol mulai dari Rp 1,29 juta.

Baca Juga: POCO M6 Resmi Dirilis dengan Harga Setara Rp 2 Jutaan, Intip Spesifikasinya

2. POCO X5 5G

POCO X5 5G hadir dengan layar AMOLED DotDisplay 6,67 inci dan refresh rate tinggi 120Hz di kelas mid-range.

Layarnya yang identik dengan smartphone flagship yaitu tampilan lebih pekat sehingga gambar lebih cerah serta lebih hidup. 

Adapun POCO X5 5G ditenagai chipset Snapdragon 695 5G dengan CPU Qualcomm Kryo 660 berkecepatan hingga 2,2GHz dan fabrikasi 6nm sehingga memberikan performa yang ekstrem dan stabil, ditambah efisiensi energi untuk konsumsi baterai yang lebih irit. 

Untuk harga PayDay produk ini dibanderol mulai dari Rp 2,79 juta.

Baca Juga: Daftar HP Xiaomi yang Bakal Mencicipi Update HyperOS, Rilis Pada Q1 2024 Mendatang

3. POCO X5 Pro 5G

POCO X5 Pro 5G ditenagai oleh chipset favorit, Snapdragon 778G dan CPU octa-core berkecepatan hingga 2.4GHz dan GPU Qualcomm Adreno 642L. 

Alhasil pemrosesan (termasuk pemrosesan gambar) berlangsung lebih cepat dengan efisiensi daya melalui penggunaan proses manufaktur TSMC 6nm. 

Hadir dalam RAM 6GB dan 8GB dari POCO X5 Pro 5G bisa ditingkatkan hingga 11 GB atau 13 GB berkat Dynamic RAM Expansion 3.0 untuk menghasilkan pengalaman yang makin mulus.

Untuk harga promo, produk ini dibanderol mulai dari Rp 3,69. 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

6 Resolusi Keuangan Keluarga di 2026 agar Sang Anak Lebih Siap Mengelola Uang

Yuk simak resolusi keuangan keluarga ini agar anak lebih paham mengatur uang, tidak konsumtif, dan siap menghadapi masa depan.    &l

9 Warna Cat Ini yang Bisa Membuat Kamar Mandi Terasa Lebih Luas dan Nyaman

Simak pilihan warna cat kamar mandi yang terbukti bikin ruangan kecil kamu terasa lebih luas, terang, dan enak dipakai sehari hari.  

Cara Praktis Memilih Leasing Kendaraan agar Cicilan Tetap Aman di Kantong

Simak yuk, cara cerdas memilih leasing kendaraan agar cicilan tetap ringan, aman, dan tidak mengganggu kondisi keuangan bulanan.  

Dekorasi Kitsch Lagi Trendy? Ini Caranya Bikin Rumah yang Hangat dan Penuh Makna

Dekorasi kitsch kembali hits dan penuh warna, yuk cek cara mudah menerapkannya agar rumah Anda terasa hidup dan berkarakter.  

Ini 8 Barang di Kamar Tidur yang Bikin Waktu Istirahat Anda Terganggu, Atur Segera

Cek yuk sebelum terlambat, cara atur kamar tidur yang tepat bisa membuat tidur Anda lebih nyenyak dan bangun lebih segar setiap hari.  

WFH Kelihatan Hemat? Padahal Bisa Bikin Uang Cepat Habis Tanpa Kamu Sadari Lo

WFH sering terlihat lebih irit, padahal ada kebiasaan harian yang bikin dompet bocor. Yuk, simak penjelasan lengkapnya di sini.  

Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026: Big Match Persaingan Juara di Premier League

Simak big match Arsenal vs Liverpool Jumat 9 Januari 2026 pukul 03.00 WIB di Emirates Stadium, duel penentu puncak Premier League.

5 Aturan Makan Malam untuk Menurunkan Berat Badan dengan Cepat, Diet Jadi Maksimal!

Ingin berat badan cepat turun? Jangan lupa untuk menerapkan 5 aturan makan malam untuk menurunkan berat badan dengan cepat ini.

Benarkah Kadar Gula Darah yang Tinggi Sudah Pasti Diabetes atau Bukan? Ini Jawabannya

Banyak ditanyakan, benarkah kadar gula darah yang tinggi sudah pasti diabetes atau bukan? Ini dia jawabannya.  

Anak Suka Ngupil? Ini 5 Cara Menghentikan Kebiasaan Ngupil pada Anak

Tak perlu khawatir kalau anak suka ngupil. Berikut MomsMoney bagikan 5 cara menghentikan kebiasaan ngupil pada anak.