M O M S M O N E Y I D
Santai

Jangan Lupa Tonton, 3 Film Bioskop Indonesia Terbaru Tayang Desember 2023

Jangan Lupa Tonton, 3 Film Bioskop Indonesia Terbaru Tayang Desember 2023
Reporter: Christ Penthatesia  |  Editor: Christ Penthatesia


MOMSMONEY.ID - Siap-siap, ada beberapa judul film Indonesia terbaru yang dijadwalkan tayang bulan Desember 2023.

Menjelang bulan Desember 2023, ada beragam judul film Indonesia baru dari beragam genre yang akan tayang di bioskop.

Catat tanggalnya, ini daftar beberapa judul film Indonesia terbaru yang bisa ditonton di seluruh bioskop Indonesia mulai Desember 2023:

Baca Juga: Mengerikan, 5 Film Berlatar Laut Ini Tampilkan Ganasnya Lautan

Rumah Masa Depan

Diadaptasi dari sebuah sinetron jadul tahun 1980-an, film Rumah Masa Depan tayang dengan versi filmnya di tanggal 7 Desember 2023.

Film yang dibintangi Laura Basuki ini mengambil cerita tentang konflik rumah tangga umum. Kisahnya mengikuti seorang menantu perempuan yang tinggal di rumah mertuanya.

Keduanya tidak akur sehingga banyak cekcok terjadi setiap harinya.

Siksa Neraka

Tayang di bioskop mulai 14 Desember 2023, film ini adalah film horor garapan sutradara Anggy Umbara. Film ini dibintangi oleh Safira Ratu Sofya, Kiesha Alvaro, dan Ariyo Wahab.

Baca Juga: 5 Film Aktris Gal Gadot dari Beragam Genre, Tertarik Nonton?

Ceritanya mengikuti pengalaman horor empat saudara anak seorang ustad muda yang terpandang. Suatu malam, mereka terjebak di sebuah alam lain, yaitu neraka penuh siksa yang sering diceritakan oleh bapaknya.

Hamka & Siti Raham Vol.2

Merupakan film kedua dari film Buya Hamka, sekuel berjudul Hamka & Siti ini akan mulai tayang di bioskop pada 21 Desember 2023. Dalam film keduanya ini akan lebih berfokus pada hubungan Buya Hamka dan Siti Raham.

Terutama, menampilkan kesabaran dan kesetiaan Siti Raham saat Buya Hamka dituduh mengkhianati pemerintah.

Film kedua garapan Fajar Bustomi ini masih dibintangi oleh Vino G. Bastian dan Laudya Chyntia Bella sebagai pemeran utamanya.

Jangan lupa ditonton semua, itulah tadi beberapa judul film Indonesia terbaru yang dijadwalkan tayang di bioskop mulai Desember 2023.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (12/1) Jabodetabek, Hujan Lebat di Daerah Ini

Peringatan dini BMKG cuaca besok Senin (12/1) dan Selasa (12/1) di Jabodetabek hujan lebat dan angin kencang di wilayah berikut ini.

Provinsi Ini Dilanda Hujan Sangat Lebat, Cek Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (12/1)

BMKG merilis peringatan dini cuaca besok Senin 12 Januari 2026 dan Selasa 13 Januari 2026 hujan sangat lebat dan lebat di provinsi berikut ini.

Fres & Natural Kolaborasi dengan Vilo Gelato, Tawarkan Wangi Baru untuk Anak Muda

​Kebutuhan anak muda akan wewangian yang fresh, manis, dan nyaman mendorong Fres & Natural menghadirkan inovasi baru dalam Dessert Collection.

Dari Spelling Bee ke Prestasi Akademik, Begini Cara Anak Mengasah Bahasa Inggris

​Lebih dari sekadar lomba mengeja, Spelling Bee menjadi ruang belajar anak mengasah bahasa, mental, dan kesiapan akademik.

12 Kebiasaan di Malam Hari yang Bikin Susah Kurus, Apa Saja?

Ternyata ini, lho, kebiasaan di malam hari yang bikin susah kurus. Pejuang diet harus hindari, ya!  

7 Alasan Ilmiah Mengapa Manfaat Memancing Ampuh Redakan Stres dan PTSD

Rutin memancing dapat meningkatkan kesabaran, menambah asupan Vitamin D, dan melatih kekuatan tubuh? Simak manfaat memancing lengkapnya di sini.

Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Minggu (11/1/2026) Kompak Naik

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Minggu (11/1/2026) kompak naik. Emas Galeri 24 1 gram (gr) jadi Rp 2.622.000, emas UBS 1 gr Rp 2.676.000

Stop Menunda! Terapkan 4 Trik Psikologis Ini untuk Lawan Procrastination

Ingin lebih produktif? Terapkan 4 strategi dari para ahli untuk meminimalisir procrastination dan menyelesaikan kewajiban tepat waktu.

15 Makanan Diet yang Mengenyangkan untuk Mengganti Nasi

Ini dia beberapa makanan diet yang mengenyangkan untuk mengganti nasi. Kira-kira ada apa saja?          

Cara Bersihkan Emas Titanium yang Kusam agar Kembali Kuning dan Terlihat Segar

Emas titanium tampak kusam? Simak panduan ini untuk membersihkan dan merawatnya agar kembali kuning dan nyaman dipakai sehari-hari.