MOMSMONEY.ID - Analis MNC Sekuritas merekomendasikan saham ASII, BRIS, INCO dan TKIM untuk perdagangan Rabu (3/4).
Kemarin (2/3), IHSG menguat 0,44% ke 7,236 disertai dengan munculnya volume pembelian.
Analis MNC Sekuritas memproyeksikan, IHSG hari ini (3/4) akan menguji area support di 7.099 dan setelahnya berpeluang menguat kembali untuk menguji 7,432 hingga 7.600.
Akan tetapi, jika menembus support 7.099 maka IHSG masih rawan melanjutkan koreksi dan menguji 6.931-7.021.
Untuk hari ini, IHSG berada pada support 7.099 atau 7.045. Sementara untuk resistence di 7.396 atau 7.454
Baca Juga: IHSG Berhasil Berbalik Arah dan Menuju Zona Hijau di Akhir Perdagangan 2 April 2024
Rekomendasi saham dari MNC Sekuritas untuk Rabu (3/4) adalah sebagai berikut:
ASII - Buy on Weakness
- Buy on Weakness: Rp 5.175- Rp 5.225
- Target Price: Rp 5.400, Rp 5.700
- Stoploss: di bawah Rp 5.100
BRIS - Spec Buy
- Spec Buy: Rp 2.570 – Rp 2.660
- Target Price: Rp 2.800, Rp 3.020
- Stoploss: di bawah Rp 2.440
Baca Juga: IHSG Masih Keok, Begini Saran dari Analis NH Korindo Sekuritas
INCO - Buy on Weakness
- Buy on Weakness: Rp 4.050 – Rp 4.110
- Target Price: Rp 4.350, Rp 4.560
- Stoploss: di bawah Rp 3.980
TKIM - Buy on Weakness
- Buy on Weakness: Rp 6.650 - Rp 6.950
- Target Price: Rp 7.475, Rp 8.000
- Stoploss: di bawah Rp 6.575
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News