M O M S M O N E Y I D
InvesYuk

IHSG Berhasil Ditutup Pada Zona Hijau di Akhir Perdagangan 29 April 2024

IHSG Berhasil Ditutup Pada Zona Hijau di Akhir Perdagangan 29 April 2024
Reporter: Francisca Bertha Vistika  |  Editor: Francisca bertha


MOMSMONEY.ID - Indeks harga saham gabungan atau IHSG berhasil ditutup pada zona hijau di akhir perdagangan Senin (29/4). 

Pada awal perdagangan, IHSG mengalami pelemahan, tetapi di sesi akhir IHSG justru berhasil menanjak sebesar 1,7% atau 119 poin ke posisi 7.155. 

Dikutip dari riset Indo Premier Sekuritas, volume perdagangan IHSG mencapai 181,4 juta lot saham. Sementara itu, nilai transaksinya tercatat Rp 13,76 triliun. 

Baca Juga: Ulasan Pasar Saham saat The Fed Galau dan Prabowo Terpilih Jadi Presiden

Yang menjadi penyokong utama dalam penguatan IHSG adalah sektor kesehatan. Tercatat, sektor ini naik sekitar 4,2%. 

Saham-saham Asia juga bergerak positif menjelang pertemuan kebijakan Federal Reserve minggu ini. Hal ini didorong oleh reli saham perusahaan properti Tiongkok.

Penguatan saham Hong Kong dan Tiongkok didukung spekulasi bahwa langkah-langkah stimulus lebih lanjut kemungkinan akan diumumkan minggu ini.

Stimulus tersebut bertujuan untuk membersihkan persediaan dan mencabut pembatasan pembelian rumah untuk meningkatkan penjualan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Promo Indomaret Harga Spesial 13-26 Januari 2026, Sensodyne-Dove Diskon hingga 40%

Promo Indomaret Harga Spesial Periode 13-26 Januari 2026. Cek dan manfaatkan untuk belanja hemat, Moms.

10 Siswa MISJ Ciptakan Traffigo, Solusi Kemacetan Penjemputan Siswa di Jakarta

​Tim dari MISJ tersebut meraih penghargaan di acara yang juga diikuti oleh inivator muda dari 883 tim dari 24 negara. 

Promo Hypermart Weekday Periode 13-15 Januari 2026, Baby Pakchoy Beli 1 Gratis 1

Jangan lewatkan kesempatan belanja hemat! Promo Hypermart Weekday berlaku 3 hari, ada diskon produk dapur hingga personal care.

Paket 5 Pizza Favorit + 5 Minuman Hanya Rp 100.000, Siap-Siap Serbu Promo PHD

Promo PHD luncurkan paket berlima: 5 fun pizza + 5 minuman cuma Rp 100.000. Cek cara order dan pilihan topping favorit Anda.

Ancaman Dompet Jebol Minggir! 8 Promo Makanan & Minuman Berlaku Hari Ini 13 Januari

Chatime, Kopi Kenangan, dan HokBen berikan harga super hemat hari ini. Lihat daftar 8 promo yang bisa Anda serbu sebelum kehabisan kuota.

5 Beasiswa Luar Negeri Tanpa IELTS, Yuk Kuliah Gratis di Jerman hingga Korea

Tak punya skor TOEFL/IELTS? Beasiswa Jerman dan Korea Selatan ini membuka pintu S1 hingga S3. Simak syarat penggantinya.

Siaga Hujan Sangat Lebat, Cek Peringatan Dini BMKG Cuaca Hari Ini (13/1) Jabodetabek

Peringatan dini BMKG cuaca hari ini Selasa (13/1) di Jabodetabek dengan status Siaga hujan sangat lebat di wilayah berikut.

Didorong Saham Sektor Bahan Baku, IHSG Menguat 0,6% Pada Selasa Pagi (13/1)

Sektor saham bahan baku atau basic materials menjadi pendorong IHSG pagi ini, Selasa (13/1) Kenaikannya sampai 2,23%.

IHSG Berpeluang Menguat, Cek Rekomendasi Saham BRI Danareksa Sekuritas Selasa (13/1)

IHSG masih berpeluang menguat pada perdagangan Selasa (13/1/2026). ​Simak rekomendasi saham pilihan BRI Danareksa Sekuritas ​hari ini.

Simak Rekomendasi Saham BNI Sekuritas untuk Perdagangan Selasa (13/1)

IHSG bergerak melemah pada penutupan perdagangan Senin (12/1/2026).​ Berikut daftar rekomendasi saham pilihan BNI Sekuritas​ hari ini.