M O M S M O N E Y I D
Bugar

Moms, Kenali Sederet Makanan Laut yang Kaya Vitamin A untuk Tubuh

Moms, Kenali Sederet Makanan Laut yang Kaya Vitamin A untuk Tubuh
Reporter: Helvana Yulian  |  Editor: Helvana Yulian


MOMSMONEY.ID - Inilah beberapa makanan laut yang kaya vitamin A untuk tubuh yang bisa Anda konsumsi secara rutin.

Vitamin A adalah salah satu nutrisi yang memiliki manfaat, sehingga perlu dicukupi kebutuhannya.

Ada banyak makanan laut yang bisa mencukupi asupan vitamin A untuk  tubuh. 

Makanan laut (seafood), disebut juga boga bahari merupakan hidangan yang berasal dari olahan tumbuhan dan hewan yang berasal dari laut. 

Selain tidak pernah gagal menggugah selera, makanan laut juga memiliki kandungan gizi dan segudang manfaat bagi tubuh yang sayang untuk dilewatkan. 

Dilansir dari Diet & Fitness Today, inilah beberapa makanan laut yang kaya vitamin A untuk tubuh yang bisa Anda konsumsi secara rutin, antara lain: 

Baca Juga: Moms, Ini Perbedaan Protein Hewani dan Nabati yang Perlu Anda Ketahui

1. Kerang

Makanan laut yang kaya vitamin A untuk tubuh pertama adalah kerang. 

Kerang seberat 100 gram yang direbus masih memiliki kadar vitamin A yang tinggi, yaitu 171 mcg.

Angka ini bisa mencukupi 6% dari kebutuhan harian tubuh terhadap nutrisi ini. 

Berbeda lagi saat tepung ini sudah diolah dengan cara digoreng, kandungan vitamin A menurun menjadi 91 mcg, mencukupi 3% kebutuhan harian.  

2. Ikan haring

Makanan laut yang kaya vitamin A untuk tubuh kedua adalah ikan haring. 

Makanan laut lainnya yang disarankan untuk dikonsumsi guna mencukupi kebutuhan vitamin A adalah ikan haring.

Disebutkan, per 100 gram dari ikan ini mengandung 258 mcg vitamin A, setara dengan 9% kebutuhan harian tubuh. 

3. Ikan kembung

Makanan laut yang kaya vitamin A untuk tubuh ketiga adalah ikan kembung. 

Per 100 ikan laut ini mengandung 218 mcg vitamin A, atau setara 7% kebutuhan harian dari tubuh.Agar turun tidak terlalu jauh, ada baiknya untuk direbus atau dikukus. 

Kadar nutrisi tersebut dibisakan saat ikan ini dikonsumsi secara mentah, jika diolah lagi, maka kandungan vitamin A yang ada tentu bisa menurun.  

4. Ikan tuna

Makanan laut yang kaya vitamin A untuk tubuh keempat adalah ikan tuna. Salah satu makanan laut yang kaya vitamin A adalah tuna.

Sebanyak 100 gram dari ikan ini mengandung 655 mcg vitamin A, mencukupi kebutuhan harian tubuh sebesar 22%. Kandungan tersebut dibisakan saat dikonsumsi secara mentah. 

Perlu diketahui jika tubuh membutuhkan asupan vitamin A sebesar 3000 mcg. Maka dari itu, mengonsumsi makanan yang sehat sangat diperlukan, termasuk ikan tuna ini. 

Baca Juga: Jarang Diketahui, Ini Sederet Manfaat Rutin Mengonsumsi Buah Persik untuk Kesehatan

5. Ikan salmon

Makanan laut yang kaya vitamin A untuk tubuh terakhir adalah ikan salmon. 

Ikan salmon juga termasuk makanan laut yang terkena karena berbagai nutrisi menyehatkan. Bukan hanya itu, ikan ini juga nikmat disantap, bahkan saat mentah. 

Ikan yang kerap dijadikan bahan dasar sushi ini mengandung 136 mcg vitamin A tiap 100 gram. Angka ini setara dengan 5% kecukupan harian yang dibutuhkan tubuh. 

Maka dari itu, cobalah untuk rutin mengonsumsi ikan ini, tetapi perhatikan kebersihannya jika makan secara mentah. 

Meski sehat dan kaya akan nutrisi, macam-macam makanan seafood juga perlu dibatasi konsumsinya. Terlebih untuk Anda yang memiliki riwayat kolesterol tinggi. 

Pastikan Anda mengolahnya rendah garam, rendah gula, rendah lemak, dan hindari proses menggoreng agar manfaat kesehatan dari seafood tetap bisa dinikmati tanpa perlu khawatir.

Itulah beberapa makanan laut yang kaya vitamin A untuk tubuh yang bisa Anda konsumsi secara rutin.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

12 Kebiasaan di Malam Hari yang Bikin Susah Kurus, Apa Saja?

Ternyata ini, lho, kebiasaan di malam hari yang bikin susah kurus. Pejuang diet harus hindari, ya!  

7 Alasan Ilmiah Mengapa Manfaat Memancing Ampuh Redakan Stres dan PTSD

Rutin memancing dapat meningkatkan kesabaran, menambah asupan Vitamin D, dan melatih kekuatan tubuh? Simak manfaat memancing lengkapnya di sini.

Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Minggu (11/1/2026) Kompak Naik

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Minggu (11/1/2026) kompak naik. Emas Galeri 24 1 gram (gr) jadi Rp 2.622.000, emas UBS 1 gr Rp 2.676.000

Stop Menunda! Terapkan 4 Trik Psikologis Ini untuk Lawan Procrastination

Ingin lebih produktif? Terapkan 4 strategi dari para ahli untuk meminimalisir procrastination dan menyelesaikan kewajiban tepat waktu.

15 Makanan Diet yang Mengenyangkan untuk Mengganti Nasi

Ini dia beberapa makanan diet yang mengenyangkan untuk mengganti nasi. Kira-kira ada apa saja?          

Cara Bersihkan Emas Titanium yang Kusam agar Kembali Kuning dan Terlihat Segar

Emas titanium tampak kusam? Simak panduan ini untuk membersihkan dan merawatnya agar kembali kuning dan nyaman dipakai sehari-hari.

Simak Ramalan 12 Zodiak Keuangan dan Karier Minggu 11 Januari 2026

Simak ramalan 12 zodiak keuangan dan karier Minggu 11 Januari 2026 ini, cek peluang kerja, stabilitas finansial, dan arah rezekimu.

11 Daftar Makanan yang Tinggi Kandungan Kolesterolnya

Ternyata ini, lho, daftar makanan yang tinggi kandungan kolesterolnya. Cek selengkapnya di sini!       

Spesifikasi Gila! Tecno Camon 40 Pro Bawa Helio G100 dan Sertifikasi IP69

Tecno Camon 40 Pro hadir dengan Helio G100 Ultimate, RAM 8GB, dan sertifikasi IP68/IP69. Simak ulasan mendalam kualitas layar AMOLED & kamera 50MP

Promo Pepper Lunch Awal Tahun 2026, Diskon Delivery sampai 40% Lewat Ojol

Awal tahun makin hemat! Pepper Lunch tawarkan diskon delivery hingga 40% untuk menu andalan di berbagai aplikasi ojek online.