M O M S M O N E Y I D
Santai

Begini Cara Scan Lewat HP Tanpa Aplikasi untuk Dokumen, Berkas, dan Foto

Begini Cara Scan Lewat HP Tanpa Aplikasi untuk Dokumen, Berkas, dan Foto
Reporter: Nur Afitria Cika  |  Editor: Nur Afitria


MOMSMONEY.ID - Kemajuan teknologi semakin memudahkan Anda dalam scan lewat HP tanpa aplikasi. Cara scan lewat HP tanpa aplikasi bisa Anda lakukan secara gratis. 

Anda bisa scan lewat HP tanpa aplikasi untuk keperluan dokumen, berkas dan foto. Hanya dengan mengikuti cara scan lewat HP tanpa aplikasi di artikel ini, Anda tak perlu membeli alat yang harganya mahal.

Ponsel berbasis Android dan iOS telah menyediakan fitur scan lewat HP yang bisa dimanfaatkan penggunanya. 

Cara scan lewat HP tanpa aplikasi ini akan melakukan pemindaian menggunakan kamera HP Anda dan mengubahnya menjadi format PDF secara otomatis. 

Baca Juga: Cara Membuat Barcode di Android dan iOS Secara Online, Mudah dan Cepat

Mengutip Lifewire, cara scan lewat HP tanpa aplikasi sebagai berikut:

Cara scan lewat HP untuk iOS 

Bagi yang menggunakan produk Apple, Anda bisa mengikuti cara scan lewat HP tanpa aplikasi berikut ini. Namun sebelumnya, pastikan Anda telah berada di iOS 11. 

1. Buka 'Catatan' dan buatlah catatan baru. 

2. Ketuk ikon 'Kamera' dan pilih 'Scan Dokumen'. 

3. Posisikan kamera ponsel di atas dokumen. Catatan secara otomatis memfokuskan dan menangkap gambar, tetapi Anda juga dapat melakukannya secara manual dengan mengetuk tombol rana.

4. Setelah Anda memindai halaman, seret gagang untuk memotong pindaian. Ketuk Simpan Pindai untuk melanjutkan.

5. Ulangi proses ini untuk semua halaman yang ingin Anda pindai. Setelah selesai, pilih Simpan.

Baca Juga: Simak Cara Membuat Stiker WA Termudah, Yuk Coba

Cara scan lewat HP untuk Android 

Anda perlu menginstal Google Drive untuk memindai dokumen dengan Android. Aplikasi ini biasanya sudah terpasang di perangkat Android. Jika tidak, unduh dari Google Play Store.

1. Buka Google Drive dan ketuk simbol +. 

2. Di bawah tab Buat Baru, pilih Pindai.

3. Posisikan kamera ponsel di atas dokumen dan ketuk tombol Rana saat Anda siap untuk mengambil gambar.

4. Ketuk tanda centang untuk menyimpan pindaian atau panah kembali untuk mengambilnya kembali.

Baca Juga: Cara Membuat Poster di Canva untuk Hari Pahlawan, Bisa Pakai HP

5. Ketuk simbol + untuk memindai lebih banyak gambar, atau Simpan untuk menyelesaikan dan mengunggah dokumen Anda ke Google Drive. Ada juga opsi untuk memotong, memindai, atau memutar pindaian, atau menyesuaikan warnanya.

6. Ketika Anda selesai memindai dokumen Anda, masukkan nama file untuk PDF baru Anda dan pilih folder untuk menyimpannya. Kemudian, pilih Simpan.

Nah, itulah cara scan lewat HP tanpa aplikasi dengan mudah. Anda bisa mencobanya di Android dan iOS. Selamat mencoba. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

7 Film Romantis Dewasa Netflix Wajib Tonton Bikin Hubungan Makin Panas

Mencari tontonan romantis penuh gairah? Netflix punya 7 film dewasa yang siap panaskan suasana malam Anda dan pasangan.

Nubia V80 Max: HP 1 Jutaan, Baterai 6000mAh Tahan Banting

HP 1 jutaan Nubia V80 Max hadir dengan baterai 6000mAh dan bodi tahan banting. Simak fitur AI dan performa lengkapnya di sini!

IHSG Diproyeksi Rebound, Cek Rekomendasi Saham BRI Danareksa Sekuritas Jumat (30/1)

IHSG berpotensi rebound pada perdagangan Jumat (30/1/2026).​ Simak rekomendasi saham BRI Danareksa Sekuritas​ hari ini.

Harga Emas Antam Jumat 30 Januari 2026 Turun Jadi Segini

Harga emas Antam hari ini ukuran 1 gram dibanderol Rp 3.120.000 Jumat (30/1/2026), turun Rp 20.000 dibanding harga Kamis (29/1/2026).

Cuma Sehari! Promo International Croissant Day Paris Baguette Diskon 50% dengan BRI

Rayakan International Croissant Day dengan diskon Paris Baguette 50% pakai BRI yuk! Promo hanya hari ini, 30 Januari 2026. Cek syaratnya!

IHSG Masih Terkoreksi, Berikut Rekomendasi Saham Pilihan BNI Sekuritas Jumat (30/1)

IHSG masih melanjutkan koreksi pada perdagangan Kamis (29/1/2026).​ Simak rekomendasi saham pilihan BNI Sekuritas untuk perdagangan hari ini

MainStory Ajak Orangtua Tetap Produktif Lewat Pengasuhan Anak yang Tepat

MainStory menghadirkan pengasuhan anak yang aman, berkualitas, dan memahami kebutuhan keluarga bekerja.

Daftar Drakor Februari 2026: Shin Hye Sun Comeback di The Art od Sarah

Risiko ketinggalan drakor seru? Pearl in Red & The Art of Sarah akan rilis. Temukan semua judul & tanggal tayang agar tak menyesal!

Simak Ramalan 12 Zodiak Keuangan dan Karier Hari Ini Jumat 30 Januari 2026

Simak ramalan 12 zodiak keuangan dan karier hari ini Jumat 30 Januari 2026, peluang kerja tim dan arah finansial kamu sedang diuji.

Layanan Indodana PayLater Makin Luas, Bisa Dipakai di 180 Kota

Layanan Indodana PayLater semakin luas dimanfaatkan masyarakat seiring jangkauannya yang kini telah tersedia di hampir 180 kota dan kabupaten.