M O M S M O N E Y I D
Keluarga

Resep Ikan Jambal Oseng Cabe Nikmat dan Simpel, Menu Anti Ribet tapi Bikin Nagih

Resep Ikan Jambal Oseng Cabe Nikmat dan Simpel, Menu Anti Ribet tapi Bikin Nagih
Reporter: Widya Oktaviana  |  Editor: Widya Oktaviana


MOMSMONEY.ID - Makan enak nggak harus mahal. Seperti resep ikan jambal oseng cabe ini yang kelihatan sederhana, tapi bisa menghabiskan banyak nasi. Perpaduan ikan jambal yang asin dengan cabai pedas dan belimbing wuluh asam, benar-benar menggoyang lidah.

Buat Moms yang ingin menghidangkan lauk enak dan anti ribet, resep ikan jambal oseng cabe bisa jadi solusi yang tepat. Siap-siap saja nafsu makan Moms naik dua kali lipat ya.

Bahannya simpel, begitu juga masaknya yang gampang nggak pakai lama. Ini dia resep menu sat set untuk makan siang atau makan malam Moms sekeluarga.

Berikut ini resep ikan jambal oseng cabe yang nikmat dan simpel, yang dikutip dari channel YouTube Willgoz Kitchen, yang bisa Anda simak. 

Baca Juga: Resep Nashville Chicken yang Renyah di Luar dan Juicy di Dalam, Pedasnya Nampol

Resep ikan jambal oseng cabe

Bahan:

  • 1 papan ikan jambal roti/ikan asin, rendam air panas dan potong kotak
  • 10 siung bawang merah, iris
  • 3 siung bawang putih, iris
  • 15 pcs cabai rawit, iris miring
  • 10-15 pcs belimbing wuluh, iris miring
  • 2 lembar daun kunyit, iris tipis
  • 1 sdt terasi bakar
  • 2 sdm gula pasir
  • 2 sdt kaldu jamur
  • 3 sdm air

Baca Juga: Resep Ayam Lodho Khas Tulungagung, Sajian Tradisional yang Empuk dan Gurihnya Juara

Cara membuat:

  1. Goreng ikan asin sampai kecokelatan. Lalu, angkat dan tiriskan.
  2. Tumis bawang merah dan bawang putih sampai layu.
  3. Masukkan cabai rawit, belimbing wuluh, terasi bakar, kaldu dan gula pasir. Lalu, masukkan air dan masak kembali.
  4. Masukkan daun kunyit dan sedikit air. Masak sebentar.
  5. Masukkan ikan asin, lalu masak sebentar sambil diaduk pelan.
  6. Sajikan ikan jambal di piring saji.
  7. Ikan jambal oseng cabe siap dinikmati.

Itu dia resep ikan jambal oseng cabe yang nikmat dan super simpel yang bisa Moms coba di rumah. Selamat menikmati.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Promo Hypermart Beli Banyak Lebih Hemat 9-15 Januari 2026, Detergent Beli 1 Gratis 1

Cek dan manfaatkan katalog promo Hypermart Beli Banyak Lebih Hemat periode 9-15 Januari 2026. Ada Beli 1 Gratis 1.

Hasil India Open 2026: Kalahkah Jagoan Kanada, Putri Lolos ke 16 Besar

Hasil India Open 2026 Babak 32 Besar hari pertama Selasa (13/1), tunggal putri Putri Kusuma Wardani melaju ke babak 16 besar.

Promo Indomaret Harga Spesial 13-26 Januari 2026, Sensodyne-Dove Diskon hingga 40%

Promo Indomaret Harga Spesial Periode 13-26 Januari 2026. Cek dan manfaatkan untuk belanja hemat, Moms.

10 Siswa MISJ Ciptakan Traffigo, Solusi Kemacetan Penjemputan Siswa di Jakarta

​Tim dari MISJ tersebut meraih penghargaan di acara yang juga diikuti oleh inivator muda dari 883 tim dari 24 negara. 

Promo Hypermart Weekday Periode 13-15 Januari 2026, Baby Pakchoy Beli 1 Gratis 1

Jangan lewatkan kesempatan belanja hemat! Promo Hypermart Weekday berlaku 3 hari, ada diskon produk dapur hingga personal care.

Paket 5 Pizza Favorit + 5 Minuman Hanya Rp 100.000, Siap-Siap Serbu Promo PHD

Promo PHD luncurkan paket berlima: 5 fun pizza + 5 minuman cuma Rp 100.000. Cek cara order dan pilihan topping favorit Anda.

Ancaman Dompet Jebol Minggir! 8 Promo Makanan & Minuman Berlaku Hari Ini 13 Januari

Chatime, Kopi Kenangan, dan HokBen berikan harga super hemat hari ini. Lihat daftar 8 promo yang bisa Anda serbu sebelum kehabisan kuota.

5 Beasiswa Luar Negeri Tanpa IELTS, Yuk Kuliah Gratis di Jerman hingga Korea

Tak punya skor TOEFL/IELTS? Beasiswa Jerman dan Korea Selatan ini membuka pintu S1 hingga S3. Simak syarat penggantinya.

Siaga Hujan Sangat Lebat, Cek Peringatan Dini BMKG Cuaca Hari Ini (13/1) Jabodetabek

Peringatan dini BMKG cuaca hari ini Selasa (13/1) di Jabodetabek dengan status Siaga hujan sangat lebat di wilayah berikut.

Didorong Saham Sektor Bahan Baku, IHSG Menguat 0,6% Pada Selasa Pagi (13/1)

Sektor saham bahan baku atau basic materials menjadi pendorong IHSG pagi ini, Selasa (13/1) Kenaikannya sampai 2,23%.