M O M S M O N E Y I D
Bugar

Simak 4 Cara Menggunakan Sunblock yang Benar, Tidak Sulit!

Simak 4 Cara Menggunakan Sunblock yang Benar, Tidak Sulit!
Reporter: Rizka Noveliana  |  Editor: Rizka Noveliana


MOMSMONEY.ID - Kulit membutuhkan perlindungan dari paparan sinar UV, Anda perlu tahu cara menggunakan sunblock yang benar.  Sunblock adalah produk perawatan kulit yang menjaga kulit dari paparan sinar matahari. 

Sunblock bekerja dengan cara memblokir atau menghalangi paparan sinar UVA dan UVB sehingga tidak bisa menembus lapisan kulit, membuatnya bisa melindungi kulit dari paparan sinar matahari secara maksimal

Agar sunblock bisa bekerja maksimal, berikut cara menggunakan sunblock dikutip dari herworld.co.id, yaitu: 

Baca Juga: Simak Cara Mencuci Kain Batik Supaya Tidak Mudah Luntur!

1. Gunakan dengan Jumlah yang Cukup

Cara pertama menggunakan sunblock yang tepat adalah gunakan dengan jumlah yang cukup. Aplikasikan sunblock dalam jumlah yang cukup untuk seluruh tubuh.

Banyak orang yang sering kali menggunakan sunblock dalam jumlah yang terlalu sedikit, yang dapat mengurangi efektivitas perlindungannya.

Sebagai panduan, Anda disarankan menggunakan sekitar satu ons (sekitar satu sendok makan) sunblock untuk menutupi seluruh tubuh.

2. Gunakan Secara Merata

Cara menggunakan sunblock berikutnya adalag gunakan secara merata. Aplikasikan sunblok untuk badan secara merata, agar bisa melindungi kulit dari paparan sinar matahari secara efektif. Oleskan sunblock sekitar 15-30 menit sebelum Anda beraktivitas atau berjemur di bawah sinar matahari.

Baca Juga: Tips Menjaga Kesehatan Mata bagi Pengguna Gadget, Berkedip Lebih Sering

3. Gunakan pada Bagian Tubuh yang Tertutup

Kemudian, gunakan sunblock pada bagia tubuh yang tertutup. Selain mengaplikasikan sunblock pada bagian tubuh yang terbuka, aplikasikan juga sunblock pada bagian tubuh yang tertutup oleh pakaian.

Faktanya, sinar matahari masih bisa menembus lapisan kain sehingga penting untuk tidak melewatkan pengaplikasikan sunblock pada bagian-bagian tubuh yang tertutup tersebut.

4. Aplikasikan Kembali Sunblock Setiap Beberapa Jam

Terakhir, pakai kembali sunblock setiap beberapa jam. Sama seperti sunscreen, sunblock juga perlu diaplikasikan ulang setiap dua atau tiga jam, atau bahkan lebih sering yakni setelah berenang, berkeringat, dan melakukan aktivitas lainnya yang memungkinkan sunblock luntur dan mengurangi efektivitas perlindungannya. 

Nah, itulah cara menggunakan sublock yang benar. Sebelum memulai aktivitas di luar ruangan, pastikan Anda sudah mengoleskan sunblock di tubuh. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Hujan Lebat Guyur Jabodetabek hingga 23 Januari, Kata BMKG Ini yang Jadi Penyebab

Hujan lebat mengguyur wilayah Jabodetabek dan menyebabkan banjir di sejumlah daerah. Ini yang menjadi penyebab menurut BMKG.

Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (19/1) Jabodetabek Hujan Sangat Lebat di Daerah Ini

Peringatan dini BMKG cuaca besok Senin (19/1) dan Selasa (20/1) di Jabodetabek dengan status Siaga hujan sangat lebat dan Waspada hujan lebat 

10 Manfaat Konsumsi Tape Singkong untuk Kesehatan Tubuh yang Jarang Diketahui

Ini dia manfaat konsumsi tape singkong untuk kesehatan tubuh yang jarang diketahui. Apa saja?               

Perencana Keuangan: Ini 3 Keunggulan Manusia yang Tak Dimiliki Teknologi AI

Cek perbandingan pakar keuangan dan AI, ini kelebihan, risiko, serta solusi paling aman untuk mengelola keuangan kamu kedepan.

Kartu Kredit Ditolak Lagi? Cek 5 Risiko Ini Sebelum Moms Ajukan Ulang

Pengajuan kartu kredit Moms sering ditolak? Cek penyebab paling umum dan solusi logis agar peluang disetujui bank makin besar, yuk.

Bikin Kulit Glowing, Ini 4 Manfaat Buah Kiwi Jika Dikonsumsi Setiap Hari

Suka buah kiwi? Ada 4 manfaat buah kiwi jika dikonsumsi setiap hari. Simak sampai akhir, berikut informasi selengkapnya.  

7 Makanan yang Kandungan Lemak Sehatnya Tinggi, Apa Saja?

Ternyata ini, lho, beberapa makanan yang kandungan lemak sehatnya tinggi. Intip selengkapnya di sini!

Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Minggu (18/1/2026) Kompak Turun

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Minggu (18/1) kompak turun. Emas Galeri 24 1 gram (gr) jadi Rp 2.688.000, emas UBS 1 gr Rp 2.739.000

Android 17 Rilis Fitur App Lock, Bisa Sembunyikan Detail Chat Saat HP Dipinjam

Terobosan privasi terbaru! Android 17 bakal otomatis sensor isi chat di bilah notifikasi. Tak perlu lagi takut pesan pribadi diintip orang.

Sudut Belajar Minim Distraksi Jadi Fokus Utama Kamar Anak di Tahun 2026

Simak tren desain kamar anak 2026, mulai dari warna alami, furnitur fleksibel, hingga konsep aman yang mendukung tumbuh kembang anak.