M O M S M O N E Y I D
Keluarga

Tips Kesehatan Setiap Shio di Tahun 2024 Menurut Feng Shui, Terapkan Ya!

Tips Kesehatan Setiap Shio di Tahun 2024 Menurut Feng Shui, Terapkan Ya!
Reporter: Ana Risma  |  Editor: Ana Risma


MOMSMONEY.ID - Menarik untuk disimak, ini tips kesehatan setiap shio di tahun 2024 menurut Feng Shui.

Dalam astrologi Tiongkok, masing-masing dari 12 lambang shio mulai dari tikus hingga babi memiliki ciri unik dan dipengaruhi secara berbeda oleh periode Feng Shui.

Pada tahun Naga Kayu, 2024, kita menyambut semangat energi Feng Shui periode 9. Adapun implikasinya terhadap kesehatan akan berbeda-beda bagi setiap shio.

Mari kita bahas lebih lanjut, berikut tips kesehatan setiap shio di tahun 2024 menurut Feng Shui yang perlu diterapkan guna menjaga tubuh dan mental tetap sehat sepanjang tahun sebagaimana dilansir dari God of Wealth.

Baca Juga: Mau Hoki? Sajikan 7 Buah Pembawa Keberuntungan di Hari Imlek 2024 Ini

1. Shio Tikus

Para pemilik shio tikus harus berhati-hati dalam mengelola stres dan menjaga pola makan seimbang guna mencegah masalah pencernaan. Jangan lupa juga untuk olahraga secara teratur.

2. Shio Sapi

Pemilik shio sapi harus fokus pada aktivitas fisik secara teratur. Ini dilakukan untuk menghindari potensi penambahan berat badan dan meningkatkan kesehatan jantung.

3. Shio Macan

Shio macan harus memperhatikan kesehatan mental di tahun 2024. Jadi, pastikan Anda meluangkan waktu untuk bersantai dan memulihkan diri.

4. Shio Kelinci

Kemungkinan besar, shio kelinci akan menjadi salah satu shio yang paling beruntung di tahun 2024 dalam hal kesehatan. Ini akan terwujud dengan mudah terutama jika pemilik shio kelinci menjaga pola makan seimbang dan jadwal tidur yang teratur.

5. Shio Naga

Shio naga perlu memperhatikan tingkat stresnya dengan tidak melewatkan istirahat dan relaksasi yang cukup setiap hari.

6. Shio Ular

Pemilik shio ular harus fokus menerapkan pola makan yang sehat untuk menjaga tingkat energi tetap tinggi sekaligus mencegah potensi masalah kesehatan.

7. Shio Kuda

Anda yang memiliki shio kuda harus fokus pada kesehatan mental. Caranya, luangkan waktu yang cukup untuk perawatan diri dan relaksasi.

Baca Juga: 3 Rekomendasi Moisturizer Mengandung Niacinamide yang Ampuh Mencerahkan Wajah

8. Shio Kambing

Shio kambing harus memprioritaskan kesehatan fisik dan mulai memasukkan olahraga teratur ke dalam rutinitas harian. Langkah ini akan berkontribusi pada kesejahteraan secara keseluruhan.

9. Shio Monyet

Shio monyet perlu memperhatikan tingkat stres dengan baik. Jadi, pertimbangkanlah untuk menerapkan mindfulness atau meditasi setiap hari.

10. Shio Ayam

Shio ayam menjadi salah satu lambang zodiak Tiongkok yang paling beruntung di tahun 2024. Untuk menjaga tubuh tetap bugar, diperlukan olahraga teratur dan pola makan yang sehat.

11. Shio Anjing

Para pemilik shio anjing harus fokus menjaga gaya hidup seimbang. Pastikan Anda menyeimbangkan pekerjaan dengan istirahat dan relaksasi untuk menghindari kelelahan.

12. Shio Babi

Shio Babi harus memperhatikan pola makan dan menghindari konsumsi berlebihan. Aktivitas fisik yang teratur juga akan membantu menjaga kesehatan Anda di tahun ini.

Demikian tips kesehatan setiap shio di tahun 2024 menurut Feng Shui. Ingat, apapun shio Anda, tahun 2024 menawarkan kesempatan unik untuk membuat perubahan positif pada kesehatan Anda asalkan tips-tips Feng Shui di atas Anda terapkan dengan baik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

11 Jus untuk Menambah Berat Badan yang Bisa Anda Coba

Intip daftar jus untuk menambah berat badan yang bisa Anda coba berikut, yuk!                       

Terungkap! Ini 7 Bumbu Dapur China Penuh Khasiat Kesehatan, Coba yuk

Ingin masakan lebih sehat? Temukan 7 rempah China yang bisa jadi penambah rasa sekaligus peningkat daya tahan tubuh Anda.

Skema Rent to Own Properti Digital: Kunci Harga Rumah Sekarang

BeliRumah.co rilis Rent to Own (RTO), cara baru beli rumah tanpa KPR. Harga properti dikunci dari awal, uang muka dicicil. Cek skema fleksibelnya!

7 Khasiat Konsumsi Seledri untuk Kesehatan Tubuh yang Jarang Diketahui

Apa saja khasiat konsumsi seledri untuk kesehatan tubuh yang jarang diketahui, ya? Cari tahu di sini, yuk!

Kenaikan Harga Emas Antam Rp 25.000, Berapa Cuan yang Anda Dapat?

Harga emas Antam naik Rp25.000 per gram hari ini. Kenaikan harga buyback hanya Rp23.000. Kalkulasi terbaru menunjukkan ada selisih harga.

Harga Emas Galeri 24 Melonjak, Keuntungan Pemilik Emas Bertambah

Emas Galeri 24 naik Rp 8.000 hari ini. Simak rincian harga per gram untuk memastikan margin keuntungan investasi Anda di akhir pekan

10 Rekomendasi Snack untuk Diet yang Kalorinya Rendah

Apa rekomendasi snack untuk diet yang kalorinya rendah, ya? Intip daftarnya di sini, yuk!                

9 Tanda Terlalu Banyak Konsumsi Garam pada Tubuh, Cek yuk!

Ada sejumlah tanda terlalu banyak konsumsi garam pada tubuh yang penting Anda ketahui. Yuk, intip selengkapnya di sini!

Beli Sekarang! HP Murah Spek Dewa Paling Recomended di Januari 2026

Cari HP murah dengan spesifikasi tinggi di awal tahun? Simak rekomendasi HP spek dewa di Januari 2026 dari Tecno, Samsung, Infinix, dan Realme.

Promo Burger Bangor Januari Tawarkan Paket Brand New Year Mulai Rp 46.000

Jangan lewatkan Promo Burger Bangor Brand New Year (10-11 Januari) khusus GoFood di jam-jam tertentu. Ada juga paket Jantastic hingga akhir bulan.