M O M S M O N E Y I D
AturUang

Biaya Pengobatan Kesehatan Mental Tak Main-Main, Harus Dianggarkan

Biaya Pengobatan Kesehatan Mental Tak Main-Main, Harus Dianggarkan
Reporter: Francisca Bertha Vistika  |  Editor: Francisca bertha


MOMSMONEY.ID - Orang yang benar-benar terkena gangguan mental tak hanya sekadar memerlukan liburan alias healing. Nyatanya mereka butuh uang dalam jumlah besar untuk biaya pengobatan. 

Erlina Juwita, perencana keuangan Oneshildt mengatakan bahwa perlu untuk menyiapkan biaya pengobatan ketika seseorang terkena  terkena masalah kesehatan mental serius yang dapat membahayakan dirinya, keluarganya dan orang lain. 

Walaupun biaya gangguan jiwa ada yang dapat ditanggung BPJS Kesehatan, tetapi ongkos lainnya tetap harus ditanggung dan jangka waktu pengobatannya ini relatif cukup panjang bahkan ada yang seumur hidup.

Baca Juga: Anti Stres, Ini 5 Kegiatan Mudah untuk Melepas Stres Berat

Saran Erlina, perhitungkan biaya pengobatan per tahun. Biaya ini dibagi antara biaya langsung dan biaya tidak langsung.

Biaya langsung yang terkait dengan diagnosis dan pengobatan. Erlina bilang biaya ini jumlahnya tidak kecil bahkan biaya gangguan bipolar bisa sampai Rp 17 juta per tahun. 

Sementara itu biaya tidak langsung contohnya biaya hilangnya pendapatan. Pasalnya,  penderita kebanyakan tidak dapat melanjutkan bekerja produktif seperti sebelumnya. 

Setelah memperhitungkan biaya per tahun langkah selanjutnya adalah membuat bujet pengobatan. 

Baca Juga: Stres Bisa Picu Serangan Jantung, Lekas Kendalikan

"Membuat juga rencana asurasi kesehatan yang bisa mengcover permasalahan ini," jelas Erlina. 

Untuk mengaturnya, Erlina memberi saran untuk dapat disisihkan 5% sd 10% dari total penghasilan keluarg. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Realme 15T Sudah Bisa Dibeli di Harga Rp 3 jutaan, Bawa Fitur Underwater Photography

Realme 15T sudah bisa dibeli dengan harga di kisaran Rp 3 jutaan. Gadget ini cukup bersaing dengan iQOO Z10 yang juga berada di kelas harga sama.

BCA dan Batavia Luncurkan Reksadana US$ BUSMO

BCA dan Batavia luncurkan Batavia USD Money Market (BUSMO), reksadana pasar uang US$ likuid.           

Katalog Promo JSM Alfamidi 7-9 November 2025, Indomie Kriuk Beli 5 Lebih Hemat

Cek dan manfaatkan promo JSM Alfamidi periode 7-9 November 2025 untuk belanja hemat selama akhir pekan ini.

Promo Alfamart Produk Spesial Mingguan (7/11), Beli 2 Gratis 1 Cornetto-WOW Spageti

Promo PSM Alfamart periode 1-7 November 2025 berlaku di Alfamart seluruh Indonesia kecuali wilayah NTT.

5 Trik Sederhana Melepas Cincin dari Jari Bengkak, Coba Dulu sebelum Dipotong

Sulit melepas cincin karena jari bengkak tak harus langsung dipotong. Coba dulu beberapa trik mudah dan aman ini di rumah ya.

IHSG Bergerak Naik Tipis Pada Pembukaan Jumat Pagi (7/11)

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) bergerak flat cenderung menguat pada Jumat pagi (7/11). Indeks tercatat naik 0,07% pada pukul 9:05 WIB. 

Katalog Promo JSM Alfamart Periode 7-9 November 2025, Tropical Botol Mulai Rp 29.900

Harga promo JSM Alfamart periode 7-9 November 2025 tidak berlaku di wilayah NTT, Balikpapan, Samarinda, dan Sorong.

Promo TikTok Yoshinoya Lebih Hemat: 4 Pilihan Paket Japanese Curry Dapat Diskon 15%

Promo Yoshinoya x TikTok dengan harga lebih hemat. Tersedia 4 pilihan paket Japanese Curry komplit dengan diskon 15%.

Lanjut Mendaki, Simak Daftar Harga Emas Antam Hari Ini Jumat 7 November 2025

Harga emas Antam hari ini ukuran 1 gram dibanderol Rp 2.296.000 pada Jumat (7/11), naik Rp 9.000 dibanding hari sebelumnya.

Cara Praktis Aktivasi dan Atur Fitur myBCA di Smartwatch biar Transaksi Makin Aman

Cek cara lengkap koneksi dan pengaturan myBCA di smartwatch ya. Ini dia panduan agar transaksi makin cepat dan aman setiap saat.