CLOSE [X]
M O M S M O N E Y I D
Santai

Serial Kriminal Baru Elizabeth Olsen, Love and Death Siap Tayang di HBO Max!

Serial Kriminal Baru Elizabeth Olsen, Love and Death Siap Tayang di HBO Max!
Reporter: Christ Penthatesia  |  Editor: Christ Penthatesia


MOMSMONEY.ID - HBO adalah platform streaming populer yang banyak menampilkan serial-serial dengan cerita menarik untuk ditonton.

Salah satunya adalah serial terbarunya yang berjudul Love and Death. Serial bergenre biografi kriminal ini merupakan serial terbaru yang akan tayang di HBO Max pada tahun 2023 mendatang.

Love and Death dibintangi oleh Elizabeth Olsen, Patrick Fugit, Jesse Plemons, dan Lily Rabe. Serial yang diangkat dari cerita nyata ini juga disutradarai oleh Lesli Linka Glatter.

Baca Juga: Catat! 7 Drakor Terbaru Ini Bakal Tayang Bulan September 2022!

Cerita dari serial kriminal ini sebelumnya juga telah dijadikan serial dengan judul Candy. Kedua cerita dalam serial tersebut sama-sama mengangkat kisah nyata dari perempuan bernama Candy Montgomery.

Candy Montgomery dan Betty Gore adalah sepasang sahabat yang memiliki banyak kesamaan.

Mereka merupakan anggota choir yang aktif di gereja, anak perempuan mereka bersahabat, dan kedua suami mereka juga memiliki pekerjaan yang bagus.

Namun dibalik semua kehidupan yang indah dan menenangkan tersebut, tersimpan sebuah rahasia kelam yang disimpan oleh kedua perempuan tersebut.

Baca Juga: Siap Tayang! Jangan Lewatkan 5 Tontonan Seru Terbaru Netflix Hari Ini!

Candy merupakan seorang pelakor dari suami sahabatnya yang bernama Allan Gore. Karena kebencian dan hasratnya, Candy melakukan aksi pembunuhan dengan kapak secara brutal pada Betty Gore di tahun 1980.

Tak tanggung-tanggung, dalam kasus ini, Candy Montgomery yang merupakan ibu rumah tangga melakukan pembunuhan dengan kapak pada Betty Gore sebanyak 41 kali.

Usut punya usut ternyata ia melakukan aksinya tersebut lantaran terinspirasi dari adegan dalam film The Shining.

Serial thriller yang diangkat dari kisah pembunuhan kriminal nyata ini telah merilis trailernya secara resmi yang bisa ditonton berikut ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (22/11), Hujan Ekstrem di Provinsi Ini

BMKG merilis peringatan dini cuaca besok Sabtu 22 November 2025 dan Minggu 23 November 2025 dengan status Awas hujan ekstrem di provinsi ini.

Hujan Lebat Turun Merata, Ini Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (22/11) di Jabodetabek

Peringatan dini BMKG cuaca besok Sabtu (22/11) dan Minggu (23/11) di Jabodetabek dengan status Waspada hujan lebat di wilayah berikut ini.

Raditya Dika Umumkan Tur Cerita Anehku ke Enam Kota Tahun Depan, Amankan Tiketnya

​Raditya Dika akan menggelar tur pertunjukan komedi bertajuk Cerita Anehku ke enam kota besar di luar Jakarta mulai Januari hingga April 2026.

15 Makanan Penurun Kolesterol yang Paling Cepat, Terong Salah Satunya

Intip daftar makanan penurun kolesterol yang paling cepat berikut ini, yuk! Ada apa saja, ya?        

12 Tips Diet Sehat dan Cepat Turun Berat Badan, Mau Coba?

Inilah beberapa tips diet sehat dan cepat turun berat badan yang dapat Anda coba. Apa saja?            

Apakah Makan Buah Melon Bagus untuk Diet atau Tidak? Ini Jawabannya

Sebenarnya, apakah makan buah melon bagus untuk diet atau tidak? Cari tahu jawabannya di sini, yuk! 

3 Manfaat Kopi untuk Diet Turunkan Berat Badan

Mari ketahui beberapa manfaat kopi untuk diet turunkan berat badan di sini. Apa saja, ya?           

Apakah Ceker Ayam Mengandung Kolesterol atau Tidak? Cari Tahu di Sini

Banyak ditanyakan, apakah ceker ayam mengandung kolesterol atau tidak, ya? Ini dia jawabannya!      

5 Manfaat Minum Jus Apel secara Rutin bagi Kesehatan Tubuh

Apa saja manfaat minum jus apel secara rutin bagi kesehatan tubuh, ya? Ulasan lengkapnya ada di sini!  

6 Dampak Konsumsi Makanan Ultra Proses Terlalu Sering bagi Tubuh

Penting untuk diketahui! Ini dia beberapa dampak konsumsi makanan ultra proses terlalu sering bagi tubuh.