M O M S M O N E Y I D
Santai

Hers Protex Hadirkan Varian Baru, Sekaligus Ajak Para Perempuan untuk Berdonasi

Hers Protex Hadirkan Varian Baru, Sekaligus Ajak Para Perempuan untuk Berdonasi
Reporter: Francisca Bertha Vistika  |  Editor: Francisca bertha


MOMSMONEY.ID -  Selain meluncurkan varian baru, Hers Protex Naturals Daun Sirih, merek pembalut milik WINGS Group Indonesia, mengajak sesama perempuan Indonesia untuk berdonasi pembalut ke daerah Nusa Tenggara Timur melalui kampanye Hers for Her.

Tak hanya donasi, inisiatif ini dilakukan Hers Protex bersama organisasi nirlaba Yayasan Plan International Indonesia (Plan Indonesia) yang bergerak di bidang kesetaraan hak perempuan untuk mengangkat pemahaman seputar kebersihan menstruasi.

Sebanyak lebih dari 1.200 pack pembalut Hers Protex Naturals Daun Sirih didonasikan beserta materi edukasi manajemen kebersihan menstruasi bagi perempuan usia remaja hingga dewasa di Desa Nagekeo, NTT (19/7).

Zuniatmi selaku Program Implementation Area Manager Plan Indonesia, menjelaskan bahwa berdasarkan temuan kami pada 2018 bersama the SMERU Research Institute, sebanyak 63% orang tua anak SD dan SMP tidak pernah menjelaskan tentang menstruasi kepada anak perempuannya. Di sana masih terdapat ketimpangan akses sanitasi di berbagai wilayah serta beragam tabu yang berkaitan dengan menstruasi.

Baca Juga: Redakan Kram Menstruasi dengan 4 Cara Mudah Ini! Dijamin Langsung Berkurang!

"Oleh karena itu, kontribusi untuk mewujudkan kesetaraan dalam manajemen kebersihan menstruasi sangat krusial. Salah satunya melalui kolaborasi kami bersama Hers Protex untuk ketersediaan produk pembalut yang aman dan berkualitas saat menstruasi," katanya.

Varian baru pembalut Hers Protex Naturals Daun Sirih yang memiliki keunggulan anti lembap dan bau diluncurkan bersamaan dengan kampanye Hers for Her di momentum Hari Kebersihan Menstruasi Sedunia.

Vania Harista sebagai Brand Manager Hers Protex mengatakan bahwa dengan produk Hers Protex Naturals Daun Sirih, pihaknya berharap dapat mewujudkan menstruasi anti risih bagi seluruh perempuan di Indonesia.

"Melalui kampanye Hers for Her yang berkolaborasi dengan Plan International Indonesia, Hers Protex ingin mengajak para perempuan menerapkan kebiasaan menstruasi yang baik sambil berdonasi pembalut untuk memudahkan akses produk sanitasi bagi sesama perempuan di Indonesia,” ungkap Vania

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

40 Pedagang Jam Tangan Mewah Kumpul, Jual Beli Langsung di Sini

Memburu Richard Mille bekas atau Rolex langka? Pameran JWX-7 di Gandaria City dibuka 15-18 Januari. Cek detail cicilan dan tukar tambah.

11 Jus untuk Menambah Berat Badan yang Bisa Anda Coba

Intip daftar jus untuk menambah berat badan yang bisa Anda coba berikut, yuk!                       

Terungkap! Ini 7 Bumbu Dapur China Penuh Khasiat Kesehatan, Coba yuk

Ingin masakan lebih sehat? Temukan 7 rempah China yang bisa jadi penambah rasa sekaligus peningkat daya tahan tubuh Anda.

Skema Rent to Own Properti Digital: Kunci Harga Rumah Sekarang

BeliRumah.co rilis Rent to Own (RTO), cara baru beli rumah tanpa KPR. Harga properti dikunci dari awal, uang muka dicicil. Cek skema fleksibelnya!

7 Khasiat Konsumsi Seledri untuk Kesehatan Tubuh yang Jarang Diketahui

Apa saja khasiat konsumsi seledri untuk kesehatan tubuh yang jarang diketahui, ya? Cari tahu di sini, yuk!

Kenaikan Harga Emas Antam Rp 25.000, Berapa Cuan yang Anda Dapat?

Harga emas Antam naik Rp25.000 per gram hari ini. Kenaikan harga buyback hanya Rp23.000. Kalkulasi terbaru menunjukkan ada selisih harga.

Harga Emas Galeri 24 Melonjak, Keuntungan Pemilik Emas Bertambah

Emas Galeri 24 naik Rp 8.000 hari ini. Simak rincian harga per gram untuk memastikan margin keuntungan investasi Anda di akhir pekan

10 Rekomendasi Snack untuk Diet yang Kalorinya Rendah

Apa rekomendasi snack untuk diet yang kalorinya rendah, ya? Intip daftarnya di sini, yuk!                

9 Tanda Terlalu Banyak Konsumsi Garam pada Tubuh, Cek yuk!

Ada sejumlah tanda terlalu banyak konsumsi garam pada tubuh yang penting Anda ketahui. Yuk, intip selengkapnya di sini!

Beli Sekarang! HP Murah Spek Dewa Paling Recomended di Januari 2026

Cari HP murah dengan spesifikasi tinggi di awal tahun? Simak rekomendasi HP spek dewa di Januari 2026 dari Tecno, Samsung, Infinix, dan Realme.