CLOSE [X]
M O M S M O N E Y I D
Santai

Cara Tikus Berkembang Biak Bisa Hasilkan 56 Anak Dalam Satu Tahun!

 Cara Tikus Berkembang Biak Bisa Hasilkan 56 Anak Dalam Satu Tahun!
Reporter: Benedicta Prima  |  Editor: Benedicta Alvinta


MOMSMONEY.ID - Simak cara tikus berkembang biak, mulai dari masa kehamilan, jumlah anak tikus yang dilahirkan dan berapa lama usia tikus!

Tikus bisa menyebabkan banyak kerusakan pada rumah Anda. Mereka menyelinap ke dalam untuk mendapatkan kehangatan, perlindungan dan makanan. Mereka  akan melahirkan anak-anaknya di dalam rumah Anda dan ini akan menjadi gangguan besar. 

Baca Juga: Warna Cokelat dari Pantone Ini Bakal Jadi Tren Warna Cat Dinding 2025

Tikus tidak hanya makan makanan Anda tetapi dia juga bisa memakan kardus, furnitur dan peralatan lainnya. 

Sayangnya, tikus adalah mesin reproduksi. Jadi jika Anda tak segera mengatasinya saat Anda menemukan tikus di dalam rumah, mereka akan cepat memenuhi rumah Anda!

Bagaimana cara tikus berkembang biak?

Melansir berbagai sumber, tikus berkembang biak dengan cara melahirkan. Mereka memiliki kemampuan reproduksi yang tinggi sehingga akan berkembang biak dengan sangat cepat.

Baca Juga: Ini 14 Bau yang Tidak Disukai Tikus Bisa untuk Mengusirnya!

Melansir Preventive Pest Houston, tikus memiliki masa kehamilan selama 19-21 hari. Tikus betina bisa hamil sekitar 5-10 kali setiap tahun dan bisa melahirkan 3-14 anak. Sehingga dalam satu tahun seekor tikus betina bisa memiliki 32-56 anak. 

Induk tikus juga bisa segera kawin setelah melahirkan. Selain itu, bayi tikus betina bisa bereproduksi pada usia 6 minggu. Jadi mereka bisa menghasilkan anak-anak tikus sendiri dan memiliki sekitar 10 anak tikus per tahun. 

Secara teori, dua ekor tikus yang ada di rumah Anda dapat melahirkan 60 tikus dalam setahun. Adapun sekitar 21-30 ekor adalah tikus betina yang mampu melahirkan bayi dalam waktu satu bulan. Sehingga bisa menghasilkan 5.082 tikus hanya dalam satu tahun. 

Baca Juga: PBB: 85.000 Perempuan Dibunuh oleh Orang Terdekat Sepanjang 2023

Berapa lama masa hidup tikus?

Rata-rata umur seekor tikus adalah 12 bulan di alam terbuka. Namun jika tikus berada di rumah Anda, mereka bisa hidup 2-3 tahun. 

Jadi jika Anda hanya menunggu mereka mati, maka bayi-bayinya akan semakin banyak dan menyebabkan banyak kerugian di rumah Anda. 

Namun jika tikus di alam liar, tikus adalah bagian penting dari rantai makanan. Banyak burung besar memakan mereka untuk mempertahankan hidup. 

Itu tadi informasi tikus berkembang biak dengan cara melahirkan dan satu betina bisa menghasilkan hingga 56 anak dalam satu tahun.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Tayang 27 November, Begini Sinopsis Film Agak Laen: Menyala Pantiku!​

Tayang di bisokop 27 November, begini sinopsis film Agak Laen: Menyala Pantiku!​ yang menghadirkan cerita baru dari sebelumnya.

Pasar Kripto Ambles, Hanya Koin Zcash Penghuni Top Gainers 24 Jam

Nilai kapitalisasi pasar atau market cap kripto global ambles 8,77% menjadi US$ 2,86 triliun. Mayoritas aset kripto tiarap.

Promo Alfamart 21-23 November 2025, Aneka Minuman Beli 1 Gratis 1 dan Beli 2 Gratis 1

Manfaatkan Promo Alfamart Serba Gratis Periode 21-23 November 2025 untuk belanja minuman favorit lebih untung.

Ramalan Zodiak Keuangan dan Karier Besok Sabtu 22 November 2025: Maksimalkan Peluang

Berikut ramalan zodiak besok Sabtu 22 November 2025, menjadi hal menarik bagi banyak bintang untuk menata ulang arah karir dan keuangan.

Promo Hypermart Beli Banyak Lebih Hemat 21-27 November 2025, Beli 1 Gratis 1 Detergen

Cek dan manfaatkan katalog promo Hypermart Beli Banyak Lebih Hemat periode 21-27 November 2025. Ada Beli 1 Gratis 1.    

Prediksi Al Ittihad vs Al Riyadh di Liga Pro Saudi 2025/2026: Benzema dan Tim Optimis

Simak laga Al Ittihad vs Al Riyadh hari Jumat 21 November 2025 pukul 22.15 WIB di Stadion Prince Abdullah Al Faisal, Jeddah.

8 Daftar Promo Ayam Goreng Favorit November 2025: A&W, McD hingga KFC Lebih Hemat

Selama November 2025, Anda bisa menikmati beragam promo Ayam Goreng spesial di resto favorit. Mulai dari A&W sampai KFC tawarkan harga hemat.

Promo Superindo Hari Ini 21-23 Nov 2025, Jambu Crystal-Ikan Gurame Diskon hingga 40%

Cek promo Superindo hari ini periode 21-23 November 2025 untuk belanja hemat selama weekend di gerai Superindo terdekat.

5 Lipstik Transferproof Buat Bibir Gelap & Kering, Harganya Mulai Rp 30 Ribuan!

Lipstik buat bibir gelap dan bibir kering sebaiknya pilih yang shade warnanya terang biar wajah juga kelihatan cerah.

Promo Popeyes Kupon November 2025: Pilihan Menu Banyak, Diskon Gede sampai 52%

Popeyes hadirkan promo Kupon November dengan ragam menu serba hematnya. Dari Ice Ceam, Burger, sampai paket Ayam Goreng ada diskon hingga 52%.