M O M S M O N E Y I D
Bugar

Selain Susu, Ini 8 Makanan yang Ampuh Membantu Memperkuat Tulang

Selain Susu, Ini 8 Makanan yang Ampuh Membantu Memperkuat Tulang
Reporter: Helvana Yulian  |  Editor: Helvana Yulian


MOMSMONEY.ID - Tidak hanya susu, inilah beberapa makanan yang ampuh membantu memperkuat dan menjaga kesehatan tulang yang bisa Anda konsumsi.

Tulang berperan dalam menyediakan struktur, melindungi organ-organ, menahan otot, dan menyimpan kalsium.  

Seiring dengan bertambahnya usia, keadaan tulang juga akan terus berubah dan bisa mengalami penurunan kesehatan.   

Jika Anda tidak peduli terhadap kesehatan tulang, hal ini dapat merugikan pada kemudian hari.  

Demi memiliki tulang kuat, olahraga secara rutin penting untuk dilakukan dan mengonsumsi makanan sehat secara rutin juga.  

Dilansir dari Mayo Clinic, berikut ini beberapa makanan yang ampuh membantu memperkuat dan menjaga kesehatan tulang yang bisa Anda konsumsi, antara lain: 

Baca Juga: 5 Makanan Ini Baik untuk Menjaga Kesehatan Usus saat Berpuasa

1. Kacang kedelai

Bahan kedelai
Bahan kedelai

Makanan yang bisa membantu memperkuat tulang yang pertama adalah kacang kedelai. Kacang kedelai kaya akan vitamin yang berguna untuk menjaga kesehatan tulang.  

Kandungan yang ada dalam kedelai antara lain vitamin B, vitamin D, dan vitamin E. Kandungan susu kedelai lainnya adalah isoflavon dan phytoestrogen.  

2. Ikan salmon

Salmon
Salmon

Makanan yang bisa membantu memperkuat tulang yang kedua adalah ikan salmon. Ikan lezat ini diketahui mengandung asam lemak omega-3 dan vitamin D.  

Pastikan Anda memilih ikan salmon yang segar agar tidak tercemar berbagai bakteri dan menyebabkan penyakit.  

3. Bayam

Bayam
Bayam

Makanan yang bisa membantu memperkuat tulang yang ketiga adalah bayam. Salah satu makanan untuk tulang yang baik adalah bayam.  

Tidak hanya kandungan kalsiumnya, sayur bayam juga sangat menyehatkan dengan serat, zat besi, dan vitamin A.  

4. Tahu putih

tahu mentah
tahu mentah

Makanan yang bisa membantu memperkuat tulang yang keempat adalah tahu putih. Tahu putih ini ternyata baik untuk melindungi kesehatan tulang.  

Tahu putih memiliki kandungan kalsium dan isoflavon. Sifat estrogenik isoflavon memiliki efek sebagai antiosteoporosis, sehingga dapat membantu memperkuat tulang.  

5. Yogurt

Tofu Vanilla Yogurt
Tofu Vanilla Yogurt

Makanan yang bisa membantu memperkuat tulang yang kelima adalah yogurt. Yoghurt kaya akan vitamin D yang dibutuhkan tulang.  

Rajin mengonsumsi yoghurt tiap hari dapat membantu memenuhi kebutuhan kalsium Anda. Agar lebih sehat, pilih yoghurt yang plain dan tidak mengandung banyak gula.   

6. Buah jeruk 

Jeruk
Jeruk

Makanan yang bisa membantu memperkuat tulang yang keenam adalah buah jeruk. 

Satu buah jeruk mengandung sampai sekitar 88 mg vitamin C.  Tambahkan variasi buah jeruk ke dalam makanan Anda.

Selain menambahkan selera makan, buah jeruk juga mengandung vitamin C yang terbukti membantu mencegah keropos tulang.  

7. Ikan sarden

Sajian Ikan Sarden
Sajian Ikan Sarden

Makanan yang bisa membantu memperkuat tulang yang ketujuh adalah ikan sarden. Jika mencari makanan penguat tulang yang enak, ikan sarden salah satu jawabannya.  

Ikan yang begitu populer ini ternyata mengandung vitamin D dan kalsium yang tinggi. Cocok untuk mendukung kesehatan tulang.  

Anda bisa campurkan dengan hidangan pasta agar lebih nikmat. Bila khawatir dengan ikan sarden kalengan, Anda dapat memilih yang masih segar di pasaran.  

Baca Juga: 4 Masalah Kesehatan Berikut Bisa Terjadi jika Ibu Hamil Berpuasa, Simak

8. Chia seed, flaxseed, dan walnut

Perbedaan Chia Seed vs Biji Selasih
Perbedaan Chia Seed vs Biji Selasih

Makanan yang bisa membantu memperkuat tulang yang kedelapan adalah chia seed, flaxseed, dan walnut. Ketiganya sangat kaya akan omega-3 yang sangat bermanfaat untuk tulang.  

Menurut penelitian, asam lemak omega-3 dapat mencegah kehilangan massa otot dan tulang keropos selama proses penuaan.  

Seimbangkan pola makan, olahraga, dan istirahat agar penerapan gaya hidup sehat berjalan maksimal. 

Itulah beberapa makanan yang ampuh membantu memperluat dan menjaga kesehatan tulang yang bisa Anda konsumsi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Katalog Promo JSM Alfamidi Periode 14-16 November 2025, Diskon Pesta Mangga!

Cek dan manfaatkan promo JSM Alfamidi periode 14-16 November 2025 untuk belanja hemat selama akhir pekan ini.

iPhone 17 Pro Usung Kamera Telefoto Zoom Optik 4x yang Nggak Ada di iPhone Air

 iPhone 17 Pro punya lensa telefoto yang tidak ada di iPhone Air. Ada empat ponsel baru yang ditawarkan iPhone 17, Pro, Pro Max dan iPhone Air.

7 Negara Terbaik untuk Liburan Natal: Jepang hingga Islandia Semua Penuh Keajaiban

Sederet negara ini jadi tujuan yang cocok untuk menghabiskan liburan Natal. Mulai dari Tokyo Jepang sampai Islandia hadirkan keajaiban.

Harga Emas Antam Hari Ini Jumat 14 November 2025 Naik

Harga dasar emas batangan Antam ukuran 1 gram dibanderol Rp 2.398.000 pada Jumat pagi (14/11), naik Rp 2.000 dibanding Kamis pagi  (13/11).

IHSG Diprediksi Menguat, Ini Rekomendasi Saham BRI Danareksa Sekuritas Jumat (14/11)

IHSG berpeluang menguat pada perdagangan Jumat (14/11), setelah terkoreksi pada sesi sebelumnya. Ini rekomendasi saham BRI Danareksa Sekuritas​

Promo Gokana x Blu 11-14 November, Nikmati Menu Favorit dan Dapatkan Cashback 50%

Gokana hadirkan promo spesial dengan Blu dari 11-14 November. Anda bisa menikmati menu favorit Gokana dan mendapat cashback sampai 50%.  

Kumpulan Ucapan HUT Brimob 2025 Penuh Apresiasi dan Dedikasi

Ucapan HUT Brimob 2025 ini dapat Anda gunakan untuk memberi apresiasi atas dedikasi dan pengabdian pasukan Brimob Polri.​  

Ramalan Zodiak Keuangan dan Karier Hari Ini Jumat 14 November 2025: Ada Energi Besar!

Berikut ramalan zodiak hari ini Jumat, 14 November 2025, dinamika dunia kerja dan keuangan sangat dipengaruhi oleh energi kolaboratif.

IHSG Berpotensi Menguat, Ini Rekomendasi Saham BNI Sekuritas Jumat (14/11)

IHSG berpotensi menguat pada perdagangan Jumat (14/11), setelah ditutup melemah pada sesi sebelumnya.​ Simak rekomendasi saham BNI Sekuritas​

Cek Proyeksi IHSG dan Rekomendasi Saham dari Mirae Hari Ini (14/11)

 Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diperkirakan cukup lesu hari ini. Jikapun menguat, akan terbatas.