CLOSE [X]
M O M S M O N E Y I D
Keluarga

Resep Masakan Tradisional dengan Sentuhan Modern: Sate Tofu

Resep Masakan Tradisional dengan Sentuhan Modern: Sate Tofu
Reporter: Benedicta Prima  |  Editor: Benedicta Alvinta


MOMSMONEY.ID - Yuk, simak resep masakan tradisional dengan sentuhan modern sate tofu berikut ini.

Bagi Moms yang ingin mencoba resep unik dan baru, coba resep tradisional dengan sentuhan modern yang satu ini, yuk.

Sate adalah hidangan tradisional yang tak lekang oleh waktu. Namun, mengutip Titipku, saat ini mulai muncul variasi baru seperti sate tofu yang bisa dikonsumsi kaum vegan. 

Sate Plecing
Sate Plecing

Tentu, Anda bisa membayangkan lezatnya tofu dan aneka sayuran dipanggang dengan minyak, lalu disajikan dengan bumbu kacang yang menggugah selera.

Resep sate tofu

Bahan utama:

- 1 paket tofu, potong dadu di atas handuk supaya cairan tahu hilang
- 5 daun bawang besar
- 1 terong besar, potong dadu
- 1 paprika merah besar, potong ukuran 2,5 cm
- 24 tusuk sate, rendam dengan air hangat minimal 30 menit
- 1⁄4 cup minyak kanola

Bahan saus kacang:

- 3 sdm minyak kanola
- 2 bawang merah, iris tipis
- 4 cabai merah panjang, iris tipis
- 6 siung bawang putih, iris tipis
- 150 gram kacang giling
- 10 sdm kecap manis

Baca Juga: Turunkan Berat Badan dalam Seminggu! Ini Sederet Menu Ampuh Diet Defisit Kalori

Cara membuat:

  1. Pertama-tama buat saus kacang terlebih dahulu. Panaskan 1 sdm minyak di wajang dengan api sedang. lalu masukkan cabai, bawang merah dan bawang putih, lalu masak hingga lunak dan harum. Pindahkan semua bahan ke blender, campurkan dengan selai kacang, kecap manis, dan air matang, lalu blender hingga halus. Jika sudah, pindahkan ke wadah dan sisihkan.
  2. Susun sate secara berurutan, mulai dari tofu, daun bawang, terong, dan paprika. buat 2 lapisan urutan bahan-bahan ini.
  3. Panaskan panggangan, lalu oleskan minyak ke sate. Panggang selama 10-12 menit. Balik sate tiap 2 menit agar matang sempurna. Anda juga bisa melumuri sate dengan glasir campuran 2 sdm minyak dan 4 sdm kecap manis saat pemanggangan.
  4. Jika sate sudah matang sempurna, pindahkan ke piring lalu tuang bumbu kacang ke atas sate. Sate tofu siap dinikmati.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Harga Emas Menuju Penurunan Mingguan Hampir 1%, Ini Penyebabnya!

Harga emas melemah, dengan pasar swap hanya melihat peluang 40% untuk penurunan suku bunga bulan depan.                      

Hasil Australian Open 2025, Tiga Wakil Indonesia di Sektor Putri Tembus Semifinal

Hasil Australian Open 2025 Babak Perempat Final Jumat (21/11), tiga wakil Indonesia di sektor putri menapak ke babak semifinal.

Kenali RSV pada Bayi Prematur, Begini Cara Deteksi Infeksi Saluran Pernafasan Ini

Kenali RSV pada bayi prematur, begini cara deteksi infeksi saluran pernafasan ini yang perlu Moms tahu.

Vivo X300 Bawa RAM 16GB & Kamera Utama 200 MP, Pre-Order Dibuka Sejak 20 November!

Pre-order Vivo X300 dibuka mulai tanggal 20 November 2025, bawa kamera utama 200 MP & video 4K. Vivo 300 rilis bersama saudaranya si Vivo X300 Pro

Weekend Makin Mantap dengan Promo PHD Paket 2 Pizza dan 5 Snack, Khusus Jumat-Minggu

PHD hadirkan promo spesial tipa Jumat-Minggu selama November 2025. Nikmati paket 2 Pizza dan 5 Snack dengan harga spesial.

Ini Alasan Literasi Finansial Penting bagi Pelaku UMKM Perempuan

Berikut ini alasan literasi finansial penting bagi pelaku usaha mikro kecil dan menengah atau UMKM perempuan yang perlu Anda tahu.

IHSG Ambil Nafas, Turun 0,2% Pada Jumat Pagi (21/11)

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) bergerak melandai 0,2% di akhir pekan ini, Jumat, 21 November 2025. 

7 Film Found Footage Horor Paling Menegangkan, Berani Nonton?

Ingin pengalaman horor tak terlupakan? Simak rekomendasi film found footage horor terbaik di artikel ini, yuk.

Agak Laen 2: Menyala Pantiku Berikan Komedi Segar yang Baru dari Film Pertama

Latar panti jompo yang penuh misteri dipadu dengan komedi penuh empati, sukses membawa tawa penonton. ​

Jadwal Laga PSM Makassar vs PSBS Biak di Pekan Ke 13 BRI Super League 2025/2026

Berikut jadwal PSM vs PSBS di Stadion BJ Habibie Parepare, Jumat 21 November pukul 16.00 WIB, lengkap dengan analisis jelang laga.