M O M S M O N E Y I D
Keluarga

Wilayah Ini Perlu Waspada, Ada Peringatan Dini Kekeringan!

Wilayah Ini Perlu Waspada, Ada Peringatan Dini Kekeringan!
Reporter: Benedicta Prima  |  Editor: Benedicta Alvinta


MOMSMONEY.ID - Yuk simak wilayah mana saja yang perlu waspada dengan adanya peringatan dini kekeringan. 

Melansir sosial media Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) beberapa wilayah ini masuk dalam daftar terpanjang kurang hujan hingga pertengahan November 2023. Sumba Timur misalnya, hingga hampir 7 bulan tidak diguyur hujan. 

Alhasil banyak daerah yang perlu waspada bencana kekeringan.  Peringatan dini kekeringan meteorologis di beberapa Kabupaten di Provinsi. Antara lain Bali, Jawa Timur, Maluku, Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur dan Sulawesi Selatan. 

Baca Juga: Memasuki Musim Hujan, Ini Ide Resep Minuman Ronde!

Peringatan dini kekeringan ini mengalami kekeringan pada klasifikasi awas untuk dua dasarian ke depan. 

Berikut daftar daerah waspada kekeringan yang telah diberi peringatan dini oleh BMKG!

Nusa Tenggara Timur

  • Sumba Timur (197 hari)
  • Rote Ndao (197 hari)
  • Kupang (157 hari)
  • Kota Kupang (145 hari)
  • Lembata (138 hari)
  • Sikka (136 hari)
  • Belu (134 hari)
  • Sabu Raijua (132 hari)
  • Timor Tengah Selatan (131 hari)
  • Flores Timur (128 hari)

Nusa Tenggara Barat

  • Kota Bima (195 hari)
  • Lombok Utara (194 hari)
  • Lombok Timur (136 hari)
  • Bima (133 hari)
  • Lombok Barat (123 hari)
  • Sumbawa (115 hari)
  • Lombok Tengah (107 hari)
  • Dompu (84 hari)
  • Sumbawa Barat (84 hari)

Baca Juga: Top Up Saldo DANA Kini Bisa Dilakukan Lewat Gerai Indomaret

Sulawesi Selatan

  • Jeneponto (162 hari)
  • Takalar (120 hari)
  • Makassar (119 hari)
  • Bulukumba (115 hari)
  • Bantaeng (111 hari)

Jawa Barat

  • Kabupaten Majalengka (136 hari)
  • Kabupate Subang (124 hari)

Bali

  • Karangasem (131 hari)
  • Buleleng (125 hari)
  • Klungkung (88 hari)
  • Bangli (84 hari)

Banten

  • Serang (125 hari)
  • Pandeglang (108 hari)

Baca Juga: 5 Cara Meningkatkan Kesehatan Mental Anak Usia Dini yang Penting Orang Tua Terapkan

D.I Yogyakarta

  • Bantul (125 hari)
  • Gunung Kodul (124 hari)
  • Yogyakarta (124 hari)
  • Sleman (124 hari)
  • Kulon Progo (117 hari)

Jawa Tengah

  • Purworejo (125 hari)
  • Wonogiri (125 hari)
  • Klaten (125 hari)
  • Cilacap (123 hari)
  • Kebumen (84 hari)
  • Magelang (74 hari)

Maluku

  • Kepulauan Tanimbar (121 hari)

Sulawesi Tenggara 

  • Bombana (98 hari)

Jawa Timur 

  • Malang (91 hari)
  • Madiun (91 hari)
  • Nganjuk (91 hari)
  • Jombang (91 hari)
  • Mojokerto (91 hari)
  • Pamekasan (91 hari)
  • Sidoarjo (91 hari)
  • Bondowoso (91 hari)
  • Banyuwangi (91 hari)
  • Lumajang (91 hari)

Lampung

  • Lampung Selatan (73 hari)
  • Lampung Timur (73 hari)

Nah itu tadi daftar wilayah yang telah mendapatkan peringatan dini kekeringan. Hemat dan gunakan air secara bijak ya!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Hujan Sangat Lebat di Sini, Cek Peringatan dini BMKG Cuaca Besok (16/1) Jabodetabek

Peringatan dini BMKG cuaca besok Jumat (16/1) dan Sabtu (17/1) di Jabodetabek dengan status Siaga hujan sangat lebat.

Hasil India Open 2026, 2 Pemain Tunggal Indonesia Tembus Perempat Final

Hasil India Open 2026 Babak 16 Besar Kamis (15/1), tunggal putra Jonatan Christie dan tunggal putri Putri Kusuma Wardan menembus perempat final.

Menopause Bukan Cuma Milik Wanita, Ini yang Terjadi pada Pria

Tak hanya perempuan, pria juga dapat mengalami penurunan hormon yang kerap disebut sebagai menopause pria.

Bedah Robotik Makin Banyak Diterapkan, Ini Manfaatnya bagi Pasien

​RS MMC menghadirkan layanan bedah robotik generasi baru untuk menangani kasus medis kompleks secara lebih presisi.

Wings Food Luncurkan Ramen YES, Ramen Instan Premium Harga Rp 3.000-an

Wings Food meluncurkan Ramen YES, kategori baru dari Mie Sedaap yang menawarkan pengalaman ramen Jepang dalam format instan.

Membeli Rumah untuk Keluarga Muda, Tak Sekadar Soal Harga

​LippoLand memperkenalkan 5enses Collection sebagai bagian dari pengembangan kawasan Lippo Cikarang Cosmopolis untuk keluarga muda.

Tren Affiliate Kian Ngetren Jadi Sumber Penghasilan Tambahan

Tren affiliate kian ramai dalam beberapa tahun terakhir. Fitur ini menjadi salah satu cara favorit masyarakat untuk mencari cuan tambahan.

YLKI Catat Lonjakan Pengaduan Konsumen Sepanjang 2025, Jasa Keuangan Terbanyak

YLKI mencatat lonjakan pengaduan konsumen sepanjang 2025 dengan total 1.977 pengaduan dan paling banyak berasal dari jasa keuangan.

Promo Alfamart Long Weekend 15-18 Januari 2026, Cek Beli 1 Gratis 1 & Beli 2 Gratis 1

Manfaatkan promo Alfamart Long Weekend periode 15-18 Januari 2026 untuk belanja lebih untung di momen libur panjang.

Promo Hypermart Dua Mingguan 15-28 Januari 2026, Kimchi-Telur Organik Diskon 10%

Cermati promo Hypermart Dua Mingguan periode 15-28 Januari 2026 untuk belanja dua minggu ke depan. Cek di sini.