M O M S M O N E Y I D
Keluarga

Cara Mengecilkan Celana Jeans di Rumah Tanpa Mesin Jahit

Cara Mengecilkan Celana Jeans di Rumah Tanpa Mesin Jahit
Reporter: Benedicta Prima  |  Editor: Benedicta Alvinta


MOMSMONEY.ID - Coba cara mengecilkan celana jeans di rumah dengan cepat tanpa mesin jahit!

Membawa celana jeans yang kedodoran ke permak jeans sebenarnya adalah cara terbaik untuk mengecilkannya. Namun, ada cara yang lebih tepat, mudah dan sangat murah. 

Anda bisa melakukan cara mengecilkan celana jeans di rumah tanpa mesin jahit berikut ini jika dalam kondisi darurat, tidak ada waktu membawanya ke penjahit.

Cara mengecilkan celana jeans dengan metode ini bisa Anda lakukan di rumah. Dengan cara ini, Anda bisa memakai lagi celana jeans yang kebesaran, membeli sepasang jeans dari toko thrift, atau memberi sentuhan baru pada celana jeans ibu Anda. 

Seberapa banyak Anda dapat mengecilkan celana jeans Anda dan berapa lama mereka tetap akan seperti itu, tergantung pada ukuran dan bahan aslinya.

Anda kemungkinan besar akan memperoleh hasil terbaik dengan mengecilkan Anda jika ukurannya sudah mendekati ukuran yang tepat. 

Baca Juga: Lakukan 4 Tips Berikut Untuk Mengurangi Nafsu Makan Berlebih

"Mengecilkan satu ukuran ke bawah bisa Anda lakukan, namun jika lebih dari itu maka solusinya adalah menyerahkan ke penjahit," ungkap Hallie Abrams, Penata Gaya dan Pendiri The Wardrobe Consultant.

Cara mengecilkan celana jeans dengan mudah di rumah

Cara mengecilkan jeans Anda di pengering

Untuk mengecilkan celana jeans Anda di rumah, kuncinya adalah memanaskannya. Cara termudah adalah dengan mencuci dan mengeringkannya pada suhu terpanas. 

Cara mengecilkan jeans Anda dengan air mendidih

Teknik serupa menggantikan mesin cuci dengan panci berisi air mendidih di atas kompor, diikuti dengan pengeringan. Merebus celana jeans selama 20-30 menit lalu keringkan. Cara ini lebih cepat dibandingkan menggunakan mesin pengering. 

Jika celana jeans Anda memiliki satu area yang bermasalah seperti pinggang yang menganga atau area saku belakang yang melorot, maka pergilah ke penjahit. 

Baca Juga: 4 Manfaat Retinol Untuk Kulit Wajah, Bukan Cuma Bikin Awet Muda

Mengecilkan satu bagian pakaian dengan dua metode di atas bisa sangat sulit.  Selain itu jika celana Anda mengandung elastana untuk kelenturan, maka celana tersebut akan melar lagi. 

Demikian informasi cara mengecilkan celana jeans di rumah tanpa mesin jahit. Semoga informasi ini bermanfaat, ya, Moms.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Performa Baterai Xiaomi 14 Dibanding Rival: Skor ViserMark 48/100

Temukan manajemen baterai Xiaomi 14 yang lebih efisien dari pesaingnya di kelas flagship, meski kalah dalam durasi daya tahan dari Pixel 9 Pro XL.

5 Renovasi Dapur Ini Sebaiknya Dihindari Jika Ingin Rumah Cepat Laku saat Dijual

Cek yuk, 5 jenis renovasi dapur yang terlihat bagus tapi justru bikin harga rumah turun saat dijual, simak penjelasan pakarnya di sini.  

Resep Roti Daging China Viral: Sensasi Gurih Renyah Langsung dari Dapur

NIkmati sensasi gurih renyah roti daging China yang viral di Malaysia dan Singapura. Coba resep autentiknya untuk camilan spesial di rumah.  

Inspirasi 25 Ucapan Hari Terima Kasih Sedunia, Cocok untuk Media Sosial

Hari Terima Kasih Sedunia jatuh pada 11 Januari. Gunakan ucapan ini untuk mengungkapkan rasa syukur kepada orang-orang terdekat Anda.

Selamat Hari Tuli Nasional! Ini Ucapan Terbaik Dukung Komunitas Tunarungu

Kumpulan ucapan Hari Tuli Nasional 2026 inspiratif untuk membangun lingkungan yang ramah dan aksesibel bagi komunitas tuli.

40 Pedagang Jam Tangan Mewah Kumpul, Jual Beli Langsung di Sini

Memburu Richard Mille bekas atau Rolex langka? Pameran JWX-7 di Gandaria City dibuka 15-18 Januari. Cek detail cicilan dan tukar tambah.

11 Jus untuk Menambah Berat Badan yang Bisa Anda Coba

Intip daftar jus untuk menambah berat badan yang bisa Anda coba berikut, yuk!                       

Terungkap! Ini 7 Bumbu Dapur China Penuh Khasiat Kesehatan, Coba yuk

Ingin masakan lebih sehat? Temukan 7 rempah China yang bisa jadi penambah rasa sekaligus peningkat daya tahan tubuh Anda.

Skema Rent to Own Properti Digital: Kunci Harga Rumah Sekarang

BeliRumah.co rilis Rent to Own (RTO), cara baru beli rumah tanpa KPR. Harga properti dikunci dari awal, uang muka dicicil. Cek skema fleksibelnya!

7 Khasiat Konsumsi Seledri untuk Kesehatan Tubuh yang Jarang Diketahui

Apa saja khasiat konsumsi seledri untuk kesehatan tubuh yang jarang diketahui, ya? Cari tahu di sini, yuk!