CLOSE [X]
M O M S M O N E Y I D
Santai

Cek Daya Tampung SNBT 2025 Secara Online, Lengkap dengan Link Tiap PTN

Cek Daya Tampung SNBT 2025 Secara Online, Lengkap dengan Link Tiap PTN
Reporter: Pinky Annisa  |  Editor: Pinky Annisa


MOMSMONEY.ID - Cek daya tampung SNBT 2025 secara online menjadi salah satu hal yang harus dilakukan calon mahasiswa. Daya tampung ini menunjukkan seberapa banyak kursi yang tersedia di masing-masing PTN untuk program studi tertentu. 

Dengan mengetahui daya tampung, Anda bisa merencanakan pilihan jurusan dan universitas dengan tepat. Anda bisa melakukannya secara online tanpa perlu datang langsung ke PTN.

Setiap PTN di Indonesia memiliki daya tampung yang berbeda-beda tergantung pada jumlah dan jenis program studi yang ditawarkan. Dengan mengetahui daya tampung tiap prodi, Anda bisa mengetahui peluang untuk diterima di PTN yang diinginkan. 

Baca Juga: Pendaftaran SNBT 2025 Mudah secara Online, Ini Cara Daftar dan Jadwal Lengkapnya

Daya tampung juga memengaruhi tingkat persaingan di SNBT. Untuk mempermudah proses pengecekan, setiap PTN menyediakan link resmi yang bisa diakses secara online

Dengan demikian, informasi yang diperoleh bisa lebih akurat dan sesuai dengan perkembangan terbaru dari masing-masing PTN. Dilansir dari snpmb.bppp.kemdikbud.go.id, berikut ini cara cek daya tampung SNBT 2025 dan daftar link dari tiap PTN.

Cara cek daya tampung SNBT 2025

1. Anda harus mengunjungi situs resmi berikut ini: https://snpmb.bppp.kemdikbud.go.id/.

2. Kemudian, klik tiga garis di sisi kiri atas situs.

3. Lalu, Anda harus memilih menu UTBK SNBT

4. Selanjutnya, pilih menu daya tampung SNBT

5. Setelah itu, Anda harus memilih menu “daftar ptn vokasi” untuk politeknik, “daftar pt kin” untuk universitas Islam dan “daftar ptn akademik” untuk universitas.

6. Anda bisa mencari nama perguruan tinggi yang ingin Anda lakukan pengecekan.

7. Jika sudah menemukan PTN yang diinginkan, pilih menu “lihat prodi” yang terletak di bagian kanan nama dan alamat kampus. 

8. Pada tahap ini akan muncul daftar prodi dan daya tampung PTN yang Anda pilih.

Link daya tampung prodi 

Daya tampung program studi tiap PTN dapat Anda akses melalui daftar link berikut:

Baca Juga: Pengumuman SNBP 2025 Hari Ini! Cari Tahu Jadwal dan Cara Cek Hasilnya di Sini

  • 1.Universitas Syiah Kuala (https://pmb.usk.ac.id/)
  • 2.Universitas Malikussaleh (http://pmb.unimal.ac.id/)
  • 3.Universitas Teuku Umar (https://pmb.utu.ac.id/)
  • 4.Universitas Samudra (https://camaba.unsam.ac.id/)
  • 5.Isbi Aceh (http://pmb.isbiaceh.ac.id/)
  • 6.Universitas Sumatera Utara (https://www.usu.ac.id/id/penerimaan)
  • 7.Universitas Negeri Medan (https://www.unimed.ac.id/pmb/)
  • 8.Universitas Riau (https://registrasiulang.unri.ac.id/ )
  • 9.Universitas Maritim Raja Ali Haji (https://penerimaan.umrah.ac.id/)
  • 10.Universitas Andalas (https://pmb.unand.ac.id/)
  • 11.Universitas Negeri Padang (https://spmb.unp.ac.id)
  • 12.Isi Padang Panjang (https://www.isi-padangpanjang.ac.id/)
  • 13.Universitas Jambi (https://regis.unja.ac.id/)
  • 14.Universitas Bengkulu (https://regmaba.unib.ac.id)
  • 15.Universitas Sriwijaya (https://pmb.unsri.ac.id/)
  • 16.Universitas Bangka Belitung (https://pmb.ubb.ac.id/hasilseleksi/snbt)
  • 17.Universitas Lampung (http://simanila.unila.ac.id/)
  • 18.Institut Teknologi Sumatera (https://pmb.itera.ac.id/)
  • 19.Universitas Sultan Ageng Tirtayasa (https://pmb.untirta.ac.id/)
  • 20.Universitas Indonesia (https://penerimaan.ui.ac.id/)
  • 21.Universitas Negeri Jakarta (http://penmaba.unj.ac.id/)
  • 22.Upn "Veteran" Jakarta (https://penmaru.upnvj.ac.id/)
  • 23.Universitas Singaperbangsa Karawang (https://pmb.unsika.ac.id/)
  • 24.Institut Teknologi Bandung (https://admission.itb.ac.id)
  • 25.Universitas Padjadjaran (https://smup.unpad.ac.id/)
  • 26.Universitas Pendidikan Indonesia (https://pmb.upi.edu/)
  • 27.Isbi Bandung (https://pmb.isbi.ac.id/)
  • 28. Institut Pertanian Bogor (https://registrasi.admisi.ipb.ac.id)
  • 29.Universitas Siliwangi (https://pmb.unsil.ac.id/)
  • 30.Universitas Jenderal Soedirman (http://spmb.unsoed.ac.id/)
  • 31.Universitas Tidar (https://smart.untidar.ac.id)
  • 32.Universitas Sebelas Maret (https://spmb.uns.ac.id)
  • 33.Isi Surakarta (https://spmb.isi-ska.ac.id/)
  • 34.Universitas Diponegoro (https://pmb.undip.ac.id/)
  • 35.Universitas Negeri Semarang (https://unnes.ac.id/admission)
  • 36.Universitas Gadjah Mada (https://um.ugm.ac.id)
  • 37.Universitas Negeri Yogyakarta (http://pmb.uny.ac.id)
  • 38.Upn "Veteran" Yogyakarta (https://pmb.upnyk.ac.id/)
  • 39.Isi Yogyakarta (https://pmb.isi.ac.id/)
  • 40.Universitas Jember (https://pmb.unej.ac.id )
  • 41.Universitas Brawijaya (https://selma.ub.ac.id/)
  • 42.Universitas Negeri Malang (http://seleksi.um.ac.id/)
  • 43.Universitas Airlangga (https://ppmb.unair.ac.id)
  • 44.Institut Teknologi Sepuluh Nopember (https://www.its.ac.id/admission/)
  • 45.Universitas Negeri Surabaya (https://admisi.unesa.ac.id/)
  • 46.Universitas Trunojoyo Madura (https://sidamaba.trunojoyo.ac.id)
  • 47.Upn "Veteran" Jawa Timur (https://simaba.upnjatim.ac.id/ )
  • 48.Universitas Tanjungpura (https://scmb.untan.ac.id)
  • 49.Universitas Palangkaraya (https://pmb.upr.ac.id/)
  • 50.Universitas Lambung Mangkurat (https://pmb.ulm.ac.id/)
  • 51.Universitas Mulawarman (https://unmul.ac.id)
  • 52.Institut Teknologi Kalimantan (http://pmb.itk.ac.id/)
  • 53.Universitas Borneo Tarakan (https://www.ubt.ac.id/pmb/pengumuman-snbt/)
  • 54.Universitas Udayana (https://www.unud.ac.id/)
  • 55.Universitas Pendidikan Ganesha (https://undiksha.ac.id/pmb/)
  • 56.Isi Denpasar (https://natamahardika.isi-dps.ac.id/)
  • 57.Universitas Mataram (http://pmb.unram.ac.id/)
  • 58.Universitas Nusa Cendana (https://undana.ac.id/admissions/)
  • 59.Universitas Timor (https://www.unimor.ac.id)
  • 60.Universitas Hasanuddin (https://regpmb.unhas.ac.id)
  • 61.Universitas Negeri Makassar (https://unm.ac.id/info-pmb/)
  • 62.Institut Teknologi Bj. Habibie Sulawesi Selatan (https://admission.ith.ac.id/)
  • 63.Universitas Sam Ratulangi (https://regmaba.unsrat.ac.id)
  • 64.Universitas Negeri Manado (https://penerimaan.unima.ac.id/)
  • 65.Universitas Tadulako (https://pmb.untad.ac.id/)
  • 66.Universitas Sulawesi Barat (https://pmb.unsulbar.ac.id/)
  • 67.Universitas Haluoleo (https://spmb.uho.ac.id/)
  • 68.Universitas Negeri Gorontalo (https://pmb.ung.ac.id/)
  • 69.Universitas Sembilan Belas November Kolaka (https://spmb.usn.ac.id/)
  • 70.Universitas Pattimura (https://pmb.unpatti.ac.id)
  • 71.Universitas Khairun (http://pmb.unkhair.ac.id/)
  • 72.Universitas Cenderawasih (https://pmb.uncen.ac.id)
  • 73.Universitas Musamus Merauke (http://admisi.unmus.ac.id/)
  • 74.Isbi Tanah Papua (https://www.pmb.isbi-tanahpapua.ac.id)
  • 75.Universitas Papua (https://bpak.unipa.ac.id/)

Baca Juga: Pengumuman SNBP 2025! Simak Jadwal dan Cara Cek Hasil Secara Online Berikut

Itulah cara cek daya tampung SNBT 2025 secara online. Semoga membantu.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Begini Manfaat Ganda Vaksinasi RSV Saat Kehamilan

Bayi merupakan populasi yang rentan terinfeksi RSV lantaran kekebalannya belum berkembang.           

Ramalan Karier Zodiak Tahun 2026, Sagitarius dan Capricorn Harus Tetap Fokus!

Bagaimana karier Anda di tahun 2026 berdasarkan zodiak? Berikut MomsMoney bagikan ramalan karier zodiak tahun 2026.  

Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (19/11), Hujan Sangat Lebat Guyur Provinsi Ini

BMKG merilis peringatan dini cuaca besok Rabu 19 November 2025 dan Kamis 20 November 2025 hujan sangat lebat di provinsi berikut ini.

Ramalan Karier Shio Tahun 2026, Promosi dan Kenaikan Gaji Menanti Shio Ini!

Setelah ramalan cinta dan keuangan, kali ini MomsMoney akan membagikan ramalan karier shio tahun 2026.  

Ini Cara Bank Sampah dan Wings Dorong Pilah Sampah di Masyarakat

Yayasan Wings Peduli dan bank sampah dari berbagai daerah mendorong minat pilah sampah di masyarakat.

Transaksi di LazMall Melonjak Saat Lazada 11.11, Ini Kategori dengan Performa Kuat

Lazada Indonesia mencatat ada lonjakan sebesar 23 kali lipat saat Lazada 11.11 dibandingkan dengan hari biasa.​

Pengiriman Cepat dan Transparan Jadi Tuntutan 2026, UMKM Wajib Tahu

​Survei Lalamove menunjukkan, konsumen Indonesia semakin menuntut pengiriman cepat dan transparan.  

Hasil Australian Open 2025, 4 Ganda Indonesia Lolos ke Babak 16 Besar

Hasil Australian Open 2025 Babak 32 Besar hari pertama Selasa (18/11), empat ganda Indonesia lolos ke babak selanjutnya.

Promo Alfamart Paling Murah Sejagat 16-23 November 2025, Sarden ABC Rp 9.700

Manfaatkan promo Alfamart Paling Murah Sejagat periode 16-23 November 2025 untuk belanja lebih hemat.

Ramalan Zodiak Keuangan dan Karier Besok Rabu 19 November 2025: Momentum Bangkit

Berikut ramalan zodiak besk Rabu, 19 November 2025 dinamika profesional tampak bergerak lebih intens dalam hal karier dan keuangan Anda.