M O M S M O N E Y I D
InvesYuk

IHSG Ditutup Turun 11 Poin dari Pembukaan 21 Desember 2023

IHSG Ditutup Turun 11 Poin dari Pembukaan 21 Desember 2023
Reporter: Francisca Bertha Vistika  |  Editor: Francisca bertha


MOMSMONEY.ID - Perdagangan bursa pada Kamis (21/12) berakhir dengan posisi Indeks Harga Saham Gabungan atau IHSG yang negatif. 

IHSG melorot sebesar 11 poin atau sekitar 0,14% pada penutupan Kamis (21/12). Alhasil, IHSG menyentuh level 7.209. 

Melansir riset Indo Premier Sekuritas, nilai dari transaksi hari ini adalah Rp 10,70 triliun. Sementara untuk volume perdagangan sebanyak 189,69 juta lot saham.

Baca Juga: IHSG Merosot pada Sesi Satu Perdagangan 21 Desember 2023

Posisi kurs rupiah menunjukkan pelemahan 0,09% terhadap dollar AS ke posisi Rp15.525. 

Nasib pelemahan juga terjadi dengan saham Asia. Market saham Asia melemah pada hari Kamis (21/12) sore setelah Wall Street menghentikan kenaikan beruntun jangka panjang.

Ditambah lagi, imbal hasil US Treasury mendekati posisi terendah lima bulan di tengah harapan pembacaan inflasi yang lemah di Inggris akan tercermin dalam data harga AS yang akan datang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Bali Jadi Tuan Rumah Maybank Marathon 2026, Pendaftaran Dibuka Februari

​Maybank Indonesia mengumumkan penyelenggaraan Maybank Marathon 2026 pada Agustus mendatang, pendaftaran dibuka Februari nanti.

IHSG Diproyeksi Terkoreksi, Cek Rekomendasi Saham BRI Danareksa Sekuritas Jumat (9/1)

IHSG diperkirakan mengalami koreksi terbatas pada perdagangan Jumat (9/1)​. Berikut rekomendasi saham pilihan BRI Danareksa Sekuritas hari ini.

Mantul Lagi, Harga Emas Antam Hari Ini Jumat 9 Januari 2026 Naik

Harga emas Antam hari ini ukuran 1 gram dibanderol Rp 2.577.000 Jumat (9/1/2026), naik Rp 7.000 dibanding harga Kamis (8/1/2026).

7 Promo Makanan Hari Ini 9 Januari 2026: McD hingga Pizza Hut Beri Diskon Spesial

Kumpulan promo kuliner 9 Januari 2026 dari Subway, McD lalu Pizza Hut dan Wingstop juga A&W. Cara tepat makan hemat menyambut weekend.

Ubah Botol Plastik Jadi Bernilai, Mesin Daur Ulang Aquviva Kini Ada di Tangerang

​Lewat mesin daur ulang Reverse Vending Machine di Alfamart, Aquviva mengajak masyarakat mengelola botol plastik dengan cara mudah dan bernilai.

IHSG Masih Berpotensi Menguat, Simak Rekomendasi Saham MNC Sekuritas Jumat (9/1)

IHSG masih berpeluang menguat pada perdagangan Jumat (9/1/2026).​ Cek rekomendasi saham pilihan MNC Sekuritas​ hari ini.

5 Kesalahan Finansial yang Sering Bikin Rencana Menikah Tertunda

Simak yuk, 5 kesalahan finansial yang sering membuat rencana menikah tertunda bahkan gagal, katat ulasan berikut agar kamu segera menikah.

Rekomendasi Film Tentang Mimpi Beragam Genre dari Horor hingga Fantasi

Menarik untuk ditonton, berikut adalah daftar film yang memiliki tema tentang mimpi dalam berbagai genre.​

Tidak Dicukur, Kenalan dengan Brazilian Waxing untuk Hilangkan Rambut Kewanitaan

Treatment bernama brazilian waxing adalah treatment kecantikan yang bertujuan untuk menghilangkan rambut rambut pada area kewanitaan.​

Pengalaman Internasional Penting untuk Generasi Muda Indonesia, Begini Caranya

​Lewat Asia Collaboration Corner, Binus University ingin mempermudah mahasiswa untuk mengeksplorasi pengalaman global.