M O M S M O N E Y I D
Hemat

Promo McD Terbaru 2023, Menu Baru Double Choco Pie hingga Paket Cepat Drive Thru

Promo McD Terbaru 2023, Menu Baru Double Choco Pie hingga Paket Cepat Drive Thru
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Ada banyak menu-menu terbaru yang tersedia pada Promo McD terbaru 2023 khusus selama edisi Puasa dan Lebaran kali ini.

Promo McD menawarkan 3 menu terbaru, yaikni menu Double Choco Pie, Paket Cepat Drive Thru McD, dan Iced Coffee Caramel Macchiato.

Promo McD Terbaru 2023
Promo McD Terbaru 2023

Baca Juga: Hadir Kembali! Promo Menu Baru McD 2023, Ayam Gulai McD dan Hershey’s McFlurry

1. Double Choco Pie

Double Choco Pie merupakan 1 dari 3 menu baru yang hadir di Promo McD kali ini.

Menu ini berisi pie cokelat renyah yang didalamnya terdapat lelehan cokelat ala Belgia yang hadir dalam 2 porsi sekaligus

Adapun menu baru lainnya bernama Double Choco Pie A la Monde, yakni perpaduan antara 2 pie cokelat Belgia bersama es krim vanilla dengan saus cokelat ataupun stroberi yang dapat di-request.

Promo McD Terbaru 2023 Double Choco Pie
Promo McD Terbaru 2023 Double Choco Pie

Baca Juga: Promo McD April 2023, Tersedia Gratis Amplop Lebaran Khas McD yang Menggemaskan

Double Choco Pie dibanderol dengan harga Rp 17.000. Sementara Double Choco Pie A la Monde Stroberi/Cokelat dibanderol dengan harga Rp 23.500.

Baik menu Double Choco Pie maupun Double Choco Pie A la Monde pada Promo McD terbaru 2023 ini, keduanya sudah tersedia pada pembelian langsung ke store McD terdekat, maupun via McDelivery, GrabFood, GoFood, dan ShopeeFood.

Menu baru Double Choco Pie di Promo McD terbaru 2023 tersedia mulai 12 April-31 Mei 2023.

Baca Juga: Promo McD Maret-Mei 2023, Menu Berbuka Puasa Isi 3 Ayam Gulai dan 3 McFlurry Oreo

2. Paket Cepat Drive Thru McD

Promo McD Terbaru 2023 Paket Cepat Drive Thru McD
Promo McD Terbaru 2023 Paket Cepat Drive Thru McD

Paket Cepat Drive Thru McD merupakan menu ke-2 dari 3 menu baru yang hadir di Promo McD.

Paket Cepat Drive Thru McD menyediakan menu 3 Ayam + 2 Nasi ukuran medium + 2 McFlurry Oreo yang dibanderol dengan harga hemat menjadi hanya Rp 66.364. Harga ini belum termasuk pajak dan biaya takeaway.

Khusus untuk 3 menu ayam McD, tersedia pilihan Krispy atau Spicy, beserta potongan ayam yang dapat di-request, bergantung pada persediaan stok masing-masing restoran.

Sesuai dengan nama paketnya, Paket Cepat Drive Thru McD ini hanya khusus berlaku pada pembelian drive thru saja. Promo McD yang satu ini tidak dapat dibeli pada sistem pembelian lainnya.

Baca Juga: Promo KFC x Indomaret April-Mei 2023, Beli Coca Cola Free Menu Combo KFC

3. Iced Coffee Caramel Macchiato

Promo McD Terbaru 2023 Iced Coffee Caramel Macchiato
Promo McD Terbaru 2023 Iced Coffee Caramel Macchiato

Iced Coffee Caramel Macchiato merupakan menu baru terakhir yang tersedia pada Promo McD terbaru 2023.

Iced Coffee Caramel Macchiato merupakan menu es kopi favorit dari 100% biji kopi Arabika asli dengan sentuhan cita rasa vanilla dan karamel yang manis.

Baca Juga: Promo Burger King 1-30 April 2023, Kupon April Ayam-Es Krim Diskon Mulai Rp 6.000

Ada juga berbagai jenis topping yang tersedia seperti jelly maupun es krim.

Iced Coffee Caramel Macchiato hadir dalam 4 varian berbeda:

  1. Iced Coffee Caramel Macchiato
  2. Iced Coffee Caramel Macchiato Jelly Float
  3. Iced Coffee Caramel Macchiato Float
  4. Iced Coffee Caramel Macchiato Jelly

Baca Juga: Promo Pizza Hut Menu Baru 2023, Twist n Dip Pizza Rp 125.000

Menu-menu Iced Coffee Caramel Macchiato pada Promo McD di atas dibanderol dengan harga Rp 22.000-an.

Menu baru Iced Coffee Caramel Macchiato tersedia dan dapat dibeli mulai April-31 Mei 2023. Menu ini dapat dibeli pada pembelian langsung, drive thru, maupun pembelian online.

Itulah 3 menu baru: Double Choco Pie, Paket Cepat Drive Thru McD, dan Iced Coffee Caramel Macchiato yang tersedia pada Promo McD terbaru 2023. Dapatkan ketiganya sekarang juga.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

10 Kebiasaan yang Bikin Rumah Anda Bau dan Ini Cara Mudah Mengatasinya

Simak kebiasaan sehari hari yang ternyata bikin rumah bau dan temukan cara praktis agar udara di rumah makin segar dan nyaman.

8 Cara Membuat Tamu Terkesima saat Lihat Perubahan Teras Depan Rumah Anda

Berikut cara membuat teras depan rumah Anda jadi lebih rapi dan lebih berkesan, agar tamu merasa disambut sejak langkah pertama datang.

Chelsea vs Barcelona (26/11): Prediksi Duel Raksasa Eropa Menuju Babak 16 Besar

Prediksi Chelsea vs Barcelona padaRabu 26 November 2025 pukul 03.00 WIB, dalam ketatnya persaingan fase liga Liga Champions musim ini.  

Manchester City vs Bayer Leverkusen (26/11): Prediksi Skor dan Berita Terbaru

Prediksi Manchester City vs Bayer Leverkusen pada Rabu 26 November 2025 pukul 03.00 WIB yang jadi ajang gengsi di Liga Champions.   

Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (26/11), Hujan Sangat Lebat Guyur Provinsi Ini

BMKG memberikan peringatan dini cuaca besok Rabu 26 November 2025 dan Kamis 27 November 2025 hujan lebat hingga ekstrem di provinsi berikut ini.

4 Manfaat Rosemary Oil untuk Wajah, Jerawat Jadi Cepat Sembuh!

Selain bagus untuk rambut, rosemary oil juga bermanfaat untuk wajah. Berikut 4 manfaat rosemary oil untuk wajah.  

Promo Indomaret Beli 1 Gratis 1 dan Beli 2 Gratis 1, Berlaku sampai 26 November 2025

Cek Promo Berhadiah Indomaret periode 13-26 November 2025 di sini, ada Beli 1 Gratis 1 dan Beli 2 Gratis 1.  

Buah Mangga Bagus untuk Diet atau Tidak? Ini Jawabannya

Sebenarnya, buah mangga bagus untuk diet atau tidak, ya? Intip jawabannya di sini, yuk!                

Promo The Body Shop Payday 25-27 November 2025, Eyeliner-Body Mist Diskon 50%

Promo The Body Shop November Payday Diskon s/d 50% Periode 25-27 November 2025, cek di sini sebelum belanja.

12 Warna Lipstik yang Cocok Berdasarkan Zodiak, Lipstik Nude Cocok untuk Siapa?

Warna lipstik bisa mencerminkan zodiak Anda, lo. Berikut 12 warna lipstik yang cocok berdasarkan zodiak.