M O M S M O N E Y I D
Keluarga

Liburan ke Luar Negeri dari Surabaya, Mulai Dari Rp 1,8 Juta ke Kuala Lumpur

Liburan ke Luar Negeri dari Surabaya, Mulai Dari Rp 1,8 Juta ke Kuala Lumpur
Reporter: Benedicta Prima  |  Editor: Benedicta Alvinta


MOMSMONEY.ID -Saatnya liburan akhir tahun ke luar negeri dengan Batik Air, banyak destinasi menarik menanti dari Surabaya
 
Liburan akhir tahun dan mengawali 2024 semakin mendekat, untuk mewujudkan rencana perjalanan internasional, Batik Air menghadirkan pilihan terbaik untuk para wisatawan dan pebisnis dari Surabaya yang ingin menjelajahi keindahan luar negeri. 

Rute yang ditawarkan menuju lebih dari 40 kota paling diminati di berbagai negara.

Baca Juga: Ternyata Generasi Baby Boomer Cenderung Terlalu Sibuk untuk Mengurus Keluarganya!

Batik Air menawarkan rute penerbangan favorit yang menghubungkan Surabaya langsung ke beberapa kota paling menarik di berbagai negara. 

Destinasi meliputi Vietnam, Thailand, Arab Saudi, Uni Emirat Arab, Jepang, Korea Selatan, Taipei, Hong Kong, Tiongkok, Australia, Selandia Baru, Sri Lanka, Maladewa, Bangladesh, Pakistan, Nepal, dan India.
 
Untuk menuju destinasi wisata internasional, penerbangan Batik Air akan melakukan transit di Kuala Lumpur. Sehingga Anda bisa mengeksplorasi Kuala Lumpur sebelum melanjutkan penerbangan.

Batik Air memberikan pengalaman terbang yang unik dengan menggabungkan pengalaman terbang menggunakan dua maskapai: Lion Air dan Super Air Jet. 

Penerbangan dari Terminal 2 Bandar Udara Internasional Juanda Surabaya dilayani dengan Lion Air dan Super Air Jet. Untuk penerbangan dari Kuala Lumpur ke destinasi internasional menggunakan layanan Batik Air.

Baca Juga: Ini Penerbangan Baru Batik Air, Yuk Simak Jadwal Penerbangan Makassar - Mamuju
 
Jadwal Penerbangan Lion Air Surabaya - Kuala Lumpur

Rute

No. Terbang

Jadwal Berangkat

Jadwal Tiba

Surabaya (SUB) – Kuala Lumpur (KUL)

JT-168

08.30 WIB

12.15 MYT

Kuala Lumpur (KUL) – Surabaya (SUB)

JT-169

13.00 MYT

15.05 WIB


Jadwal Super Air Jet Surabaya - Kuala Lumpur 

Rute

No. Terbang

Jadwal Berangkat

Jadwal Tiba

Surabaya (SUB) – Kuala Lumpur (KUL)

IU-182

10.00 WIB

13.45 MYT

Surabaya (SUB) – Kuala Lumpur (KUL)

IU-180

12.30 WIB

16.15 MYT

Kuala Lumpur (KUL) – Surabaya (SUB)

IU-181

10.10 MYT

11.55 WIB

Kuala Lumpur (KUL) – Surabaya (SUB)

IU-183

16.55 MYT

18.40 WIB


Dengan Batik Air Anda bisa menikmati harga tiket dan paket hotel 3 hari dua malam dengan harga yang lebih hemat. Berikut penawarannya!

  • Kuala Lumpur, Malaysia mulai dari Rp 1,8 juta
  • Bangkok, Thailand mulai dari Rp 3,2 juta
  • Guangzhou, Tiongkok mulai dari Rp 3,9 juta
  • Taipei, Taiwan mulai dari Rp 3,9 juta
  • Hong Kong mulai dari Rp 5 juta
  • Seoul, Korea Selatan mulai dari Rp 5,7 juta
  • Tokyo, Jepang mulai dari Rp 7,8 juta

Baca Juga: Cara Pesan Tiket Penerbangan Lion Air Group Terbaru, Pakai Aplikasi BookCabin!

Namun jika hanya ingin tiket pulang-pergi, berikut yang ditawarkan oleh Batik Air!

  • Kuala Lumpur mulai dari Rp 1,7 juta
  • Guangzhou, Tiongkok mulai dari Rp 3,3 juta
  • Taipei, Taiwan mulai dari Rp 3,5 juta
  • Hong Kong mulai dari Rp 4,5 juta
  • Seoul, Korea Selatan mulai dari Rp 5,3 juta
  • Tokyo, Jepang mulai dari Rp 7,3 juta
  • Dubai, Uni Emirat Arab mulai dari Rp 8,7 juta
  • Tashkent, Uzbekistan mulai dari Rp 12,9 juta (terbang mulai 15 Desember 2023)
  • Istanbul, Turki mulai dari Rp 14,6 juta (terbang mulai 9 Februari 2024)

 
Liburan akhir tahun yang tak terlupakan menanti dengan Batik Air. Pesan tiket sekarang dan raih pengalaman liburan seru!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

WhatsApp Rilis Fitur Baru Batasi Chat Demi Tekan Spam Bikin Chatting Lebih Nyaman

WhatsApp rilis fitur baru dengan membatasi chat untuk tekan spam di Android baru versi 2.25.31.5 melalui Program Beta Google Play. 

6 Film Superhero Indonesia, Kisah Pahlawan Lokal Terbaik

Daftar lengkap film superhero Indonesia yang penuh aksi menantang dan wajib masuk daftar tontonan Anda.  

Jadwal Korea Masters 2025: 5 Wakil Indonesia Berlaga, Segel Satu Tiket Perempat Final

Jadwal Korea Masters 2025 Babak 16 Besar Kamis (6/11), lima wakil Indonesia berlaga dan memastikan satu tiket perempat final. 

Panduan Lengkap Waktu Terbaik Sikat Gigi untuk Cegah Plak dan Karies

Ketahui waktu ideal menyikat gigi untuk perlindungan maksimal dari bakteri & asam yang merusak gigi.  

Baterai Xiaomi Anda Cepat Habis? Jangan Khawatir, Ini Solusi yang Bisa Dilakukan

Baterai Xiaomi cepat habis disebabkan oleh beberapa faktor. Ada tiga alasan utama mengapa Xiaomi Redmi bisa mengalami masalah ini. 

Hasil Korea Masters 2025, Hanya 5 Wakil Indonesia Lolos ke Babak 16 Besar

Hasil Korea Masters 2025 Babak 32 Besar yang berlangsung Selasa (4/11) dan Rab (5/11), hanya enam wakil Indonesia yang lolos ke babak 16 besar. 

Cara Cek Bansos BPNT November 2025 Lewat NIK KTP, Resmi dari Kemensos

Cek yuk, apakah kamu masuk daftar penerima BPNT November 2025! Begini cara mudah dan resmi ceknya lewat situs atau aplikasi Kemensos.  

Feng Shui Tahun 2026: Warna Keberuntungan dan Dekorasi Rumah yang Bikin Hidup Stabil

Yuk, cek warna keberuntungan Feng Shui 2026 biar rumah makin adem, rezeki lancar, dan energi positif terus mengalir sepanjang tahun!  

5 Manfaat Push Up Bra untuk Wanita, Payudara Jadi Lebih Bervolume!

Payudara kecil? Push up bra bisa jadi solusi. Cari tahu di sini, berikut 5 manfaat push up bra untuk wanita.  

Pola Konsumsi Kelas Menengah Bergeser, Dari Gengsi ke Bertahan Hidup

Studi Hakuhodo International Indonesia melalui Sei-katsu-sha Lab mengungkap adanya pergeseran nilai dan pola konsumsi masyarakat kelas menengah