M O M S M O N E Y I D
Santai

Pilihan Beragam, Fesyen Batik dan Kebaya Terus Digaungkan

Pilihan Beragam, Fesyen Batik dan Kebaya Terus Digaungkan
Reporter: Jane Aprilyani  |  Editor: Jane Aprilyani


MOMSMONEY.ID - Mengenakan kain batik dan kebaya dalam kehidupan sehari-hari layaknya sudah umum terjadi. Hanya saja tidak banyak masyarakat yang tahu makna penggunaan batik itu sendiri. Sehingga tak sedikit yang menganggap bahwa penggunaan batik hanya untuk acara resmi atau aturan kantor semata.

Michelle Tjokrosaputro, CEO Bateeq beranggapan bahwa penggunan kain batik sesungguhnya bisa memberikan hal unik pada diri seseorang jika dimaknai dengan kreatif.

“Saya rasa generasi Z kreatif dan bisa bereksperimen untuk padu padankan kain batik,” ujar dalam Lazada Women Fest, Sabtu (12/11).

Disisi lain, Anjas Wibisana, selaku Direktur Remaja Nusantara (Swaragembira) tak menampik bahwa stigma penggunaan kain atau kebaya bahkan batik terkesan kolot dan kuno. Namun, bersama komunitas dan rekan sejawatnya, Anjas terus mengaungkan penggunaan kain batik dan kebaya.

Baca Juga: Pahami Cara Memilih Night Cream Sesuai Jenis dan Kondisi Kulit, Gimana?

Salah satu yang bisa anda terapkan juga agar nyaman dan senang menggunakan kain batik dan kebaya kata Anjas adalah pemilihan bahan itu sendiri. Menurutnya bahan katun dan rayon adalah pilihan yang pas untuk fesyen kain batik dan kebaya.

“Dengan tinggi satu meter, dan lebar dua meter itu sudah oke,” ucap Anjas.

Sementara untuk pemilihan corak dan warna itu kembali pada pilihan masing-masing. “Bisa pakai lurik yang standar juga,” ungkapnya.

Bagi Anjas, model fesyen kain batik dan kebaya sudah semakin berkembang. Terbukti, saat dirinya berjalan ke beberapa pasar dan menemukan batik dengan warna-warna soft dan berbeda. Hal ini diakui Anjas bisa menjadi pilihan anda dalam menemukan fesyen baru.

Baca Juga: Dian Sastro Gaungkan Penggunaan Kain dan Kebaya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Inspirasi Ruang Gaya Mode: Cara Kim Lewis Menyatukan Warna, Pola, dan Kenyamanan

Yuk, simak cara desainer Kim Lewis memadukan warna dan pola ala runway ke dalam ruang tamu dan ruang makan rumah modern!  

Tren Belanja Akhir Tahun Buka Peluang Cuan untuk Saham ERAA dan ERAL

​Analis memproyeksikan bahwa momentum akhir tahun bisa jadi katalis positif bagi saham ERAA dan ERAL.  

Prediksi PSG vs Bayern Munich (5/11), Duel Sengit Raksasa Eropa di Parc des Princes

Simak pertandingan seru PSG vs Bayern Munich di Liga Champions, Rabu 5 November 2025, jam 03.00 WIB. Yuk, cek ulasan lengkapnya di sini.&l

7 Cara Simpel Bikin Kamar Mandi Jadi Lebih Segar dengan Tirai Shower

Cek yuk, cara mudah menyegarkan tampilan kamar mandi tanpa renovasi besar! Catat agar tampilah makin segar dan nyaman, ini tipsnya.  

5 Kesalahan Fatal Menghitung Keuntungan Jualan yang Bikin Bisnis Sulit Untung

Yuk, cek lima kesalahan menghitung keuntungan jualan yang sering bikin usaha rugi diam-diam, berikut panduannya untuk Anda.

10 Peluang Bisnis AI Paling Menjanjikan yang Belum Banyak Pesaing di 2025

Yuk, simak peluang bisnis AI yang belum banyak pesaing tapi punya potensi besar di 2025. Berikut ulasannya yang bisa Anda catat.

Rahasia Bangun Kekayaan yang Terlupakan: Perencanaan Adalah Kunci Finansial

Cek yuk, bagaimana sisi kewajiban finansial yang sering diabaikan justru bisa jadi kunci utama membangun kekayaan jangka panjang.  

10 Cara Menjaga Pengeluaran Liburan Tetap Hemat Tanpa Kehilangan Momen Bahagia

Yuk, simak cara menjaga keuangan tetap aman selama liburan agar dompet nggak jebol tapi momen bahagia tetap berjalan lancar.  

5 Cara Menghilangkan Kemerahan di Wajah yang Mudah dan Efektif

Wajah kemerahan? Bisa dicoba, inilah 5 cara menghilangkan kemerahan di wajah yang mudah dan efektif.

Hujan Lebat dan Angin Kencang, Cek Peringatan Dini Cuaca Besok (5/11) di Jabodetabek

Peringatan dini BMKG cuaca besok Rabu (5/11) di Jabodetabek dengan status Waspada hujan lebat dan angin kencang di wilayah berikut ini.