Santai

Peringatan Dini Cuaca Besok (23/8) Hujan Lebat, Status Provinsi Ini Waspada Bencana

Peringatan Dini Cuaca Besok (23/8) Hujan Lebat, Status Provinsi Ini Waspada Bencana

MOMSMONEY.ID - Peringatan dini BMKG cuaca besok Jumat (23/8) berbasis dampak hujan lebat dengan kategori Waspada bencana di provinsi berikut ini.

"Waspada terhadap bencana hidrometeorologi dampak dari potensi hujan lebat," tulis BMKG dalam akun Instagram resminya, dikutip kamis (22/8).

Info saja, bencana hidrometeorologi akibat dampak hujan lebat, seperti banjir dan tanah longsor.

Provinsi yang berpotensi mengalami hujan lebat dengan kategori Waspada bencana hidrometeorologi:

Baca Juga: Musim Kemarau Panas Terik, Cuaca Hujan Lebat di Provinsi Ini 20-27 Agustus 2024

  • Aceh
  • Sumatra Utara
  • Sumatra Barat
  • Jambi
  • Bengkulu
  • Kalimantan Barat
  • Kalimantan Tengah
  • Kalimantan Selatan
  • Kalimantan Utara
  • Sulawesi Barat
  • Sulawesi Utara
  • Sulawesi Tengah
  • Sulawesi Selatan
  • Maluku
  • Maluku Utara
  • Papua Barat Daya
  • Papua Pegunungan
  • Papua Selatan

Baca Juga: Hujan Turun di Daerah Ini, Simak Prakiraan Cuaca di Jabodetabek Sepanjang Pekan Ini

Kemudian, kabupaten dan kota yang berpotensi mengalami hujan lebat dengan kategori Waspada bencana hidrometeorologi antara lain:

  • Aceh Tenggara
  • Kota Subulussalam
  • Nias Utara
  • Mandailing Natal
  • Pasaman Barat
  • Padang Pariaman
  • Agam
  • Merangin
  • Kerinci
  • Rejang Lebong
  • Seluma
  • Kota Bengkulu
  • Kota Pontianak
  • Kota Singkawang
  • Sintang
  • Kotawaringin Timur
  • Barito Timur
  • Tabalong
  • Bulungan
  • Kota Tarakan
  • Mamasa
  • Mamuju
  • Majene
  • Bolaang Mongondow Selatan
  • Bolaang Mongondow
  • Poso
  • Sigi
  • Toli-Toli
  • Luwu Utara
  • Luwu
  • Seram Bagian Timur
  • Maluku Tengah
  • Halmahera Selatan
  • Kota Tidore Kepulauan
  • Kota Sorong
  • Sorong
  • Nduga
  • Yahukimo
  • Asmat
  • Merauke

Peringatan dini cuaca besok hujan lebat dengan kategori Waspada bencana tersebut berlaku mulai Jumat, 23 Agustus 2024 pukul 07.00 hingga Sabtu, 24 Agustus 2024 pukul 07.00.

Selanjutnya: PMI Uni Eropa Melaju Lebih Kencang dari Proyeksi Ekonom

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News