M O M S M O N E Y I D
Santai

Ahn Bo Hyun Bakal Gelar Gan Meeting di Jakarta, Ini Harga Tiket dan Benefitnya

Ahn Bo Hyun Bakal Gelar Gan Meeting di Jakarta, Ini Harga Tiket dan Benefitnya
Reporter: Lidya Yuniartha  |  Editor: Lidya Yuniartha


MOMSMONEY.ID - Aktor asal Korea Selatan Ahn Bo Hyun akan menggelar Fan Meeting di Jakarta pada Sabtu, 6 Juli 2024. Fan meeting ini akan digelar di Ballroom Pullman Hotel Central Park. 

Bagi para penggemar Ahn Bo Hyun, tiket sudah bisa dibeli melalui ahnohyunjakarta.com atau loket.com sejak 29 Mei dan masih tersedia hingga kini.

Adapun, harga tiketnya beragam, sesuai dengan kelas yang tersedia. Rinciannya antara lain:

Harga tiket VVIP sebesar Rp 2,7 juta dengan keuntungan mendapatkan official poster, photo card, hi-bye session, lalu seluruh pemegang tiket VVIP mendapatkan kesempatan untuk mendapatkan group photo 1:20, signed poster untuk 50 orang, signed polaroid untuk 10 orang, id dan lanyard untuk 200 orang.

Baca Juga: Ada Uncle Samsik, 6 Drakor Ini Kisahnya Tentang Dunia Politik

Tiket VIP sebesar 2 juta, dengan keuntungan mendapatkan official poster, photo card, hi-bye session, group photo 1:20 sebanyak 120 orang, signed poster untuk 30 orang, id dan lanyard untuk 500 orang.

Tiket CAT 1 senilai Rp 1,2 juta, dengan keuntungan mendapatkan official poster, photo card, hi-bye session, group photo 1:20 sebanyak 70 orang, signed poster untuk 20 orang, id dan lanyard untuk 70 orang.

Tiket CAT 1 senilai Rp 800.000, dengan keuntungan mendapatkan official poster, photo card, hi-bye session, group photo 1:20 sebanyak 10 orang, id dan lanyard untuk 10 orang.

Harga tersebut belum termasuk pajak dan biaya administrasi. Untuk pemenang signed poster, signed polaroid dan group photo untuk pemegang tiket VIP, CAT 1, CAT 2, ID juga ID dan lanyard untuk pemegang tiket CAT 1 dan CAT 2 akan diumumkan sebelum 1 Juli melalui akun instagram nb_entertainmentindonesia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Bali Jadi Tuan Rumah Maybank Marathon 2026, Pendaftaran Dibuka Februari

​Maybank Indonesia mengumumkan penyelenggaraan Maybank Marathon 2026 pada Agustus mendatang, pendaftaran dibuka Februari nanti.

IHSG Diproyeksi Terkoreksi, Cek Rekomendasi Saham BRI Danareksa Sekuritas Jumat (9/1)

IHSG diperkirakan mengalami koreksi terbatas pada perdagangan Jumat (9/1)​. Berikut rekomendasi saham pilihan BRI Danareksa Sekuritas hari ini.

Mantul Lagi, Harga Emas Antam Hari Ini Jumat 9 Januari 2026 Naik

Harga emas Antam hari ini ukuran 1 gram dibanderol Rp 2.577.000 Jumat (9/1/2026), naik Rp 7.000 dibanding harga Kamis (8/1/2026).

7 Promo Makanan Hari Ini 9 Januari 2026: McD hingga Pizza Hut Beri Diskon Spesial

Kumpulan promo kuliner 9 Januari 2026 dari Subway, McD lalu Pizza Hut dan Wingstop juga A&W. Cara tepat makan hemat menyambut weekend.

Ubah Botol Plastik Jadi Bernilai, Mesin Daur Ulang Aquviva Kini Ada di Tangerang

​Lewat mesin daur ulang Reverse Vending Machine di Alfamart, Aquviva mengajak masyarakat mengelola botol plastik dengan cara mudah dan bernilai.

IHSG Masih Berpotensi Menguat, Simak Rekomendasi Saham MNC Sekuritas Jumat (9/1)

IHSG masih berpeluang menguat pada perdagangan Jumat (9/1/2026).​ Cek rekomendasi saham pilihan MNC Sekuritas​ hari ini.

5 Kesalahan Finansial yang Sering Bikin Rencana Menikah Tertunda

Simak yuk, 5 kesalahan finansial yang sering membuat rencana menikah tertunda bahkan gagal, katat ulasan berikut agar kamu segera menikah.

Rekomendasi Film Tentang Mimpi Beragam Genre dari Horor hingga Fantasi

Menarik untuk ditonton, berikut adalah daftar film yang memiliki tema tentang mimpi dalam berbagai genre.​

Tidak Dicukur, Kenalan dengan Brazilian Waxing untuk Hilangkan Rambut Kewanitaan

Treatment bernama brazilian waxing adalah treatment kecantikan yang bertujuan untuk menghilangkan rambut rambut pada area kewanitaan.​

Pengalaman Internasional Penting untuk Generasi Muda Indonesia, Begini Caranya

​Lewat Asia Collaboration Corner, Binus University ingin mempermudah mahasiswa untuk mengeksplorasi pengalaman global.