M O M S M O N E Y I D
Keluarga

Jadwal Kalender Bulan April 2024 dari Tanggal Merah hingga Libur Nasional Idul Fitri

Jadwal Kalender Bulan April 2024 dari Tanggal Merah hingga Libur Nasional Idul Fitri
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Kalender bulan April 2024 berisi Libur Nasional Hari Raya Lebaran, Cuti Bersama Lebaran, hingga tanggal merah yang patut Anda ketahui.

Total terdapat sebanyak 17 hari Libur Nasional dan 10 hari Cuti Bersama di tahun 2024 yang telah ditetapkan oleh Pemerintah. Ini termasuk juga Cuti Bersama Lebaran 2024 yang mengisi selama 4 hari lamanya.

Keputusan Libur Nasional & Cuti Bersama dalam Kalender 2024 ini telah ditetapkan oleh Pemerintah melalui Surat Keputusan Bersama (SKB 3 Menteri) tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2024.

Baca Juga: 6 Tips Meninggalkan Rumah dengan Aman saat Mudik Lebaran 

“Penetapan hari libur nasional dan cuti bersama tahun 2024 dimaksudkan sebagai pedoman bagi masyarakat, sektor ekonomi, dan sektor swasta yang lain agar bisa merancang aktivitasnya,” kata Muhadjir dalam laman kemenag.go.id.

Inilah jadwal Kalender 2024 yang terdiri atas Hari Libur Nasional 2024 hingga Cuti Bersama 2024, selengkapnya.

Kalender April 2024
Kalender April 2024

Baca Juga: Antisipasi Tertinggal, Ini 7 Barang yang Wajib Dibawa saat Mudik Berlangsung

Libur Lebaran & Cuti Bersama April 2024

Total terdapat sebanyak 10 hari libur bagi para karyawan & PNS. Dikutip melalui Kompas.tv, inilah daftar libur Lebaran & Cuti Bersama di bulan April 2024 ini.

  • Sabtu, 6 April 2024: Libur weekend
  • Minggu, 7 April 2024: Libur weekend
  • Senin, 8 April 2024: Cuti Bersama Lebaran 2024
  • Selasa, 9 April 2024: Cuti Bersama Lebaran 2024
  • Rabu, 10 April 2024: Libur Lebaran 2024
  • Kamis, 11 April 2024: Libur Lebaran 2024
  • Jumat, 12 April 2024: Cuti Bersama Lebaran 2024
  • Sabtu, 13 April 2024: Libur weekend
  • Minggu, 14 April 2024: Libur weekend
  • Senin, 15 April 2024: Cuti Bersama Lebaran 2024

Baca Juga: 6 Tips Mudik Lancar Anti Rewel Meski Membawa Anak Kecil dan Bayi

Libur Nasional Tahun 2024

Inilah deretan tanggal Libur Nasional dalam Kalender 2024 yang dikutip melalui Kominfo.go.id.

  • 1 Januari: Tahun Baru 2024 Masehi
  • 8 Februari: Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW
  • 10 Februari: Tahun Baru Imlek 2575 Kongzili
  • 11 Maret: Hari Suci Nyepi Tahun Baru Saka 1946
  • 29 Maret: Wafat Isa Al Masih
  • 31 Maret: Hari Paskah
  • 10-11 April: Hari Raya Idulfitri 1445 Hijriah
  • 1 Mei: Hari Buruh Internasional
  • 9 Mei: Kenaikan Isa Al Masih
  • 23 Mei: Hari Raya Waisak 2568 BE
  • 1 Juni: Hari Lahir Pancasila
  • 17 Juni: Hari Raya Iduladha 1445 Hijriah
  • 7 Juli: Tahun Baru Islam 1446 Hijriah
  • 17 Agustus: Hari Kemerdekaan Republik Indonesia
  • 16 September: Maulid Nabi Muhammad SAW
  • 25 Desember: Hari Raya Natal

Baca Juga: Tips Meninggalkan Kucing Sendirian di Rumah saat Mudik, Cek 7 Hal Penting Ini

Cuti Bersama 2024

Selain libur nasional, ada pula Cuti Bersama pada Kalender 2024, termasuk cuti bersama Lebaran yang tersedia selama 4 hari lamanya. Dikutip dari Kominfo.go.id, ini dia selengkapnya.

  • 9 Februari: Tahun Baru Imlek 2575 Kongzili
  • 12 Maret: Hari Suci Nyepi Tahun Baru Saka 1946
  • 8, 9 12, 15 April: Hari Raya Idulfitri 1445 Hijriah
  • 10 Mei: Kenaikan Isa Al Masih
  • 24 Mei: Hari Raya Waisak
  • 18 Juni: Hari Raya Iduladha 1445 Hijriah
  • 26 Desember: Hari Raya Natal

Itulah jadwal kelender bulan April 2024, khususnya Hari Raya Lebaran, Cuti Bersama Lebaran, hingga tanggal merah di bulan tersebut.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

5 Pantangan saat Menghadapi Anak Tantrum, Ini Solusi agar Si Kecil Kembali Tenang

Anak sering tantrum? Ada 5 pantangan saat menghadapi anak tantrum yang harus Moms tahu. Simak informasinya di sini.

GENTLY Baby Hadirkan Multipurpose Balm untuk Bantu Atasi Masalah Kulit Anak

Telah teruji dermatologi, GENTLY Baby Multipurpose Balm diklaim aman untuk kulit bayi. Ketahui manfaat lengkapnya sekarang!

Peringatan Dini Cuaca Besok (30/1), Hujan Amat Deras Guyur Provinsi Ini

BMKG memberikan peringatan dini cuaca besok Jumat 30 Januari 2026 dengan status Siaga hujan sangat lebat di provinsi berikut ini.

Hujan Sangat Lebat di Daerah Ini, Peringatan Dini BMKG Cuaca Besok (30/1) Jabodetabek

Peringatan dini BMKG cuaca besok Jumat (30/1) dan Sabtu (31/1) di Jabodetabek dengan status Siaga hujan sangat lebat di wilayah berikut ini.

Ramalan Zodiak Keuangan dan Karier Besok Jumat 30 Januari 2026, Waktunya Bergerak

Berikut ramalan 12 zodiak keuangan dan karier besok Jumat 30 Januari 2026 mulai dari peluang kerja, strategi tim, dan arah karier terbaru.

6 Risiko Konsumsi Minuman Elektrolit Terlalu Banyak, Bikin Tekanan Darah Tinggi!

Ada beberapa risiko konsumsi minuman elektrolit terlalu banyak, lo. Apa sajakah itu? Cek di sini, yuk!

Hasil Thailand Masters 2026, 3 Ganda Putri Indonesia Tembus Babak 8 Besar

Hasil Thailand Masters 2026 Babak 16 Besar Kamis (29/1), tiga ganda putri Indonesia susul tiga tunggal putra ke perempatfinal.

Promo Es Krim Indomaret sampai 4 Februari 2026, Haku Almond Beli 2 Hemat Banyak!

Promo Ice Cream Fair Indomaret cuma sampai 4 Februari 2026. Berbagai merek es krim diskon besar. Jangan lewatkan kesempatan ini!

Naik Fantastis, Harga Emas Hari Ini Rekor Tertinggi di atas US$ 5.500

Harga emas memperpanjang reli sembilan hari, yang dipicu pelemahan dollar dan pelarian investor dari obligasi pemerintah dan mata uang.

Kebutuhan Ramadan Aman! Indomaret Banjir Diskon Sirup dan Biskuit sampai 4 Februari

Promo Indomaret Sambut Ramadan tawarkan biskuit dan sirup diskon besar. Jangan lewatkan kesempatan belanja hemat hingga 4 Februari 2026!