M O M S M O N E Y I D
Santai

Kembali Bersekolah, Simak Tips dari Wilio Agar Jadi Anak Pemberani dan Aktif

Kembali Bersekolah, Simak Tips dari Wilio Agar Jadi Anak Pemberani dan Aktif
Reporter: Francisca Bertha Vistika  |  Editor: Francisca bertha


MOMSMONEY.ID - Wilio berbagi tips menjadi anak aktif, berani dan juga Anti Lemas didalam menyambut tahun ajaran baru 2024. 

Wilio berkomitmen menghadirkan berbagai pilihan untuk anak-anak usia toddler  hingga 12 tahun. Berikut beberapa rekomendasi produk yang bisa ditemukan di gerai Wilio. 

Dalam masa memulai ajaran baru, Wilio menarkan pilihan produk perpaduan hitam-hitam, hitam dipadukan dengan putih pada sepatu, tas, kaos kaki, maupun botol minum. Merek-merek yang ditawarkan ada  Wilio, Jordan, Adidas dan Puma.

Baca Juga: Gingersnap Playland Dorong Anak Lebih Percaya Diri dengan Fashion Show

Selain itu,  Wilio menawarkan produk yang cocok menemani olahraga, mulai dari sepak bola, futsal, basket, lari, bulu tangkis, tenis dari ujung rambut sampai ujung kaki. Beragam merek tersedia mulai dari, Nike, Jordan, Adidas, Puma, Veja dan Asics.

Nah, Wilio berbagi tips menjadi anak aktif, berani dan anti lemas di dalam memulai ajaran baru kali ini. 

Pertama, buat rutinitas harian. Anak-anak akan lebih mudah dan nyaman menjalankan aktivitasnya dengan adanya rutinitas yang diciptakan. 

Kedua, libatkan anak di segala persiapan kebutuhan sekolah. Ini bisa menjadi salah satu langkah agar anak belajar bertanggung jawab akan kebutuhannya.

Ketiga, ciptakan ruangan belajar yang menarik di rumah, agar anak nyaman saat belajar, dan semangat mengejar cita-citanya.

Baca Juga: Sambut Tahun Ajaran Baru, Wilio Ajak Pelanggan Berbagi Pada yang Membutuhkan

Keempat, dampingi anak di masa-masa kembali bersekolah atau di waktu pertama kali sekolah, dengan ini anak tidak akan merasa kesepian, dan membuatnya semakin berani dan percaya diri bertemu lingkungan baru.

Kelima, siapkan nutrisi harian yang berkualitas. Demi mendukung anak aktif, berani, dan tidak lemas saat bersekolah, orang tua perlu menyiapkan sarapan maupun bekal sesuai dengan asupan harian anak. 

Dea Putri Utama, Senior Marketing Manager untuk Kanmo Footwear and Active mengatakan Masih dalam suasana Hari Anak Nasional 2024 dan sejalan dengan tema dari  Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Republik Indonesia (KemenPPPA) tahun ini - "Anak Terlindungi, Indonesia Maju", Wilio turut senang dan ikut semangat menyambut tahun ajaran baru sekolah 2024.

"Bangun semangatmu serta siapkan kebutuhan sekolah sebaik mungkin, demi meraih impian terbaik yang diinginkan.”, tutur Dea. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Android 17 Rilis Fitur App Lock, Bisa Sembunyikan Detail Chat Saat HP Dipinjam

Terobosan privasi terbaru! Android 17 bakal otomatis sensor isi chat di bilah notifikasi. Tak perlu lagi takut pesan pribadi diintip orang.

MIN- Sudut Belajar Minim Distraksi Jadi Fokus Utama Kamar Anak di Tahun 2026

Simak tren desain kamar anak 2026, mulai dari warna alami, furnitur fleksibel, hingga konsep aman yang mendukung tumbuh kembang anak.

Infinix Hot 60 Pro+ Dirilis, Cetak Rekor Ponsel Layar Lengkung Tertipis di Dunia

Inovasi gila dari Infinix Hot 60 Pro+! Ketebalan cuma 5,95 mm tapi punya baterai 5160mAh. Simak rahasia teknologi baterai tipis terbarunya di sini

Praktis dan Lezat, 4 Resep Camilan Berbahan Kentang yang Mudah Dibuat di Rumah

Kentang bisa Moms olah menjadi berbagai camilan lezat. Dari kroket kentang sampai pizza kentang akan menemani momen ngemil bersama keluarga.  

Promo Manis Cake Bliss Mako Bakery & Cream Bomb Bun Set Tous les Jours Hemat

Kue premium Mako Bakery dan Tous les Jours ada diskon besar. Dapatkan 4 Cream Bomb Bun hanya Rp 65.000 atau Mini Cake mulai Rp 99.000.

13 Cara Obati Kolesterol yang Alami dan Efektif

Begini, lho, cara obati kolesterol yang alami dan efektif. Coba terapkan, yuk!                              

Promo HokBen 24 Jam, Cek Daftar Store & Dapatkan Takoyaki Gratis Sekarang

Lapar tengah malam kini ada solusinya! HokBen 24 jam menawarkan Takoyaki gratis setiap hari mulai jam 10 malam. Cek daftar lokasi di kota Anda.

Gumiho Kehilangan Ekor di No Tail To Tell, Anda Harus Nonton 5 Drakor Fantasi Ini

Gumiho tiba-tiba berubah jadi manusia biasa di No Tail To Tell. Jangan lewatkan 5 judul drakor fantasi dengan alur cerita yang segar tak terduga.

Ingin Cepat Glowing? Hindari 4 Kesalahan Skincare Malam Ini

Kali ini MomsMoney akan membagikan 4 kesalahan skincare malam yang harus dihindari. Simak sampai akhir, Moms.

Urutan Mengonsumsi Makanan Ini Jamin Gula Darah Stabil, Begini Caranya

Mengonsumsi makanan manis di awal berisiko besar bagi kesehatan Anda. Pahami urutan mengonsumsi makanan yang benar menurut penelitian.