M O M S M O N E Y I D
Keluarga

Super Air Jet Buka Dua Rute Baru dari Lombok

Super Air Jet Buka Dua Rute Baru dari Lombok
Reporter: Nina Dwiantika  |  Editor: Nina Dwiantika


MOMSMONEY.ID - Super Air Jet kembali menghadirkan kejutan seru untuk para millennial traveler dengan membuka dua rute baru yang menghubungkan Lombok ke Batam dan Semarang. Penerbangan ini tidak hanya menawarkan kemudahan perjalanan, tetapi juga memberikan berbagai keuntungan yang dirancang khusus untuk mereka yang berjiwa muda.

Rute baru ini menawarkan fleksibilitas tinggi untuk berbagai kebutuhan. Bagi Anda yang ingin menghabiskan quality time bersama keluarga, baik Batam maupun Semarang memiliki beragam destinasi wisata yang cocok untuk semua usia. Sementara itu, bagi para pelancong bisnis, koneksi langsung ini akan mempermudah pertemuan dan kegiatan bisnis di dua kota strategis ini.

Bagi Anda yang gemar traveling dan mencari spot keren untuk diabadikan di media sosial, rute baru Super Air Jet ini adalah pilihan tepat. Jelajahi pesona Batam yang modern atau rasakan kearifan lokal di Semarang. Setiap sudut dari dua kota ini menyimpan banyak destinasi menakjubkan yang sayang untuk dilewatkan. Dengan penerbangan langsung dari Lombok, Anda bisa lebih banyak waktu untuk eksplorasi dan lebih sedikit waktu di perjalanan.

Buat Anda yang suka membuat konten, rute ini adalah ladang emas untuk mendapatkan bahan konten fresh dan original. Manfaatkan perjalanan ini untuk menjelajahi destinasi-destinasi menawan dan pamerkan hasil jepretanmu di sosial media. Dapatkan momen terbaik untuk feed Instagram atau vlog terbaru di channel YouTube Anda.

Berikut ini jadwal terbang Super Air Jet :

Baca Juga: Harga Emas Pegadaian 6 September Antam dan UBS Kompak Naik Rp 3.000

Jadwal Terbang 08 September 2024

Setiap Rabu dan Minggu

Rute

No. Terbang

Jadwal Terbang

Jadwal Mendarat

Lombok (LOP) – Semarang (SRG)

IU-282

18.00 WITA

18.15 WIB

Semarang (SRG) – Lombok (LOP)

IU-283

15.05 WIB

17.20 WITA

Jadwal Terbang 13 September 2024

Setiap Rabu dan Minggu

Rute

No. Terbang

Jadwal Terbang

Jadwal Mendarat

Lombok (LOP) – Batam (BTH)

IU-286

16.00 WITA

17.40 WIB

Batam (BTH) – Lombok (LOP) 

IU-287

11.40 WIB

15.20 WITA

Baca Juga: Harga Emas Antam Naik Rp 5.000 Hari Ini 6 September

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

12 Kebiasaan di Malam Hari yang Bikin Susah Kurus, Apa Saja?

Ternyata ini, lho, kebiasaan di malam hari yang bikin susah kurus. Pejuang diet harus hindari, ya!  

7 Alasan Ilmiah Mengapa Manfaat Memancing Ampuh Redakan Stres dan PTSD

Rutin memancing dapat meningkatkan kesabaran, menambah asupan Vitamin D, dan melatih kekuatan tubuh? Simak manfaat memancing lengkapnya di sini.

Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Minggu (11/1/2026) Kompak Naik

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Minggu (11/1/2026) kompak naik. Emas Galeri 24 1 gram (gr) jadi Rp 2.622.000, emas UBS 1 gr Rp 2.676.000

Stop Menunda! Terapkan 4 Trik Psikologis Ini untuk Lawan Procrastination

Ingin lebih produktif? Terapkan 4 strategi dari para ahli untuk meminimalisir procrastination dan menyelesaikan kewajiban tepat waktu.

15 Makanan Diet yang Mengenyangkan untuk Mengganti Nasi

Ini dia beberapa makanan diet yang mengenyangkan untuk mengganti nasi. Kira-kira ada apa saja?          

Cara Bersihkan Emas Titanium yang Kusam agar Kembali Kuning dan Terlihat Segar

Emas titanium tampak kusam? Simak panduan ini untuk membersihkan dan merawatnya agar kembali kuning dan nyaman dipakai sehari-hari.

Simak Ramalan 12 Zodiak Keuangan dan Karier Minggu 11 Januari 2026

Simak ramalan 12 zodiak keuangan dan karier Minggu 11 Januari 2026 ini, cek peluang kerja, stabilitas finansial, dan arah rezekimu.

11 Daftar Makanan yang Tinggi Kandungan Kolesterolnya

Ternyata ini, lho, daftar makanan yang tinggi kandungan kolesterolnya. Cek selengkapnya di sini!       

Spesifikasi Gila! Tecno Camon 40 Pro Bawa Helio G100 dan Sertifikasi IP69

Tecno Camon 40 Pro hadir dengan Helio G100 Ultimate, RAM 8GB, dan sertifikasi IP68/IP69. Simak ulasan mendalam kualitas layar AMOLED & kamera 50MP

Promo Pepper Lunch Awal Tahun 2026, Diskon Delivery sampai 40% Lewat Ojol

Awal tahun makin hemat! Pepper Lunch tawarkan diskon delivery hingga 40% untuk menu andalan di berbagai aplikasi ojek online.