M O M S M O N E Y I D
Santai

6 Rekomendasi Film Fashion Legendaris dari Masa Ke Masa, Sudah Nonton?

6 Rekomendasi Film Fashion Legendaris dari Masa Ke Masa, Sudah Nonton?
Reporter: Christ Penthatesia  |  Editor: Christ Penthatesia


MOMSMONEY.ID - Berikut ini adalah beberapa rekomendasi film yang memiliki tema fashion yang wajib ditonton pecinta fesyen.

Film dengan tema fashion merupakan salah satu film yang memiliki banyak penggemar. Sebab, penampilan gaya berpakaian yang bagus dalam filmnya.

Selain itu, cerita yang inspiratif dan menarik juga menjadi alasan banyaknya film yang mengangkat cerita dalam dunia fesyen.

Langsung simak daftar rekomendasi film bertema fashion yang tentu wajib ditonton penggemar fesyen ini, ya.

Baca Juga: Tampil Menawan di Saltburn, Tonton Juga 6 Film Rosamund Pike Ini Ya

Iris

Iris adalah sebuah film dokumenter yang mengangkat kisah tentang Iris Apfel. Ia merupakan salah satu sosok fashion ikon yang legendaris.

Walau dalam usia yang sudah tua, Iris bisa memberikan gambaran tentang dunia fesyen yang unik dan tak kenal usia yang bisa digunakan baik dalam usia tua maupun muda.

Clueless

Clueless adalah film fashion legendaris dari tahun 1990-an. Film ini mengikuti kisah Cher yang selalu menganggap dirinya adalah ratu sekolah.

Hingga akhirnya, ia harus menghadapi serangkaian permasalahan yang membuatnya belajar hal lain. Memiliki kisah yang ringan, film ini juga menampilkan banyak inspirasi berbusana dari tahun 1990-an yang bisa dicontoh.

Baca Juga: 5 Film Romantis Bertema LDR, Wajib Ditonton Pejuang Cinta Jarak Jauh

House of Gucci

Film dari tahun 2021 lalu ini juga mengangkat kisah dari dunia fesyen. Film ini merupakan sebuah film biografi yang menceritakan kehidupan keluarga Gucci. 

Patrizia Reggiani menikah dengan salah satu keluarga Gucci yang bergelimang kekayaan dan kemewahan busana. Hal tersebut membuatnya buta dan melakukan segala cara untuk menyelamatkan harta kekayaannya.

The Devil Wears Prada

Salah satu film fashion legendaris yang wajib ditonton pecinta fesyen adalah The Devil Wears Prada. Film ini akan menggambarkan kehidupan para pekerja di dunia fashion terutama dalam menghadapi editor yang galak. 

Kehidupan seorang asisten editor majalah fesyen pun juga terancam setelah ia menghadapi editor tersebut. Namun, ia tak menyerah dan melakukan banyak cara untuk tetap bisa bertahan menjalani karir yang telah ia impikan tersebut.

Baca Juga: Menangi Golden Globes, Ini 6 Daftar Film Populer Emma Stone

McQueen

Desainer fesyen dunia terkenal Lee Alexander McQueen merupakan salah satu ikon desainer yang legendaris dan dikenal oleh banyak fashion enthusiast. Kehidupan personal dan karier dari desainer ini akan diungkap secara perinci.

Mulai karier awalnya sebagai penjahit hingga ia meraih ketenaran dalam dunia fesyen.

Cruella

Cruella menjadi salah satu film fashion terkenal yang mengangkat kehidupan karakter Cruella de Vil dalam film 101 Dalmations.

Dalam film ini akan ditunjukkan tentang bagaimana Cruella menjalani kehidupannya untuk bisa menjadi salah satu fashion designer terkenal di London. Film fashion ini juga dikenal sebagai salah satu film fesyen yang memiliki kostum terbaik.

Populer dan punya penggemarnya sendiri, itulah daftar rekomendasi film bertema fashion yang wajib ditonton pecinta fesyen.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Promo J.CO Hemat Maksimal, Paket Minuman Favorit Berdua hingga Berlima Mulai 55 Ribu

Mau traktir teman di J.CO? Paket promo J.CO bundling minuman hemat ini bikin momen kumpul makin seru. Cek pilihannya di sini.

Peringatan Dini BMKG Cuaca Hari Ini (21/1): Awas Hujan Ekstrem di Jakarta Sekitarnya!

Peringatan dini BMKG cuaca hari ini Rabu (21/1) di Jabodetabek dengan status Awas hujan sangat lebat hingga ekstrem di wilayah berikut ini.

Psikis Terguncang, Kenali 4 Bahaya Ghosting untuk Kesehatan Mental

Menyalahkan diri sendiri setelah di-ghosting? Bukan salah Anda! Pahami efek psikologis ghosting dan langkah untuk pulih.  

Hemat Awal Tahun, Shihlin Tawarkan Promo New Year New Favorite Cuma Rp 30.000/Menu

Awal tahun, Shihlin tawarkan promo New Year New Favorite! Nikmati snack pilihan mulai Rp 30.000/menu. Cek syarat lengkapnya agar tak ketinggalan!

Waspada Tingkat Tinggi! Hujan dan Cuaca Ekstrem di Provinsi Ini Jelang Akhir Januari

BMKG memperkirakan, sebagian wilayah Indonesia mengalami peningkatan intensitas hujan dan cuaca ekstrem menjelang akhir Januari 2026.

Wajib Tonton Deretan Film Horor Asia Netflix Terbaru, Bikin Adrenalin Terpacu

Netflix punya deretan film Asia paling menyeramkan. Temukan yang pas untuk uji nyali Anda di artikel ini.  

6 Drakor Penyamaran Terbaik, Siap Ungkap Misteri dan Teka-Teki?

Pilihan drakor penyamaran ini jamin adegan mendebarkan. Dari murid sekolah hingga suami istri, siapakah yang paling lihai?

Jerawat Cepat Kempis, Ini Rahasia Pakai Obat Totol yang Benar

Ingin jerawat cepat hilang? Memakai obat totol yang salah justru bisa memperparah. Temukan panduan lengkap agar hasilnya maksimal.  

Indonesia Masters 2026 Terapkan Time Clock, Apa Itu dan Bagaimana Pengaruhnya?

Mulai hari pertama, Indonesia Masters 2026 menerapkan time clock. Ini dia detail aturan baru yang membatasi waktu antar reli permainan.

Simak Rekomendasi Teknikal Mirae Sekuritas untuk AMRT, SMDR & GOTO Rabu (2/1)

Mari simak rekomendasi teknikal dari Mirae Sekuritas untuk saham AMRT, SMDR & GOTO hari ini Rabu (2/1).