M O M S M O N E Y I D
Santai

Ini 5 Destinasi Wisata Wajib Dikunjungi Saat Ke Eropa Timur

Ini 5 Destinasi Wisata Wajib Dikunjungi Saat Ke Eropa Timur
Reporter: Christ Penthatesia  |  Editor: Christ Penthatesia


MOMSMONEY.ID - Jika punya rencana mengunjungi Eropa Timur, jangan lupa kunjungi beberapa destinasi wisata ini saat berkunjung ke sana, ya.

Eropa Timur adalah destinasi berlibur yang banyak diincar oleh turis Indonesia. Selain karena alamnya yang indah, banyak destinasi wisata menarik yang bisa dikunjungi di sana.

Jangan sampai lupa kunjungi destinasi wisata populer ini saat sedang merencanakan liburan ke Eropa Timur, ya.

Baca Juga: Catat 6 Destinasi Wisata Wajib Saat Berlibur Ke Australia

Gunung Schafberg

Ketika mengunjungi Austria, yang juga terletak di Eropa Timur, sempatkan untuk berkunjung ke gunung Schafberg. Menyajikan pemandangan alam yang indah gunung di Austria ini juga punya pemandangan yang tak kalah indah dari pegunungan di Swiss.

Gunung Schafberg berada di ketinggian 1783 meter di atas permukaan laut yang tentu cocok untuk yang ingin hiking. Selain itu ada juga wahana naik kereta wisata bagi yang ingin menikmati puncak gunung dengan mudah.

Hungaria

Negara yang memiliki ibu kota di Budapest ini telah berdiri sejak tahun 896 M, bahkan telah ada sebelum Kerajaan Inggris. Hungaria merupakan negara yang memiliki biaya hidup relatif rendah dibanding dengan negara-negara di Eropa lainnya.

Negara ini tidak hanya populer dengan wisata sejarahnya, namun juga dengan wisata pemandian air panas. Beberapa tempat yang wajib dikunjungi ketika berkunjung ke Hungaria adalah Budapest, Szentendre, Visegrad, Danau Balaton, dan beragam perkebunan wine di Tokaj.

Baca Juga: Selain Disneyland Hong Kong, Kunjungi 6 Tempat Wisata di Hong Kong Ini Juga

BMW Welt

Penggemar otomotif tentu wajib memasukkan destinasi ini dalam daftar kunjungan, ya. Bangunan dengan konsep futuristik ini dibangun sebagai showroom, museum, dan pusat pengiriman kendaraan BMW.

Tempat ini berlokasi di Munich, Jerman yang dikenal juga sebagai bangunan BMW yang multi fungsi dengan kemegahan tinggi.

Cesky Krumlov

Cesky Krumlov adalah sebuah kota kecil yang terletak di Ceko. Kota yang ada di selatan Ceko ini terkenal akan keindahan bangunan klasiknya. Ada juga pemandangan kastil klasik yang dikelilingi oleh aliran air dari sungai Vlatava.

Selain Cesky Krumlov, kunjungi juga kota Karlovy Vary yang terkenal karena bangunan tua dan pemandian air panas di Ceko. Kunjungi juga gereja St. Vitus Cathedral yang merupakan situs ziarah gereja terbesar di Ceko.

Praha

Negara yang ada di Eropa Timur ini wajib dimasukkan dalam daftar kunjungan saat berlibur. Saat mengunjungi Praha, jangan lupa mengunjungi Charles Bridge Prague yang merupakan jembatan ikon Praha.

Jembatan tertua di Praha ini dibangun pada tahun 1357 dan terbuat dari bebatuan. Jembatan ini juga menjadi penghubung antara Old Town dan Lesser Town yang melintasi sungai Vlatava.

Jangan lupa masukan destinasi wisata tersebut ke dalam daftar kunjungan jika Anda berlibur ke Eropa Timur.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Permasalahan Usia Anak dan Remaja yang Paling Sering Dikonsultasikan ke Psikolog

Kayross Psikologi mengeluarkan data konsultasi usia anak dan remaja di sepanjang 2025.                 

Katalog Promo JSM Alfamart Periode 9-11 Januari 2026, Sirup Murah Jelang Ramadan

Harga promo JSM Alfamart periode 9-11 Januari 2026 tidak berlaku di wilayah NTT, Balikpapan, Samarinda, dan Sorong.

Oppo Reno14 Gunakan Layar AMOLED 6.59 Inci yang Hasilkan 1,07 Miliar Warna

Seri Reno dari Oppo adalah lini produk yang paling istimewa. Bahkan pendahulunya, Reno13 masih sulit dilupakan karena efek butterfly shadownya.

Bali Jadi Tuan Rumah Maybank Marathon 2026, Pendaftaran Dibuka Februari

​Maybank Indonesia mengumumkan penyelenggaraan Maybank Marathon 2026 pada Agustus mendatang, pendaftaran dibuka Februari nanti.

IHSG Diproyeksi Terkoreksi, Cek Rekomendasi Saham BRI Danareksa Sekuritas Jumat (9/1)

IHSG diperkirakan mengalami koreksi terbatas pada perdagangan Jumat (9/1)​. Berikut rekomendasi saham pilihan BRI Danareksa Sekuritas hari ini.

Mantul Lagi, Harga Emas Antam Hari Ini Jumat 9 Januari 2026 Naik

Harga emas Antam hari ini ukuran 1 gram dibanderol Rp 2.577.000 Jumat (9/1/2026), naik Rp 7.000 dibanding harga Kamis (8/1/2026).

7 Promo Makanan Hari Ini 9 Januari 2026: McD hingga Pizza Hut Beri Diskon Spesial

Kumpulan promo kuliner 9 Januari 2026 dari Subway, McD lalu Pizza Hut dan Wingstop juga A&W. Cara tepat makan hemat menyambut weekend.

Ubah Botol Plastik Jadi Bernilai, Mesin Daur Ulang Aquviva Kini Ada di Tangerang

​Lewat mesin daur ulang Reverse Vending Machine di Alfamart, Aquviva mengajak masyarakat mengelola botol plastik dengan cara mudah dan bernilai.

IHSG Masih Berpotensi Menguat, Simak Rekomendasi Saham MNC Sekuritas Jumat (9/1)

IHSG masih berpeluang menguat pada perdagangan Jumat (9/1/2026).​ Cek rekomendasi saham pilihan MNC Sekuritas​ hari ini.

5 Kesalahan Finansial yang Sering Bikin Rencana Menikah Tertunda

Simak yuk, 5 kesalahan finansial yang sering membuat rencana menikah tertunda bahkan gagal, katat ulasan berikut agar kamu segera menikah.