M O M S M O N E Y I D
Santai

Reza Rahardian : Indonesia Bisa Jadi Pemain Film Besar di Pasar Global

Reza Rahardian : Indonesia Bisa Jadi Pemain Film Besar di Pasar Global
Reporter: Francisca Bertha Vistika  |  Editor: Francisca bertha


MOMSMONEY.ID - Dengan makin banyaknya film Indonesia yang diputar di Internasional, Reza Rahardia optimistis bahwa perfilman Indonesia akan semakin maju. 

Visinema mengumumkan bahwa kedua filmnya yakni 24 Jam Bersama Gaspar dan Ali Topan bakal diputar perdana di Busan International Film Festival 2023. 

Ini menjadi salah satu bukti bahwa film Indonesia memiliki kualitas yang bisa dibilang diminati pasar internasional. Apalagi bisa diterima di Korea yang mana sekarang ini menjadi primadona banyak negara untuk film atau series. 

Dalam acara Visinema Goes To Busan, Reza Rahadian, aktor “24 Jam Bersama Gaspar” yaitu film yang akan dibawa ke Busan dan juga sebagai Ketua Komite
Festival Film Indonesia menyatakan optimisme yang sama terhadap potensi industri film Indonesia.

Baca Juga: 5 Film Indonesia Baru Tayang di Bioskop, dari Petualangan Sherina 2 sampai Sleep Call

Sejauh ini sudah ada 147 film Indonesia yang siap tayang tahun ini. Hal ini menandakan resiliensi Indonesia yang sempat ditantang saat pandemi, dan sekarang sudah bangkit dan berkarya lebih dari sebelumnya.

Resiliensi ini, ditambah potensi pasar yang besar dan perkembangan pesat talenta filmmaker Indonesia. 

"Saya jadi makin yakin bahwa Indonesia tidak hanya bisa jadi pasar bagi film internasional, tapi jadi pemain besar di industri global," kata Reza

 Harapannya setelah mendapat pengakuan dari festival film sebesar Busan, ke depannya perfilman Indonesia, termasuk filmmakers yang ada di baliknya akan makin jadi perhatian industri film global. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Hari Terakhir Promo Hemat HokBen KA99ET Bank Saqu & 15 Tahun Chatime Diskon Spesial

Promo HokBen dan Chatime kompak beri harga spesial hari ini. Mulai dari Hoka Hemat Rp9.900 hingga Milk Tea Rp15.000. 

Promo Whoosh Libur Isra Miraj 2026: Tiket Murah untuk Long Weekend sampai 18 Januari

Whoosh hadirkan promo libur Isra Miraj 2026. Ada tiket murah untuk perjalanan liburan Anda dengan periode pemesanan 14-18 Januari.

Daftar HP Murah Spek Dewa Harga 4 Juta: Ada yang Tawarkan Baterai Jumbo 7300 mAh

Membeli HP 4 jutaan ternyata bisa dapat spek dewa, baterai 7300 mAh dan AnTuTu 1,5 juta. Ada selisih performa yang harus diwaspadai sebelum beli.

Waspadai Profit Taking, Ini Rekomendasi Saham BRI Danareksa Sekuritas Kamis (15/1)

IHSG rawan mengalami koreksi pada perdagangan Kamis (15/1/2026).​ Berikut rekomendasi saham pilihan BRI Danareksa Sekuritas​ hari ini.

Naik, Harga Emas Antam Hari Ini Kamis (15/1) Kembali Ukir Rekor Tertinggi Baru

Harga emas Antam hari ini ukuran 1 gram dibanderol Rp 2.675.000 Kamis (15/1/2026), naik Rp 10.000 dibanding harga Rabu (14/1/2026).

IHSG Berpotensi Terkoreksi, Simak Rekomendasi Saham BNI Sekuritas Kamis (15/1)

IHSG diproyeksikan terkoreksi pada perdagangan Kamis (15/1/2026).​ Cek daftar rekomendasi saham pilihan BNI Sekuritas​ untuk hari ini.

Masih Lanjut Menguat, Simak Rekomendasi Saham MNC Sekuritas Kamis (15/1)

IHSG masih memiliki peluang melanjutkan penguatan pada perdagangan Kamis (15/1/2026​). Simak rekomendasi saham pilihan MNC Sekuritas​ hari ini.

Ramalan 12 Zodiak Keuangan dan Karier Hari Ini Kamis 15 Januari 2026

Simak ramalan zodiak keuangan dan karier hari ini Kamis 15 Januari 2026, lengkap peluang kerja, strategi, dan arah profesional Anda.

16 Januari Libur Apa? Cek Jawabannya di Sini dan Makna Perayaannya

Libur Isra Miraj jatuh pada 16 Januari 2026. Ini adalah libur nasional kedua di Januari. Simak daftar lengkap tanggal libur 3 hari berturut-turut.

AnTuTu 825 Ribu: Ini Rahasia Poco M8 Tetap Dingin Saat Main Game Berat

Ponsel baru Poco M8 diklaim tertipis di seri M, tebal hanya 7,35 mm. Tapi, fitur layar lengkung 3D & Snapdragon 6 Gen 3 yang jadi daya tarik utama