M O M S M O N E Y I D
Keluarga

Resep Tempura Ubi Crispy, Camilan Pengganjal Perut Tanpa Bahan Pengawet

Resep Tempura Ubi Crispy, Camilan Pengganjal Perut Tanpa Bahan Pengawet
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Resep tempura ubi crispy paling pas dijadikan sebagai camilan pengganjal perut.

Rasanya yang manis dan kriuk bikin siapapun jadi tak bisa berhenti ngemil camilan mengenyangkan yang satu ini.

Tempura ubi crispy terbilang lebih sehat dari camilan ubi lainnya, sebab hidangan ini dibuat sendiri tanpa perlu bahan pengawet.

Untuk tiru tempura ubi crispy, mari simak resepnya, yang dilansir dari Minyak Goreng Sunco, berikut ini.

Baca Juga: Resep Sederhana Bikin Pisang Goreng Madu dengan Taburan Gula Halus

Bahan:

  • 2 buah ubi manis, bisa menggunakan ubi jalar, ubi madu, atau ubi ungu
  • 200 gr tepung terigu
  • 20 gr tepung kentang
  • 1 butir telur
  • 200 mL air
  • Minyak goreng secukupnya

Cara bikin tempura ubi crispy:

  1. Cuci bersih dan potong ubi sesuai selera. Rendam dalam air selama 5 menit.
  2. Setelah direndam, keringkan ubi.
  3. Balur ubi dengan campuran tepung terigu dan tepung kentang, tipis-tipis saja.
  4. Siapkan adonan tepung basah. Campur tepung terigu, tepung kentang, telur, dan air. Aduk rata.
  5. Masukkan ubi ke dalam adonan basah, kemudian goreng dalam minyak panas & api kecil.
  6. Goreng hingga Ttempura ubi crispy matang, angkat dan tiriskan.
  7. Sajikan tempura ubi crispy dengan madu, gula, atau garam.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

8 Khasiat Minum Jus Wortel secara Rutin untuk Kesehatan Tubuh

Ada beberapa khasiat minum jus wortel secara rutin untuk kesehatan tubuh. Mari intip selengkapnya berikut ini!

Jangan Sampai Ketinggalan! Ini Tren Dekorasi 2026 yang Bisa Ubah Tampilan Rumah Anda

Tren dekorasi rumah 2026 makin hangat dan natural, cek inspirasi desain terbaru yang cocok untuk hunian modern saat ini. Catat ulasannya, yuk.

Kenyamanan Kamar Mandi 2026: Ubah Tampilan Jadi Spa Pribadi, Rasakan Manfaatnya!

Cek tren spa rumahan terbaru yang bikin kamar mandi makin nyaman, relevan untuk gaya hidup modern, dan bantu jaga kesehatan mental.

Kualitas Hidup Meningkat: Ide Desain Perpustakaan Rumah Wajib Anda Coba

Cek ide desain perpustakaan rumah ini yang nyaman, estetik, dan relevan untuk gaya hidup modern, yuk buat sudut baca impianmu.

4 Cara Menurunkan Berat Badan 10 Kg dalam Sebulan, Tidak Mustahil!

Mau berat badan turun 10 kg? Cari tahu 4 cara menurunkan berat badan 10 kg dalam sebulan di sini, Moms.

8 Daftar Rebusan Daun yang Bisa Bantu Turunkan Kolesterol Tinggi

Intip daftar rebusan daun yang bisa bantu turunkan kolesterol tinggi berikut ini, yuk! Apa saja?         

Fatwa MUI Ungkap Keunikan Tabungan Emas Non-Tunai, Kok Bisa Halal? Simak Yuk

Yuk simak, tabungan emas syariah jadi cara aman menabung emas halal secara digital dengan akad jelas dan sesuai fatwa.

Gula Darah Tinggi? Ternyata Air Putih Bisa Jadi Solusi Alami Tak Terduga

Banyak yang tak sadar, kurang minum air putih picu lonjakan gula darah. Pahami risiko dehidrasi dan cara kerjanya sebelum terlambat.

Awas Rugi! Jangan Salah Hitung Bunga Deposito, Ini Panduannya

Kesalahan hitung bunga deposito bisa bikin rugi. Cek panduan  cara menghitung bunga bersih dan pajak agar ekspektasi keuntungan tidak meleset.

Uang Terasa Cepat Habis? Hindari Risiko Ini dengan Pisahkan Rekening Anda Sekarang

Rekening giro dan tabungan punya fungsi berbeda. Yuk cek cara memanfaatkannya agar keuangan lebih rapi dan siap menghadapi kebutuhan hidup.