M O M S M O N E Y I D
InvesYuk

Dengan Menguatnya IHSG Kemarin, Begini Saran dari NH Korindo Sekuritas untuk Investor

Dengan Menguatnya IHSG Kemarin, Begini Saran dari NH Korindo Sekuritas untuk Investor
Reporter: Francisca Bertha Vistika  |  Editor: Francisca bertha


MOMSMONEY.ID - NH Korindo Sekuritas menyarankan untuk para investor memasang strategi stop order saham atau traling stop. 

IHSG melanjutkan penguatan kembali menyentuh level tertingginya di 7.441 paska libur long-weekend. Penguatan ini berkat sentimen positif dari pasar regional yang berada di zona hijau.

Di penghujung perdagangan hari Rabu, IHSG ditutup naik 39 poin atau 0,53% ke posisi 7.421.

Sementara itu, aliran dana asing masuk di seluruh pasar dengan jumlah masif sebesar Rp 6,98 triliun.

Baca Juga: Terus Menunjukkan Keperkasaan, IHSG Ditutup di 7.421 pada 13 Maret 2024

Di mana pembelian neto di pasar reguler senilai Rp 714 miliar atau berbanding terbalik dengan dana asing yang keluar di pasar SBN yang mencatatkan penjualan neto menembus Rp 4,35 triliun.

Penguatan IHSG ini dibayangi oleh indikator momentum Relative Strenght Index (RSI) yang menunjukkan divergensi negatif. 

Analis NH Korindo Sekuritas mengingatkan untuk tidak lupa memasang level trailing stop pada saham-saham yang masih menguat.

Hal ini mengingat kondisi market sewaktu-waktu bisa goyah oleh karena rilis data Inflasi kedua dari AS.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Lanjut Ngacir, Story (IP) Bertahan di Puncak Kripto Top Gainers 24 Jam

Selain kripto Story (IP), simak daftar para penghuni kripto top gainers 24 jam terakhir.            

Rekomendasi 6 Drama Korea Tentang Persahabatan Wanita yang Manis dan Hangat

Berikut rekomendasi drama Korea alias drakor tentang persahabatan para wanita yang punya cerita manis banget.​

Katalog Promo JSM Alfamart Periode 2-4 Januari 2026, Harga Spesial Tahun Baru

Harga promo JSM Alfamart periode 2-4 Januari 2026 tidak berlaku di wilayah NTT, Balikpapan, Samarinda, dan Sorong.

Perdagangan Perdana di 2026, Harga Emas Hari Ini Lanjut Reli

Harga emas hari ini di pasar global naik, melanjutkan kinerja tahunan terbaiknya sejak 1979 pada tahun lalu.  

5 Drakor Populer Sutradara Shin Won Ho, Garap Reply 1988 yang Legendaris

Jika suka dengan drakor slice of life, beberapa drama sutradara Shin Won Ho berikut berikut ini bisa ditonton.

4 Cara Mengatasi Mood Swing Saat PMS, Pastikan Tidur Cukup

Sering alami mood swing saat PMS tiba? Coba gunakan tips berikut ini untuk mengatasi mood swing PMS, ya.​

Promo JSM Indomaret Periode 2-4 Januari 2026, Minyak Goreng-Sabun Cair Harga Spesial

Promo JSM Indomaret ini berlaku Nasional. Untuk Indomaret di luar Pulau Jawa, Bali, dan Lombok, terdapat selisih harga.

25 Ucapan Hari Introvert Sedunia untuk Rayakan Keunikan Para Introvert

Untuk menyambut Hari Introvert Sedunia, berikut ada beberapa ucapan yang dapat digunakan untuk merayakan para introvert.​

4 Tipe Introvert Berdasarkan Kepribadian Menurut Penelitian, Ini Kategorinya

Sudah tahu belum jika ternyata ada beragam jenis kepribadian introvert yang berbeda? Ini beberapa daftarnya.

Makin Diminati, Pelanggan Kereta Suite Class Compartment Melonjak 47,8% di 2025

Pelanggan kereta Suite Class Compartment sepanjang tahun 2025 meningkat dari 28.496 pada 2024 menjadi 42.118 pelanggan, melonjak 47,8% yoy.​