M O M S M O N E Y I D
Santai

Simak Inspirasi Gaya Fashion Musim Gugur 2025, dari Nuansa Minimalis hingga Nostalgia

Simak Inspirasi Gaya Fashion Musim Gugur 2025, dari Nuansa Minimalis hingga Nostalgia
Reporter: Francisca Bertha Vistika  |  Editor: Francisca bertha


MOMSMONEY.ID - Pergantian musim biasanya juga membawa perubahan tren fesyen. Untuk musim gugur 2025, gaya fashion yang nyaman namun tetap stylish jadi pilihan utama.

Koleksi bertema Fall Into Style hadir dengan ragam siluet, tekstur, dan warna hangat yang bisa dipadupadankan sesuai karakter pemakainya.

Dalam peluncurannya, Everbest menggandeng desainer Tities Sapoetra yang dikenal dengan karya berani dan penuh karakter.

“Kolaborasi ini menjadi ruang untuk bereksperimen sekaligus memperlihatkan koleksi musim gugur yang stylish dan selalu beradaptasi, dengan tetap memprioritaskan kenyamanan,” kata Shierly Sendjaja, Country General Manager Everbest Group, dalam keterangan resmi Selasa (23/9). 

Baca Juga: 7 Inspirasi Kamar Tidur Biru dan Putih Modern untuk Rumah yang Fungsional dan Elegan

Ada empat nuansa utama yang ditawarkan dalam tren kali ini:

  •  Sensual Expressiveness dengan detail lipit dan ruffles yang simpel tapi elegan.
  • Gothic Romanticism dengan material renda, mutiara, dan detail kaya tekstur.
  • Visible Past yang memberi sentuhan nostalgia dengan gaya modern.
  • Minimalist Excellence yang menonjolkan siluet ramping dan desain sederhana tapi presisi.

Pilihan warnanya banyak bermain di palet hangat seperti cokelat dan maroon, sementara aksen silver memberi sentuhan lebih berani.

Dari sisi material, suede, fur, hingga animal print menjadi elemen yang cukup menonjol.

“Fall Into Style adalah tentang memilih item yang bisa dipakai berulang kali, dengan cara berbeda, di momen yang berbeda," kata Tri Dessy Anggraini, Brand Manager Everbest.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Ramalan Zodiak Keuangan dan Karier Besok Selasa 20 Januari 2026, Utamakan Kolaborasi

Cek ramalan 12 zodiak keuangan dan karier besok Selasa 20 Januari 2026, peluang kerja sama hingga strategi sukses menanti Anda.

5 Cara Merawat Tas Kulit Agar Awet, Perhatikan Cara Penyimpanannya!

Ternyata, menyimpan tas kulit tidak boleh sembarangan. Ada metode rahasia yang bikin bentuknya selalu tegak. Temukan cara selengkapnya di sini.

6 Nutrisi Penting untuk Tubuh agar Tetap Sehat, Apa Sajakah Itu?

Apa saja nutrisi penting untuk tubuh agar tetap sehat, ya? Intip pembahasan lengkapnya di sini!     

10 Makanan yang Bagus Dikonsumsi untuk Menjaga Kesehatan Hati

Yuk, cek beberapa makanan yang bagus dikonsumsi untuk menjaga kesehatan hati berikut ini! Apa saja?  

6 Alasan Minum Air Putih Bisa Bikin Berat Badan Turun

Ada beberapa alasan minum air putih bisa bikin berat badan turun, lo. Apa sajakah itu? Cek di sini! 

13 Daftar Buah yang Bisa Memperlambat Penuaan, Coba Konsumsi yuk!

Ini daftar buah yang bisa memperlambat penuaan. Mau coba konsumsi? Cek di sini, yuk!                   

7 Rekomendasi Makanan Kaya Zat Besi yang Bagus untuk Kesehatan

Intip rekomendasi makanan kaya zat besi yang bagus untuk kesehatan berikut, yuk! Ada apa saja?           

7 Manfaat Suplemen Vitamin A bagi Kesehatan Tubuh Anda

Apa saja manfaat suplemen vitamin A bagi kesehatan tubuh, ya? Cari tahu selengkapnya di sini, yuk!    

4 Manfaat Kesehatan Suplemen Buah Bit yang Jarang Diketahui

Ternyata ini, lho, beberapa manfaat kesehatan suplemen buah bit yang jarang diketahui. Apa sajakah itu?

Butuh Hiburan Tidak Jauh dari Jakarta? Ini yang Ditawarkan Meikarta

​Kawasan Meikarta dimanfaatkan masyarakat tidak hanya sebagai tempat tinggal, tetapi juga sebagai ruang berkumpul dan beraktivitas.