M O M S M O N E Y I D
Santai

Drakor Mask Girl dan 2 Serial Terbaru Netflix Siap Rilis Minggu Ini

Drakor Mask Girl dan 2 Serial Terbaru Netflix Siap Rilis Minggu Ini
Reporter: Christ Penthatesia  |  Editor: Christ Penthatesia


MOMSMONEY.ID - Catat tanggalnya, berikut serangkaian judul serial terbaru yang dijadwalkan tayang pada minggu ini, ada drakor Mask Girl

Netflix masih terus merilis beberapa judul serial terbaru setiap minggunya, sebagai salah satu layanan streaming yang populer.

Bakal segera tayang di Netflix, inilah judul tontonan serial terbaru dari Netflix yang akan rilis di minggu ini.

Baca Juga: 5 Drakor Lee Min Ki, Mulai My Liberation Notes Hingga Behind Your Touch

The Chosen One

Serial terbaru dari Netflix ini memiliki genre drama fantasi yang diadaptasi dari komik. Jodie, seorang anak berusia 12 tahun tinggal di Baja California Sur. Ia menyadari sesuatu istimewa yang ada pada dirinya.

Ia sadar bahwa dirinya memiliki kuasa seperti Yesus. Akankah ia mampu menjawab panggilan dan memenuhi takdirnya tersebut? Dengan cerita yang menarik, serial The Chosen One dijadwalkan tayang mulai 16 Agustus 2023 di Netflix.

The Upshaws: Part 4

Bagian keempat dari serial populer ini akan mulai tayang di Netflix pada 17 Agustus 2023. Dengan genre komedi, serial ini berpusat pada kehidupan sebuah keluarga kelas pekerja berkulit hitam di Indiana.

Mereka berjuang untuk memiliki kehidupan yang lebih baik dan bahagia. Tentu saja diselingi dengan beberapa masalah sehari-hari yang harus mereka hadapi bersama juga.

Baca Juga: 5 Aktris Ini Dikenal Sebagai Ratu Drama Korea, Intip Daftarnya di Sini

Mask Girl

Seorang pekerja kantoran yang merasa minder akan penampilannya mulai mencoba untuk menjadi bintang internet bertopeng pada malam hari.

Setelah melakukan kebiasaan tersebut selama beberapa kali, serentetan peristiwa mengerikan dan tragis mulai mengambil alih kehidupannya.

Drakor thriller adaptasi webtoon yang dibintangi oleh Ko Hyun Jung, Ahn Jae Hong, dan Yeom Hye Ran ini akan mulai tayang di Netflix pada 18 Agustus 2023.

Itulah tadi beberapa daftar judul serial terbaru dari Netflix yang akan tayang di minggu ini. Jangan lupa ditonton semua, ya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Bridgerton dan 6 Serial Inggris Populer Ini Ada di Netflix Semua

Netflix punya segudang serial Inggris yang tak boleh dilewatkan. Dari drama Bridgerton hingga thriller Criminal: UK, bisa ditonton.

Cuan YouTube 2026: 13 Cara Baru Raih Pendapatan Fantastis!

Dari Super Chat hingga afiliasi, peluang cuan di YouTube sangat beragam. Pahami setiap strategi untuk mengoptimalkan penghasilan di tahun ini.

Tampilan Mulus Seharian: Cushion Wardah Ini Bikin Kamu Enggak Butuh Foundation

Ingin wajah tampak flawless seperti pakai filter? Ternyata, 3 cushion Wardah ini bisa berikan efek tersebut secara instan. 

Bahaya Asam Urat Tinggi: Ginjal, Jantung, Stroke, dan Diabetes Mengintai!

Asam urat tinggi bukan hanya nyeri sendi. Batu ginjal, penyakit jantung, hingga diabetes bisa jadi akibatnya. Pahami risikonya sebelum terlambat.

Cuma Rp1 Jutaan, HP Murah Ini Punya RAM Besar & Spek Gila! Kok Bisa?

Membeli HP murah RAM besar kini bukan lagi impian. Temukan rekomendasi terbaik untuk kreator, lengkap dengan fitur canggih yang bikin konten cuan!

Jangan Sampai Terlewat! Ini 6 Film Aksi Korea Terbaru Paling Seru

Dari balas dendam hingga misi berbahaya, film action Korea terbaru ini tawarkan aksi mumpuni. Temukan judul yang wajib kamu tonton sekarang!

Tontonan Netflix Terbaru, 4 Judul Siap Rilis Hari Ini (29/1)

Empat judul baru Netflix tayang perdana hari ini, 29 Januari 2026. Dari drama Sim F hingga film bisu Garin Nugroho.

Harga Emas Antam Tembus Rp 3 Juta Rabu Sore 28 Januari 2026

Harga dasar emas batangan Antam ukuran 1 gram dibanderol Rp 3.003.000 Rabu (28/1/2026) sore, naik Rp 35.000 dibanding harga Rabu (28/1/2026) pagi.

Usia Emas Terancam Nyeri Sendi? Ini Cara Maia Estianty Menghindarinya

Nyeri sendi dan pegal linu bisa mengganggu. Pelajari bagaimana Maia Estianty menjaga tubuh tetap prima dan aktif .

Cara Aman Menggunakan Kartu Kredit di Tengah Maraknya Penipuan Online

Wifi publik dan situs mencurigakan jadi celah pencurian data kartu kredit. Yuk, pahami langkah-langkah keamanan sebelum bertransaksi online.