M O M S M O N E Y I D
Santai

Daftar 5 Rekomendasi Film Indonesia Populer Adaptasi Buku

 Daftar 5 Rekomendasi Film Indonesia Populer Adaptasi Buku
Reporter: Christ Penthatesia  |  Editor: Christ Penthatesia


MOMSMONEY.ID - Beberapa judul film Indonesia populer yang diadaptasi dari novel-novel ternama.

Cerita pada film Indonesia banyak yang diadaptasi dari karya novel populer dan dijadikan film yang tak kalah keren.

Seperti beberapa judul film Indonesia populer berikut ini yang ternyata merupakan film adaptasi dari novel-novel.

Baca Juga: Rekomendasi 6 Film Bertema Lomba Olahraga Dari Dalam dan Luar Negeri

Aruna dan Lidahnya

Aruna yang merupakan seorang epidemolog diberikan tugas untuk meneliti kasus flu burung yang terjadi di berbagai daerah di Indonesia. Dalam sela waktu bekerjanya, Aruna bersama teman-temannya menggunakan waktu untuk berkeliling mencoba kuliner daerah tersebut.

Kuliner khas Indonesia banyak ditampilkan dalam film yang dibintangi Dian Sastrowardoyo dan juga Nicholas Saputra ini. Tentunya akan membuat penontonnya ngiler ketika menonton film ini.

Imperfect

Jessica Mila mendapatkan banyak pujian ketika ia membintangi film berjudul Imperfect yang disutradarai oleh Ernest Prakasa dan diadaptasi dari buku istrinya, Meira Anastasia.

Dalam film ini, ia beradu akting dengan aktor Reza Rahadian yang menjadi kekasihnya. Jessica berperan sebagai Rara, seorang perempuan pintar dan baik hati namun mengalami masalah insecurity karena memiliki bentuk tubuh yang gendut.

Baca Juga: Tonton 6 Film Drama Musikal Populer yang Penuh Lagu-Lagu Enak Ini Yuk

Dilan 1990

Koleksi film Indonesia Dilan semuanya diadaptasi dari buku karangan Pidi Baiq. Tiga film Dilan yang mengisahkan kisah asmara remaja sekolah ini punya cerita cinta yang berkesan.

Ceritanya berlatar di Bandung pada tahun 90-an. Seorang siswa menawan namun berandalan bernama Dilan jatuh hati pada seorang siswi baru dan berniat untuk memenangkan hatinya. Apakah ia mampu mendekati siswi pemalu bernama Milea tersebut?

Laskar Pelangi

Laskar Pelangi menceritakan tentang perjuangan dua orang guru untuk tetap menjalankan sekolah kecil yang berada di kampung Gantong, Belitong.

Dengan segala upaya dilakukan agar sekolah mereka tetap berdiri dan anak-anak di kampung tersebut dapat memperoleh pendidikan yang layak.

Film yang mendulang kesuksesan hingga menjadi film box office ini merupakan film yang diadaptasi dari novel karya Andrea Hirata yang juga sukses menampilkan kekayaan alam Belitong.

Before, Now & Then

Before, Now & Then menyuguhkan kisah ketangguhan para perempuan yang dituntut untuk menjaga martabat sang suami dan keharmonisan keluarganya.

Namun, mereka ternyata juga harus bergelut dengan trauma memilukan, gunjingan keluarga, dan juga kerinduan akan kasih sayang yang tulus.

Melalui pertemuan dan persahabatan yang terjalin antara dua karakter perempuan di film ini, film Before, Now & Then memberikan kesan dan pesan pada para perempuan untuk berani memperjuangkan kembali kebebasan yang ingin dicapai dan sempat terlupakan.

Itulah tadi daftar film-film Indonesia yang ceritanya diangkat dari novel. Populer semua, kan?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Kesempatan Terakhir Promo Chatime Serba Rp 26 Ribu & Snowy Cheese Cupbop Favorit

Promo Gebyar Chatime Rp 26 ribu untuk minuman favorit berakhir hari ini. Segera kunjungi outlet terdekat dan manfaatkan kesempatan terakhirnya!

Begini Cara Buka Konten Sensitif yang Tersembunyi di X

Ingin tahu cara melihat konten sensitif di X? Pengaturan privasi X memungkinkan untuk mengaksesnya. Ikuti panduan lengkapnya!

Drakor Medis Ini Bikin Anda Ikut Merasakan Tekanan Ruang Operasi

Pilihan drakor ini menyingkap sisi gelap rumah sakit dan tantangan para medis. Temukan kisah tentang kedokteran yang menguras emosi di sini.

Jangan Lewatkan Promo Spesial J.CO Grand Indonesia Gratis 1/2 Lusin Donut

J.CO Grand Indonesia hadirkan bonus 1/2 lusin Black Jack Donut. Promo ini terbatas, segera kunjungi gerai untuk klaim penawaran spesial.

Tren Liburan 2025, Short Gateaway Masih Jadi Favorit

Short gateaway masih jadi favorit perjalanan liburan masyarakat, di tengah gaya liburan yang semakin fleksibel.

Simak Rekomendasi Teknikal Mirae Sekuritas untuk ENRG, BBYB dan TINS Kamis (22/1)

Simak rekomendasi teknikal Mirae Sekuritas untuk ENRG, BBYB dan TINS hari ini Kamis (22/1) berikut ini.

Berbeda dari Filmnya, Musikal Perahu Kertas Lebih Fokus pada Perjuangan Meraih Mimpi

Berbeda dari filmnya yang lebih menonjolkan kisah romansa, musikal Perahu Kertas akan lebih fokus pada perjuangan meraih mimpi.

IHSG Berpotensi Koreksi, Cek Rekomendasi Saham BRI Danareksa Sekuritas Kamis (22/1)

IHSG berpeluang melanjutkan koreksi pada perdagangan Kamis (22/1/2026).​Cek rekomendasi saham pilihan BRI Danareksa Sekuritas ​hari ini.

HP Infinix Termurah di Januari 2026: Fitur Mewah Ini Bikin Hemat Jutaan!

HP Infinix paling murah Januari 2026 tawarkan fitur "Dynamic Bar" dan tahan air mulai Rp 1 jutaan. Cek modelnya.

Bukan Sekadar Hiasan, Ini Makna Tersembunyi 7 Buah Khas Imlek yang Datangkan Hoki

Membeli jeruk saat Imlek bukan hanya tradisi. Simak 7 buah pembawa hoki dan maknanya. Jangan lewatkan 7 buah ini untuk keberuntungan Imlek Anda!