M O M S M O N E Y I D
Hemat

Promo Shihlin Val's Day, Nikmati Menu Pilihan Spesial mulai Rp 25.000-an

Promo Shihlin Val's Day, Nikmati Menu Pilihan Spesial mulai Rp 25.000-an
Reporter: Widya Oktaviana  |  Editor: Widya Oktaviana


MOMSMONEY.ID - Rayakan momen spesial di bulan penuh kasih sayang dengan camilan favorit dari Shihlin. Di bulan ini lagi ada promo Shihlin Val's Day yang berlaku sampai 14 Februari saja.

Dalam promo kali ini, Shihlin sudah mempersiapkan menu spesial untuk Anda. Jangan lupa mengajak keluarga, teman, saudara, atau pasangan Anda untuk menikmati promo Shihlin Val's Day bersama-sama agar makin seru.

Baca Juga: Promo Richeese Factory Combo Anniversary, Paket Hemat dan Lengkap Mulai Rp 149.999

Dikutip dari Instagram Shihlin Snack Indonesia, ada berbagai menu promo pilihan mulai dari Rp 25.000 sesuai favorit Anda berikut.

Single
1 Popcone Spicy Cheese hanya Rp 25.454

Couple
1 XXL Crispy Chicken hanya Rp 18.181 dengan pembelian 1 Popcone Spicy Cheese

Promo Shihlin Popcone
Promo Shihlin Popcone

Baca Juga: Promo Solaria hingga 28 Februari 2025, Mulai Rp 81.000-an Melalui GrabFood

Untuk menikmati promo Shihlin Val's Day, pastikan Anda mengetahui syarat dan ketentuannya berikut ini:

  • Hanya berlaku untuk pembelian dine in dan take away
  • Tidak dapat digabungkan dengan promo lain
  • Tidak bisa split bill
  • Berlaku all payment, kecuali OVO, ShopeePay, dan Grab Dine In Voucher.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Promo J.CO Edisi Halloween Terbatas, Nikmati 1/2 Lusin Donut Cuma Rp 60.000-an

J.CO hadirkan promo menu baru edisi Halloween yang terbatas banget. Hanya dengan Rp 60.000-an sudah bisa mendapatkan 1/2 lusin Donuts Halloween.

Cara Menghilangkan Bekas Jerawat​ dengan Tanaman Herbal yang Bisa Anda Coba

Cara menghilangkan bekas jerawat ​dengan tanaman herbal bisa dicoba. Jerawat jadi masalah paling umum di dunia, pengaruhi hingga 50 juta orang.

Rute Iring-Iringan Jenazah PB XIII dari Keraton Surakarta ke Makam Imogiri Yogyakarta

Simak rute lengkap dan rekayasa lalu lintas pemakaman Sri Susuhunan Pakubuwono XIII pada 5 November 2025 dari Keraton Solo ke Imogiri.

Hari Terakhir Promo CFC Hoki Awal Bulan, Beli 1 Gratis 1 Paket Astaga Hemat

Promo Hoki Awal Bulan dari CFC telah memasuki hari terakhir. Nikmati penawaran Beli 1 Gratis 1 Paket Astaga mulai Rp 49.000-an saja.

Jadwal Rilis Film Indonesia Terbaru November 2025, Ada 12 Judul Wajib Tonton

Daftar film Indonesia terbaru yang akan tayang di bioskop November 2025, lengkap dengan tanggal rilis dan pemeran utama.

Sinopsis Film Pangku Debut Reza Rahadian Jadi Sutradara

Sinopsis film Pangku yang merupakan debut sutradara Reza Rahadian, tentang kisah ibu tunggal dan tradisi kopi pangku di Pantura.

Bahaya Konsumsi 2 Porsi Mie Instan Sekaligus, Risiko Hipertensi

Bahaya konsumsi mie instan berlebih melampaui batas natrium WHO, meningkatkan risiko tekanan darah tinggi dan komplikasi kesehatan.

Ini Dia Zodiak yang Paling Tegas lo, Nomor Satu Aries

Siapa sajakah zodiak yang paling tegas ya? Aries disebut duduki posisi pertama, lo.                 

6 Rekomendasi Podcast Indonesia untuk Pengembangan Diri dan Karier

Daftar rekomendasi podcast Indonesia terbaik untuk pengembangan diri dan karier penuh wawasan dalam setiap episode.

Ramalan Keuangan dan Karier 12 Zodiak Hari Ini Rabu 5 November 2025, Cek di Sini

Berikut ramalan zodiak keuangan dan karier untuk Rabu 5 November 2025 yang memandu Anda mempersiapkan waktu terbaik sekarang.