M O M S M O N E Y I D
Keluarga

Tak Hanya Ibu, Ayah Juga Bisa Ciptakan Momen Spesial di Rumah ala MR.D.I.Y.

Tak Hanya Ibu, Ayah Juga Bisa Ciptakan Momen Spesial di Rumah ala MR.D.I.Y.
Reporter: Francisca Bertha Vistika  |  Editor: Francisca bertha


MOMSMONEY.ID - Merayakan Hari Ayah di bulan November ini, MR.D.I.Y. mengajak keluarga Indonesia melihat kehadiran ayah bisa dibangun melalui aktivitas sederhana yang dilakukan setiap hari.

Peran ayah dinilai sama pentingnya dengan ibu dalam memberikan rasa aman, perhatian, dan dukungan bagi anak.

“Sebagai brand yang dekat dengan keluarga, MR.D.I.Y. memahami bahwa keluarga butuh ruang untuk terhubung dan kami ingin membantu menghadirkan momen-momen yang penuh makna khususnya antara ayah dan anak,” ujar Ria Sutrisno, Head of Marketing MR.D.I.Y. Indonesia, dalam keterangan tertulis, Selasa (25/11).

Dalam kampanye Hari Ayah, Darius Sinathrya, Brand Ambassador MR. D.I.Y., menekankan, anak lebih membutuhkan kehadiran ayah daripada momen besar.

"Walau hanya beberapa menit, yang penting fokus dan benar-benar terhubung. Momen sederhana seperti sarapan, olahraga ringan, atau belanja kebutuhan rumah justru paling diingat anak-anak,” jelasnya.

Baca Juga: Ajak Keluarga Produktif, MR D.I.Y. Bikin Kampanye Inspirasi buat yang Ada Aja Idenya

Berikut saran kegiatan sederhana ala MR.D.I.Y. yang bisa dilakukan ayah maupun ibu untuk mempererat hubungan dengan anak:

Sarapan sederhana di rumah

Ayah bisa menyiapkan menu mudah bersama anak menggunakan perlengkapan seperti cetakan telur atau talenan praktis dari MR.D.I.Y. Waktu singkat ini cukup untuk menciptakan suasana pagi yang hangat.

Life hacks bersama

Anak dapat belajar keterampilan praktis seperti mengganti baterai jam, merapikan meja belajar, atau memperbaiki engsel laci dengan perlengkapan rumah dari MR.D.I.Y. Aktivitas ini meningkatkan rasa percaya diri anak sekaligus memperkuat kebersamaan.

Olahraga ringan

Main bola, latihan sederhana, atau gym ringan dapat dilakukan beberapa menit saja. Aktivitas ini membantu membangun kedisiplinan dan memberikan energi positif bagi anak.

Baca Juga: MR DIY Menargetkan 270 Toko Baru, Selama Tahun 2025

Belanja kebutuhan rumah

Mengajak anak berbelanja di MR.D.I.Y. memberi kesempatan untuk belajar memilih barang yang dibutuhkan dan memahami fungsi perlengkapan rumah. Obrolan singkat sepanjang kegiatan turut mempererat hubungan.

Waktu tanpa gadget

Board game, puzzle, atau permainan DIY dari MR.D.I.Y. bisa menjadi alternatif waktu keluarga. Aktivitas tanpa layar ini membantu anak lebih terbuka dan menciptakan interaksi yang hangat.

“Anak-anak membutuhkan ayah yang hadir, mendampingi, memperhatikan, dan ada untuk mereka setiap hari. Momen sederhana membuat mereka merasa aman dan dicintai,” tambah Darius.

MR.D.I.Y. mengajak keluarga Indonesia membiasakan momen kecil yang menghangatkan setiap hari agar hubungan ayah, ibu, dan anak semakin kuat.

Selanjutnya: Spesial 25 November, Bento atau Ramen Diskon 25% Pakai Promo Gokana Kenyang

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

IHSG Siap Lanjut Menguat, Cek Rekomendasi Saham MNC Sekuritas Selasa (25/11)

IHSG berpeluang melanjutkan penguatan pada perdagangan Selasa (25/11/2025). Berikut rekomendasi saham pilihan MNC Sekuritas​​.

6 Film Indonesia Tentang Perjuangan Guru Hebat, Tonton Saat Hari Guru Nasional

Rekomendasi film Indonesia yang menceritakan tentang kehidupan guru dan sekolah, cocok ditonton saat peringatan Hari Guru Nasional.  

Melorot, Cek Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Hari Ini Selasa (25/11)

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian hari ini Selasa (25/11) melorot. Emas Galeri 24 1 gram jadi Rp 2.384.000, emas UBS Rp 2.393.000.

Tak Hanya Ibu, Ayah Juga Bisa Ciptakan Momen Spesial di Rumah ala MR.D.I.Y.

​MR.D.I.Y. menekankan, peran ayah bisa hadir lewat aktivitas kecil yang bisa dilakukan setiap hari.   

Spesial 25 November, Bento atau Ramen Diskon 25% Pakai Promo Gokana Kenyang

Gokana kembali hadirkan promo Goyang di tanggal 25 November. Nikmati menu spesial berupa Bento atau Ramen favorit dengan diskon 25%.

Katalog Promo Superindo Weekday Diskon hingga 50% Periode 24-27 November 2025

Cek promo Superindo Weekday hari ini periode 24-27 November 2025 untuk belanja hemat di Superindo terdekat awal pekan ini. Ada Diskon hingga 50%.

10 Rekomendasi HP RAM 8GB yang Dukung Performa Gaming dan Meeting Online!

HP RAM 8GB jadi pilihan banyak pengguna karena bisa menyimpan banyak aplikasi, dukung performa gaming hingga kamera.   

Rayakan Gajian di Yoshinoya Pakai Promo Payday, Double Beef Bowl Diskon 50%

Promo Yoshinoya Payday dengan menu spesial yang hemat. Ada diskon 50% untuk pembelian kedua Double Beef Bowl sampai 30 November 2025.

Makan Hemat Pakai Promo HokBen x Qpon November, Beli Yakimeshi Cuma Rp 8.800

Promo HokBen spesial khusus pengguna Qpon hingga 30 November. Anda bisa menikmati Yakimeshi dengan harga spesial Rp 8.800 saja.

Rekomendasi 6 Film F-Rated Populer, Apa Sih F-Rated Film Itu?

Film Mamma Mia dan beberapa judul film populer lain yang masuk dalam kategori F-rated film. Apa sih F-rated film itu?