CLOSE [X]
M O M S M O N E Y I D
Santai

Setelah Living World Alam Sutera, Dua Gerai ACE Lain Tampil dengan Wajah Baru

Setelah Living World Alam Sutera, Dua Gerai ACE Lain Tampil dengan Wajah Baru
Reporter: Francisca Bertha Vistika  |  Editor: Francisca bertha


MOMSMONEY.ID - Setelah beberapa waktu gerai di Living World Alam Sutera tampil dengan nuansa baru, kini giliran ACE Mal Artha Gading dan Gandaria City yang hadir dengan wajah anyar. 

PT ACE Hardware Indonesia Tbk memilih dua gerai ini untuk menyulap dengan konsep baru guna memanjakan konsumen di wilayah utara dan selatan Jakarta.

Rinekso Widyanto, Vice President Sales & Operations ACE mengungkapkan, konsepnya sama seperti yang sudah ada di Living World, Alam Sutera, yakni Inspirative Corner, Personal Shopper, dan Seamless Omni-Channel Experience. 

Baca Juga: Promo Kemerdekaan Ace Hardware, Hemat 17% dan Potongan Rp 450.000

"Melalui tiga poin ini, ACE ingin memberikan pengalaman berbelanja yang praktis dan mudah, sejalan dengan komitmen ACE sebagai The Helpful Place," kata Rinekso dalam keterangan tertulis, Selasa (15/8). 

Menurutnya, dengan masuk ke area Inspiritive Corner, pelanggan bisa merasakan pengalaman tidak hanya sebagai tempat belanja tetapi juga sumber inspirasi.

Ditambah dengan Personal Shopper yang bisa membantu pelanggan berbelanja dan juga solusi Seamless Omni-Channel untuk memudahkan belanja online dan nyaman belanja offline

Baca Juga: Usung Konsep Baru, Begini Penampakan Ace Hardware Alam Sutera

Rinekso mengatakan, lewat Seamless Omni-channel, pelanggan dapat menikmati fleksibilitas untuk berbelanja di berbagai saluran, mulai dari offline hingga online, dengan memanfaatkan platform belanja MISS ACE dan ruparupa.

ACE di Mal Artha Gading dan Gandaria City juga menghadirkan fasilitas lain, seperti playground, sport center, snack corner, serta kursi pijat.

Serunya lagi, ada penawaran belanja hemat hingga 60% yang berlaku hingga 27 Agustus 2023, serta hadiah gratis tas belanja untuk pembelanjaan dengan nominal tertentu. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Pasar Kripto sedang Extreme Fear, Ini Saran Bagi Investor Kripto

 Tidak semua fase extreme fear akan langsung berujung pada pembalikan harga dalam waktu dekat.       

Ramalan Zodiak Keuangan dan Karier Besok Kamis 20 November 2025: Waktunya Bersinar

Berikut ramalan zodiak besok, Kamis 20 November 2025, di mana energi kolaborasi mendominasi dalam urusan karier dan keuangan seluruh bintang. 

7 Dampak Minum Soda Terlalu Banyak Bagi Tubuh

Punya rasa yang nikmat dan segar, apa saja dampak minum soda terlalu banyak bagi tubuh, ya? Cari tahu di sini!

16 Menu Diet Cepat Kurus yang Sehat dan Enak, Coba Konsumsi yuk!

Ini beberapa menu diet cepat kurus yang sehat dan enak. Pejuang diet wajib catat, ya!               

Daftar Menu Sarapan Pagi Pembakar Lemak untuk Turunkan Berat Badan

Inilah daftar menu sarapan pagi pembakar lemak untuk turunkan berat badan. Ada apa saja, ya?         

18 Cara Mengecilkan Perut Buncit yang Efektif, Layak Dicoba!

Bagaimana cara mengecilkan perut buncit yang efektif, ya? Yuk, intip pembahasan lengkapnya di sini! 

Klinik Lokal Ini Jadi Pilihan Banyak Figur Publik, Ini Alasannya

​Beberapa figur publik mengungkap alasan mereka memilih perawatan JAC karena hasil natural hingga kenyamanan selama bertahun-tahun.

Promo Alfamart Home Care 16-30 November 2025, Downy-Mama Lemon Diskon hingga 40%

Manfaatkan promo Alfamart Home Care periode 16-30 November 2025 untuk belanja hemat kebutuhan rumah tangga.

Apakah Kacang Tanah Mengandung Kolesterol? Ini Jawabannya

Banyak ditanyakan, apakah kacang tanah mengandung kolesterol atau tidak? Cari tahu jawabannya di sini, yuk!

Promo Alfamart Serba Gratis 16-30 November 2025, Beli 1 Gratis 1 dan Beli 2 Gratis 1

Manfaatkan Promo Alfamart Serba Gratis Periode 16-30 November 2025 untuk belanja lebih hemat. Ada Beli 1 Gratis 1 hingga Beli 3 Gratis 1.