M O M S M O N E Y I D
Keluarga

Wilio Cari Enam Anak Berbakat untuk Jadi Wilio Squad, Ikutan Yuk Moms

Wilio Cari Enam Anak Berbakat untuk Jadi Wilio Squad, Ikutan Yuk Moms
Reporter: Francisca Bertha Vistika  |  Editor: Francisca bertha


MOMSMONEY.ID - Wilio mencari enam anak berbakat yang menginspirasi, bersemangat dan memiliki semangat sportivitas untuk menjadi brand ambasador produk ini. 

Wilio sebagai gerai top multi brand footwear and active merilis kegiatan Wilio Champion Festival bertepatan dengan hari olahraga nasional. 

Melanjutkan Willo Champion Festival 2023 yang diadakan pada 9-10 September 2023 lalu, Willo turut mencari 6 anak berbakat, inspiring, passionate, dan memiliki semangat sportivitas untuk menjadi perwakilan dari Wilio Squad. 

Dalam kegiatan ini, Wilio membuka kesempatan terhadap anak-anak untuk berekspresi dan menginspirasi dengan menjadi Brand Ambassador Wilio, atau akan disapa sebagai ‘Wilio Champion: Who are Born To Be A Champion and Ready Inspire The Nation’ pada ajang pencarian Wilio Champion Hunt.

Baca Juga: Sepatu Aerostreet x KFC Red Edition Super Limited Cuma Ada 500 Pasang di 30 Agustus

jang ini telah berlangsung dari 28 Agustus - 17 September 2023, dengan syarat peserta berusia 6-12 tahun, mengunggah video bakat anak dan photo portfolio sebelumnya di instagram dan tag @wiliokids menggunakan hashtag #WilioChampionHunt, #WilioChampionFestival, #WilioSquad. Setelah itu, peserta wajib mengisi formulir pendaftaran melalui google form: https://bit.ly/WilioChampionHunt2023.

Top 20 anak terpilih akan mendapatkan final challenge runaway untuk membawakan koleksi khusus Wilio pada acara Fashion Nation Senayan City pada 30 September 2023. 

Puncak acara akan diakhiri dengan pengumuman 6 anak yang akan menjadi pemenang dan menjadi Wilio Champion 2023.

Baca Juga: 5 Alasan Psikologis di Balik Warna Netral yang Terlihat Elegan dalam Dunia Fashion

Dea Putri Utama, Senior Marketing Manager untuk Kanmo Footwear and Active mengatakan bahwa meraih cita-cita dan mau berbagi inspirasi terhadap sesama, merupakan misi yang dituangkan pada setiap kampanye atau kegiatan Wilio yang berlangsung selama ini.

"Semangat menggali dan mengembangkan talenta yang ada, berharap dapat melahirkan banyak generasi yang sukses pada masa mendatang, sehingga membawa banyak manfaat pada perubahan dunia," kata Dea.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Ini Cerita di Balik Cita Rasa Bali yang Berhasil Raih Penghargaan Internasional

​Beberapa chef dan peracik minuman di The Apurva Kempinski Bali baru saja meraih penghargaan internasional​.

Harga Emas Berfluktuasi di atas US$ 4.100, Setelah Rebound Tiga Hari

Harga emas kemungkinan akan terkonsolidasi lebih lanjut sebelum kenaikan berikutnya pada tahun 2026.

Hasil Kumamoto Masters 2025, Dua Tunggal Putri Indonesia Melenggang ke Babak 16 Besar

Hasil Kumamoto Masters Japan 2025 Babak 32 Besar hari kedua Rabu (12/11), dua tunggal putri Indonesia melenggang ke babak selanjutnya.

Promo Alfamart Home Care 12-15 November 2025, Mama Lemon Mulai Rp 5.900 Saja!

Promo Alfamart Home Care periode 1-15 November 2025. Cek dan manfaatkan untuk belanja hemat kebutuhan rumah tangga.

Yuk Cicipi Ragam Makanan Dunia di SIAL Interfood 2025

​Pameran kuliner terbesar se-Asia Tenggara kembali hadir di Jakarta dengan berbagai kegiatan mulai dari demo masak hingga kompetisi kopi

Tips Desain Kamar Mandi Terjangkau dari IKEA

Membuat kamar mandi dengan lebih tertata bukan perkara yang mudah. Intip tips desain kamar mandi berikut dari IKEA. 

Masuk ke Dunia Wicked: For Good, Airbnb Ajak Tamu Menginap di Elphaba’s Retreat

Airbnb membuka pintu Elphaba's Retreat, mengundang para penggemar masuk ke dalam tempat persembunyian di hutan yang jadi ruang pribadi Elphaba.

Strategi Atasi DBD Tangerang, Libatkan Jumantik & 3M Plus

Pentingnya pencegahan DBD di Tangerang. Zurich Indonesia adakan kampanye edukasi, vaksinasi, dan pembentukan bank sampah. Pelajari selengkapnya.

Promo HokBen Hari Ayah Nasional 12-14 November, Paket Makan Berdua Hemat Cuma Rp 60K

HokBen hadirkan promo Hari Ayah Nasi mulai 12-14 November 2025. Nikmati paket makan berdua yang hemat hanya Rp 30.000-an per orang.

Promo Alfamart Kebutuhan Dapur 12-15 November 2025, Kewpie Mayonais Diskon Rp 13.600

Kebutuhan dapur habis? Ada promo Alfamart Kebutuhan Dapur yang bisa Anda manfaatkan. Berlaku sampai 15 November 2025.