M O M S M O N E Y I D
Keluarga

Cara Mencegah Sakit Gigi saat Menopause

Cara Mencegah Sakit Gigi saat Menopause
Reporter: Benedicta Prima  |  Editor: Benedicta Alvinta


MOMSMONEY.ID - Mulai dari konsumsi makanan sehat, ini cara mencegah sakit gigi saat masa menopause!

Perubahan hormonal saat menjelang masa menopause ternyata bisa mempengaruhi kesehatan gigi dan mulut. Melansir Woman and Home, tak jarang perempuan yang memasuki masa menopause melaporkan adanya masalah sakit gigi. 

Baca Juga: Ini 8 Sumber Makanan untuk Cegah Sakit Gigi yang Mudah Ditemui

Hal ini disebabkan oleh kadar esterogen yang berkurang sehingga membuat tulang lebih rapuh. Salah satu tulang yang terdampak adalah tulang rahang yang bisa mempengaruhi kesehatan gigi dan mulut. Oleh karena itu, lakukan cara-cara ini untuk mencegah sakit gigi saat menopause!

Ini cara menecegah sakit gigi saat masa menopause

Hindari buah-buahan asam

Salah satu cara mencegah sakit gigi saat menopause dan menjaga kesehatan gigi dari terkikisnya email gigi adslah menghindari makanan yang bersifat asam. Termasuk juga minuman yang bersifat asam. 

Hindari makan apel, anggur, blueberry, nanas, persik, delima, minuman bersoda, jus buah, produk berbahan dasar cuka dan beberapa makanan yang tak umum seperti asinan kubis. 

Baca Juga: Ternyata, Ada Kaitan Antara Menopause dengan Sakit Gigi lo

Tingkatkan asupan kalsium dan vitamin D

Untuk mencegah sakit gigi saat menopause, konsumsi suplemen yang mengandung vitamin D dan kalsium. Pastikan pola makan Ansa juga mengandung banyak kalsium sepert susu, sayuran berdaun hijau atau produk yang difortifikasi. Jangan lupa berjemur untuk mendapatkan vitamin D. 

Tetap terhidrasi

Produksi air liur sangatlah penting dalam menjaga kesehatan gigi dan mulut. Orang dengan mulut kering selama menopause bisa meningkatkan pertumbuhan bakteri. Oleh karena itu untuk mencegah sakit gigi, sebaiknya tetap terhidrasi dengan minum banyak air. 

Baca Juga: 7 Rekomendasi Pengganti Santan untuk Diet, Cek Ada Apa Saja!

Lakukan perawatan gigi rutin

Saat menjelang menopause, Anda harus lebih konsisten rutin melakukan perawatan gigi. Lakukan sikat gigi dengan benar. Mulai dari bagian luar gigi, dalam, lidah dan langit-langit. Tambahkan juga menggunakan obat kumur antibakteri. Pastikan pasta gigi mengandung jumlah fluoride yang tepat yaitu 1.350 - 1.500 ppm untuk orang dewasa. 

Perawatan profesional

Apabila Anda memerlukan bantuan lebih lanjut segera kunjungi dokter gigi. Lakukan perawatan yang bisa membantu memperkuat gihi dan memperbaiki retakan serta mengatasi perubahan warna gigi. 

Itu tadi beberapa cara yang bisa Anda lakukan untuk mencegah  sakit gigi selama masa menopause. Semoga informasi ini bermanfaat ya Moms!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Cek Sekarang! 7 Gejala Tubuh Butuh Lebih Banyak Kalsium Salah Satunya Mudah Lelah

Sering alami kram otot atau mudah lelah? Itu bisa jadi sinyal tubuh Anda kekurangan kalsium. Kenali gejala tubuh butuh kalsium yuk.

Cari Inspirasi Rumah Modern Terbaru? Kunjungi Nexthome by Modena di Senayan City

​Instalasi Nexthome by Modena akan hadir di Senayan City pada 15–18 Januari 2026 menampilkan konsep rumah modern terintegrasi dengan teknologi.

Hari Terakhir Promo Krispy Kreme Buy 1 Get 1, Paket 2 Lusin Donat Cuma Rp 119.000

Promo Krispy Kreme Buy 1 Get 1 telah memasuki hari terakir. Nikmati 1 lusin Basic Assorted dan 1 lusin Mixed Classic dengan harga spesial.

Kerja Tim Kuasai Karier dan Keuangan Zodiak 8 Januari 2026, Siapa yang Beruntung?

Berikut ramalan 12 zodiak keuangan dan karier hari ini Kamis 8 Januari 2026, simak peluang kerja, kolaborasi, dan arah profesional Anda.

Terus Mendaki, Simak Harga Emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian Hari Ini Kamis (8/1)

Harga emas Galeri 24 dan UBS di Pegadaian hari ini Kamis (8/1/2026) masih melanjutkan tren pendakian.

Infinix Hot 60 Pro Sangat Ramping dan Hadirkan Fitur yang Luar Biasa Lengkap

Infinix Hot 60 Pro punya ketebalan 6,6 mm, ponsel ini jadi salah satu smartphone tertipis. Infinix Hot 50 Pro sebelumnya punya ketebalan 7.4 mm.

Hemat Setiap Hari, Promo King Chicken di Burger King Hadirkan Diskon hingga 50%

Burger King hadirkan promo King Chicken yang bisa dinikmati setiap hari. Tersedia menu ayam goreng khas Burger King dengan diskon sampai 50%.

Ukuran File Backup WhatsApp Terlalu Besar? Ini Cara untuk Mengurangi Ukuran File

Ada beberapa cara untuk mengatasi ukuran file backup WhatsApp terlalu besar. File cadangan tersebut akan menyisakan sedikit ruang penyimpanan. ​

Promo Say Bread Triple Treat sampai 15 Januari, Beli 2 Gratis 1 Roti Favorit

Say Bread hadirkan promo Triple Treat sampai 15 Januari 2026. Ada penawaran beli 2 gratis 1 dengan beragam pilihan roti favorit.

Oppo Find X9 Ultra Bawa Lensa Telefoto 64MP & Bisa Zoom Optik 5x

Oppo Find X9 Ultra yang merupakan penerus Oppo Find X8 Ultra meluncur bersama lensa telefoto 64MP yang bisa zoom optik 5x.