M O M S M O N E Y I D
Keluarga

Cari Tahu Penyebab Bau Badan Tak Sedap Muncul Pada Setiap Orang Yuk!

Cari Tahu Penyebab Bau Badan Tak Sedap Muncul Pada Setiap Orang Yuk!
Reporter: Benedicta Prima  |  Editor: Benedicta Alvinta


MOMSMONEY.ID - Ini lo penyebab muncul bau badan tak sedap, mulai dari makanan hingga perubahan hormon!

Melansir Cleveland Clinic, bau badan adalah bau yang Anda hirup saat keringat bertemu dengan bakteri yang ada pada kulit. Keringat sendiri sebenarnya tidak bau, sehingga bakterilah penyebab munculnya bau badan. 

Bau badan bisa tercium manis, asam, tajam atau seperti bawang. Namun yang pasti jumlah keringat Anda tidak mempengaruhi bau badan tidak sedap. Itulah kenapa seseorang bisa memiliki bau badan tak sedap meski tidak berkeringat. 

Baca Juga: Ada Asuransi Jiwa Terbaru, Allianz Life Syariah Resmi Beroperasi

Lalu apa yang menyebabkan bau badan tidak sedap? 
Bau badan tidak sedap bisa muncuk saat bakteri di kulit Anda bertemu dengan keringat. Kulit setiap orang secara alami dipenuhi dengan bakter. 

Nah saat Anda berkeringat, air, garam dan lemak tercampur dengan bakteri dan menyebabkab bau. Baik bau tak enak, harum maupun tak ada bau sama sekali. 

Faktor seperti makanan yang Anda konsumsi, hormon dan pengobatan yang sedang Anda alami bisa mempengaruhi bau badan. Nah kondisi yang disebut hiperhidrosis atau kelebiha keringat bisa menjadi orang yang paling rentan mengeluarkan bau badan tak sedap.

Faktor lain yang menyebabkan bau badan tidak sedap antara lain:

  • Kegiatan seperti olahraga
  • Stres atau mengalami kecemasan
  • Udara yang panas
  • Kelebihan berat badan
  • Genetik

Baca Juga: Kini Nasabah Danamon Bisa Tarik Tunai Tanpa Kartu di Indomaret

Namun ada beberapa kondisi medis yang juga bisa menyebabkan bau badan tak sedap atau mengalami perubahan. Kondisi tersebut antara lain diabetes, encok, menopause, tiroid yang terlalu aktif, penyakit jantung, penyakit ginjal dan penyakit menular lainnya. 

Kondisi hormon juga ternyata bisa mempengaruhi bau badan. Saat menopause, hormon bisa menyebabkan seseorang memproduksi keringat berlebih sehingga bisa mengubah bau badan. Selain itu bau badan juga bisa berubah saat masa ovulasi untuk menarik pasangan. 

Nah makanan juga bisa menyebabkan bau badan tak sedap. Beberapa makanan yang bisa mempengaruhi bau badan tak sedap antara lain bawang-bawangan, kubis, brokoli, daging merah, kembang kol, MSG, kafein, cabai dan makanan pedas lainnya serta alkohol. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Hujan Sangat Lebat di Sini, Cek Peringatan dini BMKG Cuaca Besok (16/1) Jabodetabek

Peringatan dini BMKG cuaca besok Jumat (16/1) dan Sabtu (17/1) di Jabodetabek dengan status Siaga hujan sangat lebat.

Hasil India Open 2026, 2 Pemain Tunggal Indonesia Tembus Perempat Final

Hasil India Open 2026 Babak 16 Besar Kamis (15/1), tunggal putra Jonatan Christie dan tunggal putri Putri Kusuma Wardan menembus perempat final.

Menopause Bukan Cuma Milik Wanita, Ini yang Terjadi pada Pria

Tak hanya perempuan, pria juga dapat mengalami penurunan hormon yang kerap disebut sebagai menopause pria.

Bedah Robotik Makin Banyak Diterapkan, Ini Manfaatnya bagi Pasien

​RS MMC menghadirkan layanan bedah robotik generasi baru untuk menangani kasus medis kompleks secara lebih presisi.

Wings Food Luncurkan Ramen YES, Ramen Instan Premium Harga Rp 3.000-an

Wings Food meluncurkan Ramen YES, kategori baru dari Mie Sedaap yang menawarkan pengalaman ramen Jepang dalam format instan.

Membeli Rumah untuk Keluarga Muda, Tak Sekadar Soal Harga

​LippoLand memperkenalkan 5enses Collection sebagai bagian dari pengembangan kawasan Lippo Cikarang Cosmopolis untuk keluarga muda.

Tren Affiliate Kian Ngetren Jadi Sumber Penghasilan Tambahan

Tren affiliate kian ramai dalam beberapa tahun terakhir. Fitur ini menjadi salah satu cara favorit masyarakat untuk mencari cuan tambahan.

YLKI Catat Lonjakan Pengaduan Konsumen Sepanjang 2025, Jasa Keuangan Terbanyak

YLKI mencatat lonjakan pengaduan konsumen sepanjang 2025 dengan total 1.977 pengaduan dan paling banyak berasal dari jasa keuangan.

Promo Alfamart Long Weekend 15-18 Januari 2026, Cek Beli 1 Gratis 1 & Beli 2 Gratis 1

Manfaatkan promo Alfamart Long Weekend periode 15-18 Januari 2026 untuk belanja lebih untung di momen libur panjang.

Promo Hypermart Dua Mingguan 15-28 Januari 2026, Kimchi-Telur Organik Diskon 10%

Cermati promo Hypermart Dua Mingguan periode 15-28 Januari 2026 untuk belanja dua minggu ke depan. Cek di sini.