M O M S M O N E Y I D
Hemat

2 Promo Cinema XXI Weekend, Buy 1 Get 2 Tickets hingga Diskon Rp 25.000

2 Promo Cinema XXI Weekend, Buy 1 Get 2 Tickets hingga Diskon Rp 25.000
Reporter: Raissa Yulianti  |  Editor: Raissa Yulianti


MOMSMONEY.ID - Hanya hadir setiap akhir pekan, Cinema XXI sediakan promo menarik yang bisa Anda ambil.

Terdapat 2 macam promo yang ditawarkan Cinema XXI, di antaranya Buy 1 Get 2 Tickets & Diskon Rp 25.000 untuk pemesanan menu makanan di XXI Café setiap pesan tiket nonton bioskop.

Untuk mengetahui detail promo lainnya, yuk kita intip artikel di bawah ini.

Baca Juga: 6 Promo Hokben x Bank 18-21 April 2024 Edisi HUT ke-39, Diskon-Cashback 39%

Buy 1 Get 2 Tickets - Film Dua Hati Biru

Promo Cinema XXI buy 1 get 1 free
Promo Cinema XXI buy 1 get 1 free

Khusus weekend tanggal 19-20 April 2024, Cinema XXI sediakan promo tiket nonton Film Dua Hati Biru, yakni bayar seharga 1 tiket dapat 2 tiket nonton sekaligus.

Promo tiket ini hanya berlaku untuk film tersebut, tidak berlaku untuk film lainnya.

Melansir dari laman resmi 21 Cineplex, promo hanya tersedia untuk transaksi di aplikasi M-TIX, dengan cara meng-klik gambar banner e-voucher pada aplikasi tersebut.

Baca Juga: Promo Wingstop 5-30 April 2024, Buy 9 Get 9 Free dan 12 pcs Wings Rp 59.091

Promo Cinema XXI 1 e-voucher dapat digunakan hanya sebanyak 1x untuk 1 member M-TIX selama periode promo 19-20 April 2024. Kuota harian terbatas.

Beberapa persyaratan ketentuan mendapatkan promo ini di anataranya:

  1. Penonton melakukan pembelian minimal 2 (dua) tiket dalam 1x transaksi
  2. Promo tidak berlaku kelipatan
  3. Berlaku 1 (satu) voucher untuk 1x transaksi.
  4. Transaksi menggunakan e-voucher tetap dikenakan admin fee per tiket.
  5. Banner E-Voucher tidak dapat digunakan jika kuota promo sudah habis.

Baca Juga: Promo HUT Hokben x Partner 18 April-17 Mei 2024 di Indomaret-Alfamart

Diskon 25rb BNI

Promo Cinema XXI pakai BNI
Promo Cinema XXI pakai BNI

Hanya dengan melakukan pemesanan tiken nonton film, Anda sudah bisa mendapatkan diskon menarik dari BNI.

Nasabah Bank BNI wajib merapat. Kini setiap melakukan pembelian 2 tiket film untuk studio Deluxe, maka akan mendapatkan diskon FnB sebesar Rp 25.000 di XXI Café.

Baca Juga: 26 Kupon April di Burger King Periode 1-30 April 2024, Hemat Mulai Harga Rp 6.818

Caranya cukup mudah, Anda hanya perlu bertransaksi menggunakan Kartu Debit BNI Platinum / GPN Chip saja untuk mendapatkan promo menggiurkan ini.

Promo yang diinisiasi Cinema XXI ini berlaku untuk pemesanan tiket nonton secara langsung ke bioskop, khusus untuk studio Deluxe. Tidak berlaku untuk tiket studio IMAX & The Premiere.

Sayangnya, promo ini hanya tersedia khusus hari Minggu, dan akan berakhir pada periode 28 April 2024 mendatang.

Mekanisme promo, mengutip dari laman resmi 21 Cineplex:

  1. Kuota tersedia 1x transaksi / user / hari
  2. Minimal transaksi di XXI Café untuk pembelian FnB yakni Rp 50.000
  3. Berlaku hanya di 60 outlet Deluxe Cinema XXI / XXI Café  yang berpartisipasi

Baca Juga: Ada Mainan Justice League di Promo McD Happy Meal Terbaru 2024, Free 1 Mainan Kejutan

Berikut deretan outlet yang berpartisipasi

1. Artha Gading XXI
2. Blok M Plaza XXI
3. Emporium Pluit XXI
4. Gandaria City XXI
5. Kelapa Gading XXI
6. Kemang Village XXI
7. Kota Kasablanka XXI
8. Lotte Shopping Avenue XXI
9. Metropole XXI
10. Plaza Indonesia XXI
11. Plaza Senayang XXI
12. Pondok Indah 1 XXI
13. Pondok Indah 2 XXI
14. Puri XXI
15. Senayan City XXI
16. ST. Moritz XXI
17. Green Sedayu XXI
18. Taman Anggrek XXI
19. Aeon Mall Tanjung Barat XXI
20. Margo City XXI
21. The Park Sawangan XXI
22. Botani Square XXI
23. Cibinong City XXI
24. Aeon Mall BSD City XXI
25. Bintaro Xchange XXI
26. Summarecon Serpong XXI
27. Karawaci XXI
28. Karawaci 21
29. Tangcity XXI
30. Summarecon Bekasi XXI
31. Studio XXI Banjarmasin
32. Citimall Cianjur XXI

Baca Juga: 3 Promo Chatime April 2024, Pesan 2 Minuman Large Cuma Rp 33.000
33. CSB XXI
34. Beachwalk XXI
35. Galeria XXI
36. Level 21 XXI
37. TSM Bali XXI
38. Living World Denpasar XXI
39. Gorontaro XXI
40. Jamtos XXI
41. Jayapura XXI
42. Boemi Kedaton XXI
43. Nipah XXI
44. Panakkukang XXI
45. Centre Point Medan XXI
46. Delipark XXI
47. Transmart Padang XXI
48. Grand Mall Palu XXI
49. SKA Pekanbaru XXI
50. Ayani Pontianak XXI
51. Transmart Pontianak XXI
52. Grand Tarakan Mall XXI
53. Big Mall Samarinda XXI

Baca Juga: Burger King Promo THR Lebaran, Ada 7 Menu Pilihan Harga Serba Rp 17.888

54. SCP XXI
55. DP Mall Semarang
56. Sorong XXI
57. Ambaruko XXI
58. Tunjungan 5 XXI
59. Ciwalk XXI
60. Lem Mataram XXI

Itu dia berbagai promo Cinema XXI di bulan April 2024 yang tersedia cukup terbatas. Serbu seluruh promo tiket nonton hemat ini sebelum kehabisan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

TERBARU

SilverQueen Mulai Rp 8.900 Saja, Cek Promo Alfamart Chocolate Fair 16-31 Januari 2026

Alfamart gelar promo Chocolate Fair hingga 31 Januari 2026. Berbagai merek cokelat favorit bisa didapatkan dengan harga jauh lebih murah.

Promo J.CO Hemat Maksimal, Paket Minuman Favorit Berdua hingga Berlima Mulai 55 Ribu

Mau traktir teman di J.CO? Paket promo J.CO bundling minuman hemat ini bikin momen kumpul makin seru. Cek pilihannya di sini.

Peringatan Dini BMKG Cuaca Hari Ini (21/1): Awas Hujan Ekstrem di Jakarta Sekitarnya!

Peringatan dini BMKG cuaca hari ini Rabu (21/1) di Jabodetabek dengan status Awas hujan sangat lebat hingga ekstrem di wilayah berikut ini.

Psikis Terguncang, Kenali 4 Bahaya Ghosting untuk Kesehatan Mental

Menyalahkan diri sendiri setelah di-ghosting? Bukan salah Anda! Pahami efek psikologis ghosting dan langkah untuk pulih.  

Hemat Awal Tahun, Shihlin Tawarkan Promo New Year New Favorite Cuma Rp 30.000/Menu

Awal tahun, Shihlin tawarkan promo New Year New Favorite! Nikmati snack pilihan mulai Rp 30.000/menu. Cek syarat lengkapnya agar tak ketinggalan!

Waspada Tingkat Tinggi! Hujan dan Cuaca Ekstrem di Provinsi Ini Jelang Akhir Januari

BMKG memperkirakan, sebagian wilayah Indonesia mengalami peningkatan intensitas hujan dan cuaca ekstrem menjelang akhir Januari 2026.

Wajib Tonton Deretan Film Horor Asia Netflix Terbaru, Bikin Adrenalin Terpacu

Netflix punya deretan film Asia paling menyeramkan. Temukan yang pas untuk uji nyali Anda di artikel ini.  

6 Drakor Penyamaran Terbaik, Siap Ungkap Misteri dan Teka-Teki?

Pilihan drakor penyamaran ini jamin adegan mendebarkan. Dari murid sekolah hingga suami istri, siapakah yang paling lihai?

Jerawat Cepat Kempis, Ini Rahasia Pakai Obat Totol yang Benar

Ingin jerawat cepat hilang? Memakai obat totol yang salah justru bisa memperparah. Temukan panduan lengkap agar hasilnya maksimal.  

Indonesia Masters 2026 Terapkan Time Clock, Apa Itu dan Bagaimana Pengaruhnya?

Mulai hari pertama, Indonesia Masters 2026 menerapkan time clock. Ini dia detail aturan baru yang membatasi waktu antar reli permainan.