M O M S M O N E Y I D
Santai

Sinopsis Film Lupa Daratan saat Vino G Bastian Jadi Aktor yang Enggak Bisa Akting

Sinopsis Film Lupa Daratan saat Vino G Bastian Jadi Aktor yang Enggak Bisa Akting
Reporter: Christ Penthatesia  |  Editor: Christ Penthatesia


MOMSMONEY.ID - Bakal segera tayang di Netflix pada Desember 2025, yuk, intip sinopsis film Lupa Daratan di sini.

Di pengujung tahun 2025 ini, Netflix kembali akan merilis film Indonesia terbaru garapan Ernest Prakasa.

Dengan judul Lupa Daratan, film komedi ini adalah kolaborasi pertama Ernest dengan Netflix yang dibintangi oleh Vino G. Bastian.

“Saya gembira cerita terbaru ini dapat diwujudkan bersama talenta-talenta terbaik, terutama Vino G. Bastian yang ternyata lucu sekali dan menjadi teman diskusi yang asyik selama proses produksi Lupa Daratan,” ujar Ernest, dikutip dari laman resmi Netflix.

Ernest juga berharap bahwa melalui kerja sama dengan Netflix, diharapkan cerita ini dapat terus berkelana dan diterima oleh penonton di seluruh dunia.

Selain Vino G. Bastian, film Lupa Daratan juga dibintangi oleh Dea Panendra dan Agus Kuncoro sebagai bintangnya.

Baca Juga: 6 Film Tentang Adulthood Tampilkan Rumiitnya Kehidupan Dewasa

Sebelum nonton film Lupa Daratan di Netflix, simak dulu sinopsisnya di sini.

Lupa Daratan mengisahkan seorang aktor egosentris bernama Vino Agustian (Vino G. Bastian).

Ia dikenal sebagai aktor sombong, narsis, namun memiliki kiprah karier cemerlang di dunia perfilman Indonesia.

Hingga suatu ketika, tawaran membintangi film besar pun hadir untuknya. Namun, sebuah kejadian aneh malah menimpanya.

Secara tiba-tiba, Vino kehilangan kemampuan berakting tepat saat ia akan mendapatkan peran utama dalam sebuah film bergengsi.

Baca Juga: 5 Film Komedi Horor Indonesia Ini Seperti Agak Laen lo, Seram tapi Tetap Menghibur

Rasa panik mulai dirasakan Vino dan rasa penasaran dari orang-orang di sekitarnya juga mulai muncul karena peristiwa tersebut.

Apakah Vino bisa mengembalikan lagi kemampuan beraktingnya? Atau ia harus kehilangan kemampuan besarnya tersebut?

Perjalanan aktor top Vino Agustian dalam menghadapi kutukan kehilangan kemampuan aktingnya akan ditampilkan melalui film ini.

Lupa Daratan dijadwalkan tayang di Netflix pada tanggal 11 Desember 2025. Jangan lupa tonton, ya!

Selanjutnya: Jangan Terlewat, 5 Saham Pembagi Dividen Tetapkan Cum Date Pekan Ini!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Marak Penipuan Berkedok Pengiriman, Ini Imbauan dari J&T Cargo

​J&T Cargo mengedukasi pelanggan agar selalu melakukan verifikasi sebelum menanggapi pesan pengiriman.

Hindari Peretasan, Amankan WhatsApp dengan Fitur Rahasia Ini

Nomor HP terhubung ke rekening bank? Pastikan WhatsApp Anda aman dari peretas, ini cara melindungi semua aset digital Anda.

Rekor Tertinggi Baru, Harga Emas Hari Ini Tembus US$ 4.700 per troi ons

Kekhawatiran potensi perang dagang antara AS dan Eropa, mendorong harga emas hari ini memperbarui rekor tertinggi sepanjang.

Ingin Rambut Lembap Saat Musim Hujan, Ellips Hadirkan Hair Mask 1 Menit

​Ellips memperluas pilihan perawatan rambut dengan menghadirkan hair mask dalam kemasan jar 200 gram dirancang bekerja hanya dalam satu menit

HP Infinix Rp 4 Jutaan Pilih yang Mana? Cek Performa Gaming & Kamera

Pilih HP Infinix paling kencang untuk gaming dan multitasking. Prosesor gahar, RAM besar, cek spesifikasi lengkapnya di sini!

Fitur iOS 26: AI Saring Spam, Ponsel Lama Makin Canggih

Lupakan cara lama menggunakan iPhone. iOS 26 memperkenalkan fitur revolusioner yang wajib Anda coba.  

Promo Hypermart Weekday Periode 20-22 Januari 2026, Fiesta Crispy Bubble Diskon Besar

Cek dan manfaatkan katalog promo Hypermart Weekday periode 20-22 Januari 2026 untuk belanja hemat di hari kerja.

HP Murah Rp 2 Jutaan: Kamera Zoom 10x Rekam 4K, Konten Auto Cuan

Mencari HP murah dengan kamera zoom canggih? Poco M7 hingga Galaxy A15 tawarkan zoom 10x dan rekam 4K. 

Harga Spesial Promo Es Teler 77, Makan Bertiga Cuma Rp 70 Ribuan

Makan bertiga di Es Teler 77 hanya Rp 70 ribuan saja. Begini cara dapatkan voucher-nya agar tak ketinggalan promo spesial ini!

Daftar HP Xiaomi RAM 8GB: Performa Gaming Makin Ngebut, Anti Lag

Ingin tahu HP Xiaomi RAM 8GB mana yang paling kencang? Temukan rahasia di balik chipset dan fitur unggulan yang membuat performanya stabil.