M O M S M O N E Y I D
AturUang

Adira Finance Punya Fasilitas Dana Tunai Dengan Plafon Hingga Rp 500 Juta

Adira Finance Punya Fasilitas Dana Tunai Dengan Plafon Hingga Rp 500 Juta
Reporter: Nina Dwiantika  |  Editor: Nina Dwiantika


MOMSMONEY.ID – Butuh uang tunai tanpa harus pinjam kredit di bank? Anda bisa mendapatkan pinjaman kredit dari multifinance, salah satunya dari Adira Finance yang punya program Sahabat Dana Tunai.

Nah, solusi pinjaman dana tunai dari Adira Finance ini menawarkan fasilitas pinjaman dana tunai dengan jaminan BPKB sepeda motor/mobil, dengan syarat mudah dan proses cepat. Dalam program ini, Adira Finance punya fasilitas kredit hingga Rp 500 juta dengan tenor pinjaman hingga 60 bulan.

Pinjaman ini memiliki biaya bunga dan asuransi. Adira Finance menerangkan biaya untuk pinjaman dana tunai ini, sebesar 1,66% untuk bunga tetap per bulan, bunga sebesar 19,55% untuk bunga tetap per tahun, serta biaya asuransi sebesar 1,04%.

Anda dapat memanfaatkan dana tersebut untuk kebutuhan konsumtif maupun produktif, misalnya untuk investasi emas, modal usaha yang sedang Anda jalankan, liburan bersama keluarga, atau renovasi rumah.

Baca Juga: Berikut Syarat Kredit Motor di BCA

Tertarik untuk pinjam dana tunai di Adira Finance? Berikut tata cara pengajuannya :

1. Isi Form Pengajuan

Siapkan dan isi data Jaminan BPKB Motor/Mobil serta lengkapi data diri Anda

2. Konfirmasi Data Pengajuan

Anda akan dihubungi oleh Tim Adira Finance untuk konfirmasi Pinjaman Jaminan BPKB yang telah Sahabat ajukan

3. Survei

Tim Adira Finance akan melakukan survei dan validasi terkait pengajuan Pinjman Jaminan BPKB Anda

4. Pencairan Dana

Apabila pengajuan Anda disetujui, dana akan segera dicairkan ke rekening Sahabat atau dapat diambil tunai di cabang Adira Finance

Baca Juga: Hujan Guyur Seluruh Wilayah di Yogyakarta, Begini Ramalan Cuaca Besok

Sudah terbayang untuk meminjan dana di Adira Finance. Berikut gambara simulasi pinjaman dana tunai di Adira Finance :

Area: Jateng
Jaminan Kendaraan:  NEW BEAT FI CW PLUS
Tahun: 2022
OTR: Rp 16.100.000
Asuransi: 1,04%
Biaya Admin: Rp 750.000
Pinjaman: Rp 10.000.000
Periode Pembayaran: 12 Bulan
Bunga Tetap Per Tahun: 19,95%
Total biaya yang harus dibayarkan dalam setahun (pinjaman 10jt) = Rp. 13.116.000
Total biaya yang harus dibayarkan dalam sebulan (pinjaman 10jt) = Rp. 1.093.000
 

Tenor

Bayar Cicilan

Pokok

Bunga

Biaya Admin

Biaya Asuransi

1/12

      1.093.000

      833.333

      259.667

93,417

2/12

      1.093.000

      833.333

      259.667

93,417

3/12

      1.093.000

      833.333

      259.667

93,417

4/12

      1.093.000

      833.333

      259.667

93,417

5/12

      1.093.000

      833.333

      259.667

93,417

6/12

      1.093.000

      833.333

      259.667

93,417

7/12

      1.093.000

      833.333

      259.667

93,417

8/12

      1.093.000

      833.333

      259.667

93,417

9/12

      1.093.000

      833.333

      259.667

93,417

10/12

      1.093.000

      833.333

      259.667

93,417

11/12

      1.093.000

      833.333

      259.667

93,417

12/12

      1.093.000

      833.333

      259.667

93,417

Total

    13.116.000

 10.000.000

   3.116.000

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

Apakah Timun Bisa Menurunkan Kolesterol Tinggi atau Tidak? Ini Jawabannya

Sebenarnya, apakah timun bisa menurunkan kolesterol tinggi atau tidak, ya? Cari tahu di sini, yuk!  

5 Ide Dapur Biofilik Modern Ini untuk Rumah Lebih Sehat dan Nyaman, Simak yuk

Simak bagaimana konsep dapur biofilik mampu membuat dapur lebih sehat, menenangkan, dan estetis untuk kebutuhan rumah modern masa kini.

Moto G67 Power Bersaing dengan Samsung S25 FE, Andalkan Vegan leather yang khas!

Moto G67 Power cukup bersaing dengan Samsung S25 FE, sama-sama bawa kamera 50 MP di lensa utamanya. 

5 Alasan Kenapa Traveler Wajib Punya Asuransi Perjalanan di Tahun 2025

Simak alasan traveler wajib punya asuransi perjalanan di 2025 agar liburan makin aman dan nyaman, detailnya ada pada uraian berikut.

7 Tren Kamar Mandi yang Kekinian, tapi Bikin Menyesal dalam Beberapa Tahun

Ini tren kamar mandi yang kelihatannya menarik, tapi sebenarnya bisa bikin ribet dan merugikan dalam jangka panjang jika tak direncanakan matang.

4 Manfaat Buah Nanas untuk Kolesterol Tinggi yang Tak Banyak Orang Tahu

Ini, lho, beberapa manfaat buah nanas untuk kolesterol tinggi yang tak banyak orang tahu!           

Kenapa Banyak Orang Sekarang Tidak Mau Bawa Uang Tunai? Ini 5 Alasannya

Alasan kenapa sekarang banyak orang malas bawa uang tunai dan simak bagaimana tren digital sekarang bikin cara bayar berubah total.

7 Sayuran yang Cepat Turunkan Kadar Kolesterol Tinggi, Ada Kubis!

Intip beberapa sayuran yang cepat turunkan kadar kolesterol tinggi di sini, yuk. Ada apa saja, ya?  

Rahasia Resep Keripik Singkong yang Renyah & Gurih, Bikin Susah Berhenti Ngemil

Resep kerip singkong yang renyah dan gurih ternyata gampang banget bikinnya. Bisa juga dijadikan keripik balado pedas-manis yang nagih banget.

10 Tips Pola Makan ala Jepang yang Bikin Umur Panjang

Yuk, intip beberapa tips pola makan ala Jepang yang bikin umur panjang. Tertarik coba?